HomePolda Sumbar

Kapolda Buka Taklimat Awal Audit Kinerja tahap I Itwasda Polda Sumbar

Kapolda Buka Taklimat Awal Audit Kinerja tahap I Itwasda  Polda Sumbar

IMPIANNEWS.COM

Sumbar -- Kapolda Sumbar Irjen Pol Suharyono membuka Taklimat Awal Audit Kinerja Inspektorat Pengawasan Daerah (itwasda) Polda Sumbar tahap I tahun 2024, Kamis (14/3/2024) di ruang Jenderal Hoegeng lantai IV Polda Sumbar.

Audit kinerja ini terkait dengan aspek perencanaan dan pengorganisasian di Polda Sumbar.

Kegiatan dihadiri Wakapolda Sumbar Brigjen Pol Gupuh Setiyono, Irwasda Brigjen Pol Arif Rahman Hakim, PJU dan para Kapolres dan peserta lainnya.

Dalam sambutannya, Kapolda menyampaikan bahwa fungsi pengawasan merupakan suatu proses yang sistemik dalam menerapkan standar atau ukuran kinerja dalam rangka pengambilan tindakan yang dapat mendukung pencapaian hasil yang diharapkan sesuai dengan standar kinerja yang telah ditetapkan tersebut.

Lebih lanjut dikatakan Kapolda, outcome dari sebuah fungsi pengawasan adalah memberikan nilai tambah dan meningkatkan kegiatan organisasi serta meningkatkan efektivitas pengelolaan resiko pengendalian, ini pasti karna setiap tahun ada fungsi perencanaan dan juga pengorganisasian nanti juga pada tahapan berikutnya ada fungsi pengawasan pengendalian itu juga akan dilaksanakan dan tentunya.

Dikatakan Irjen Pol Suharyono, salah satu program pengawasan guna memberikan penjaminan kualitas adalah suatu pelaksanaan audit kinerja yang bertujuan untuk memberikan keyakinan yang memadai atas ketaatan kehematan efisiensi efektivitas pencapaian tujuan penyelenggaraan tugas fungsi dan peran Polri serta memberikan peringatan dini dengan menggunakan efektivitas  manajemen resiko dalam menjalankan tugas dan fungsi polri dengan tidak mengurangi fungsi dan perannya.

"Kegiatan audit kinerja dapat dijadikan sebagai sarana untuk berkonsultasi sehingga pelaksanaan program kerja anggaran tahun 2024 dapat berjalan dengan  baik dan lancar serta dapat dipertanggung jawabkan secara akuntabel dan tertib administrasi," kata Kapolda.

Irjen Pol Suharyono menambahkan,  tim dari Itwasda ini turun bukan untuk menakutkan nakuti, bukan untuk mencari cari kesalahan tetapi bagian dari konsultasi  bagi yang sudah dikunjungi dan yang sedang diperiksa, mungkin bisa sharing melalui pendapat dan masukan.

"Intinya tidak mencari  kesalahan yang membuat takutnya organisasi atau bagian kesatuan yang sedang diperiksa dan fungsi tertentu yang sedang diperiksa tetapi dalam hal ini untuk mengecek seperti apa kesiapan organisasi bagian satuan fungsi untuk membuat suatu perencanaan dan pengorganisasian," terang Kapolda.

Audiet kinerja tahap I dalam anggaran 2024 dilaksanakan PKPP program kerja pengawasan tahunan Itwasda  polda sumbar tahun 2024 yang akan dimulai tanggal 14 maret sampai dengan 28 April 2024. Untuk itu para Kasatker dan Kasatwil yang menjadi objek audiet agar mempersiapkan dokumen perencanaan kegiatan.

"Di samping itu audit kinerja dapat juga dimanfaatkan sebagai media komunikasi dan konsultasi apabila terdapat permasalahan dalam bidang perencanaan dan pengorganisasian sehingga dapat segera dilakukan perbaikan perbaikan," jelasnya.

Irjen Pol Suharyono berharap, kepada para auditor agar bisa menjadi tauladan yang baik dalam memberikan dan juga tentunya berperilaku bertutur kata serta bertanggung jawab dan  bisa bekerja sama dalam melaksanakan tugas serta menjadi konsultan yang dapat memberikan solusi atas berbagai permasalahan dalam pencapaian tujuan pekerjaan Polri.

Diakhir sambutannya, Kapolda Sumbar mengajak untuk bekerjasama dengan  dalam rangka kelancaran dan kesuksesan kegiatan audit kinerja ini dan marilah kita bisa melakukan suatu keterbukaan  dalam menyampaikan data sesuai dengan fakta yang ada dengan harapan tercapainya tujuan dari organisasi Polri khususnya polda Sumatera Barat dan terwujudnya penetapan tata kelola manajemen resiko dan pengendalian internal yang lebih maksimal.(*)

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kapolda Buka Taklimat Awal Audit Kinerja tahap I Itwasda Polda Sumbar
Kapolda Buka Taklimat Awal Audit Kinerja tahap I Itwasda Polda Sumbar
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj5QqYbC2NaqvXrRJGP7r6KqrHzA89Llpkv_TStiTRjErhGStJ-q4dIcdrR0bme5AqnSkmgiRl2-JBCibQ8hvsyGanq1wqFjYTaYMvKBr-zXwyAuxGrMJhBVqRFjKh1RBbaqVAcwvkQR9jOD9ZF8sfYmXGFIcAChHqQ2dk3rsxVCQgcuCNkRnECW-gk7ag/s320/IMG-20240314-WA0072.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj5QqYbC2NaqvXrRJGP7r6KqrHzA89Llpkv_TStiTRjErhGStJ-q4dIcdrR0bme5AqnSkmgiRl2-JBCibQ8hvsyGanq1wqFjYTaYMvKBr-zXwyAuxGrMJhBVqRFjKh1RBbaqVAcwvkQR9jOD9ZF8sfYmXGFIcAChHqQ2dk3rsxVCQgcuCNkRnECW-gk7ag/s72-c/IMG-20240314-WA0072.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2024/03/kapolda-buka-taklimat-awal-audit.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2024/03/kapolda-buka-taklimat-awal-audit.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content