HomeKabupaten Solok

Seleksi Kompetensi Tahap I P3K Kabupaten Solok Dimulai.

Seleksi Kompetensi Tahap I P3K Kabupaten Solok Dimulai.

IMPIANNEWS.COM

PADANG - Seleksi Kompetensi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (P3K) Tahap I di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Solok Tahun Anggaran 2024 telah dimulai. Kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari mulai dari tanggal 7 sampai dengan 9 Desember 2024, di Convention Hall Universitas Bung Hatta Padang, setelah sebelumnya peserta dinyatakan lolos seleksi administrasi sesuai dengan pengumuman Sekretaris Daerah Kabupaten Solok Nomor : 800.1.2.3/1524/BKPSDM-2024 tanggal 8 November 2024 tentang Hasil Seleksi Administrasi Pasca Sanggah Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Tahap I di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Solok. 

Memasuki hari pertama (07/12/2024) tampak hadir Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Muswir Yones Indra, Kepala Dinas Kesehatan Zulhendri dan beberapa perwakilan OPD lainnya, guna memantau segala proses penyelenggaraan seleksi kompetensi P3K tersebut.

“Hari ini kami melakukan monitoring yang bertepatan dengan hari pertama pelaksanaan seleksi P3K untuk Kabupaten Solok yang bertempat di Gedung Universitas Bung Hatta” ujar Muswir Yones Indra.

Disamping itu Muswir Yones Indra menyampaikan ucapan terimakasihnya kepada BKN maupun Panitia Seleksi P3K karena telah memfasilitasi pelaksanaan ujian seleksi kompetensi P3K Kabupaten Solok Tahap I. 

Ia menambahkan kegiatan monitoring ini dilaksanakan guna memastikan segala prosedur berjalan dengan baik dan lancar, serta sesuai dengan SOP.

Setiap peserta seleksi kompetensi harus mengikuti sesi I dengan melakukan registrasi dan pemberian PIN peserta, penitipan barang, dan body checking. Untuk sesi ke II hari pertama pelaksanaan seleksi kompetensi ini, total peserta ujian adalah sebanyak 337 orang, dihadiri oleh 333 orang dan terdapat 4 orang peserta yang tidak hadir. Sementara untuk sesi III jumlah peserta sebanyak 400 orang, diikuti oleh 398 orang dan tidak mengikuti sebanyak 2 orang.

Kegiatan juga dihadiri oleh Lara Trigi Adfin sebagai penanggungjawab sarana prasarana dari BKN Pusat, Panitia dari Kantor Regional XII BKN Pekanbaru yang bertugas sejumlah 13 orang yang terdiri dari Koordinator, Tim IT dan para pengawas, serta panitia seleksi P3K dari Pemerintah Kabupaten Solok.

Di akhir monitoring Muswir Yones Indra berpesan agar seluruh peserta bisa percaya diri dan fokus untuk menjawab soal-soal ujian. "Hasil ujian ini murni dan tidak bisa dirubah atau diintervensi oleh pihak manapun. Proses ini tidak ada unsur pilih kasih, dan BKN bertanggungjawab penuh atas hasil seleksi ujian yang dilaksanakan hari ini," ucapnya.

"Kepada peserta saya harap untuk dapat menjawab dengan baik setiap soal yang dberikan, serta mampu mengatur waktu yang tersedia. Jangan percaya akan isu yang mengatakan bahwa hasil ujian bisa dibijaksanakan, dibantu oleh Pemerintah atau bahkan pihak BKN itu sendiri, semua murni dari hasil perolehan skor masing-masing peserta," tutup nya.

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Seleksi Kompetensi Tahap I P3K Kabupaten Solok Dimulai.
Seleksi Kompetensi Tahap I P3K Kabupaten Solok Dimulai.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgFd_9pQTjMW3xE0o05wCU964hWf0py3nr9zcs3eBWd3ca3SfEMDzqlR5jTDQob-Ct-rjfN-aPIa3sWZ_QGwi2iZ6TJ1Q38iTdeUxFwy9camuSOuIvIn6qiPbIwTMHMWFcXAuBHkdN85hKewUPn5qiluNChUNgxfedX5WJquhSYpZ6qg2YWq7QAPib3cnk/w400-h225/IMG-20241208-WA0016.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgFd_9pQTjMW3xE0o05wCU964hWf0py3nr9zcs3eBWd3ca3SfEMDzqlR5jTDQob-Ct-rjfN-aPIa3sWZ_QGwi2iZ6TJ1Q38iTdeUxFwy9camuSOuIvIn6qiPbIwTMHMWFcXAuBHkdN85hKewUPn5qiluNChUNgxfedX5WJquhSYpZ6qg2YWq7QAPib3cnk/s72-w400-c-h225/IMG-20241208-WA0016.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2024/12/seleksi-kompetensi-tahap-i-p3k.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2024/12/seleksi-kompetensi-tahap-i-p3k.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content