HomePendidikan

Terima Kunjungan 278 Siswa MA dari Riau, Sekretaris UNP Ingatkan Jangan Salah Pilih Jurusan.

Terima Kunjungan 278 Siswa MA dari Riau, Sekretaris UNP Ingatkan Jangan Salah Pilih Jurusan.

IMPIANNEWS.COM

Padang - sebanyak 278 siswa dari dua Madrasah Aliyah (MA) di Riau kunjungi Universitas Negeri Padang (UNP) pada Kamis (21/12/2023) pagi.

Kedatangan rombongan MA Pondok Pesantren Khairul Ummah Kampar Riau dan MA Al-Ihsan Boarding School Air Molek Riau ini disambut langsung oleh Sekretaris Universitas Dr. Erianjoni, S.Sos, M.Si, Kepala Kantor Layanan Informasi Humas dan Protokoler UNP, Okki Trinanda, S.E, M.M dan Pembina Protokoler UNP, Hijriyantomi Suyuthie, S.Ip, M.M di Auditorium UNP.

Kedua Kepala MA dari Riau ini mengungkapkan terimakasih kepada UNP karena telah memberikan sambutan yang begitu hangat dan memfasilitasi kunjungan kampus ini. Keduanya berharap bisa mendapatkan informasi yang lengkap mengenai kehidupan di Perguruan Tinggi khususnya UNP.

"Semoga setelah kunjungan ini, murid-murid kami sudah dapat menentukan pilihan jurusan, fakultas apa yang akan mereka ambil untuk melanjutkan pendidikan di Perguruan Tinggi nantinya," Ungkap Kepala MA Pondok Pesantren Khairul Ummah Abdul Kemal Batubara, L.C, M.H.

"Minat siswa kami untuk melanjutkan pendidikan di UNP sangat tinggi, sehingga kami berharap dengan kunjungan ini bisa mendapatkan informasi yang seluasnya mengenai UNP," kata Kepala MA Al-Ihsan Boarding School, Ustadz Agustian, M.Pd saat memberi sambutan.

Sementara itu, Dr. Erianjoni mengapresiasi atas kunjungan kedua MA ini. Menurutnya kunjungan ke UNP merupakan cara yang paling tepat untuk memperoleh informasi mengenai kehidupan UNP.

"Saya ingatkan kepada adik-adik sekalian agar jangan salah memilih jurusan di Perguruan Tinggi karena jurusan di Perguruan Tinggi lah yang menentukan masa depan anda nantinya," ungkapnya.

Dari pantauan Humas di lapangan, para siswa terlihat antusias mengikuti acara ini. Hal ini terlihat dari banyaknya mereka yang bertanya pada sesi tanya jawab setelah pemaparan materi mengenai UNP yang disampaikan Kepala Kantor Layanan Informasi Humas dan Protokoler UNP, Okki Trinanda, S.E, M.M .

Selain itu, para siswa juga disuguhi sejumlah video mulai dari video profil UNP dan video tour kampus UNP. (Utr/Humas UNP)

Pelaksanaan UTBK UNP Gelombang II Berakhir, Panitia Musnahkan Dokumen
Pada UTBK tahun 2021 ini, dilibatkan 11 orang tenaga sekretariat yang bekerja sertiap hari, pada saat sebelum ujian dan setelah ujian.
Rektor Ganefri Melaunching Majalah UNIVERSITAS NEGERI PADANG Edisi Perdana Terbit
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,975,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Terima Kunjungan 278 Siswa MA dari Riau, Sekretaris UNP Ingatkan Jangan Salah Pilih Jurusan.
Terima Kunjungan 278 Siswa MA dari Riau, Sekretaris UNP Ingatkan Jangan Salah Pilih Jurusan.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgLKbIOFuyq8J613FnQsqnT3LU_MvJT-KUB40qa5VVaHFTgZi3-x2Vw37hvDdAyhBz5fMyTHRYzDmP0TRkC4WpWZPRym3hsnW4RWOjvQiEsynFFvxr9LCbX1oGCARiX38z8YIpKjsgzOwNYYvWS5zkQkRw5BDbQ6ZRPgZHiIx8yJIX-dF4cYowhA3czjgc/s320/c77b71a277d152025f9c5f9b613ad64f.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgLKbIOFuyq8J613FnQsqnT3LU_MvJT-KUB40qa5VVaHFTgZi3-x2Vw37hvDdAyhBz5fMyTHRYzDmP0TRkC4WpWZPRym3hsnW4RWOjvQiEsynFFvxr9LCbX1oGCARiX38z8YIpKjsgzOwNYYvWS5zkQkRw5BDbQ6ZRPgZHiIx8yJIX-dF4cYowhA3czjgc/s72-c/c77b71a277d152025f9c5f9b613ad64f.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2023/12/terima-kunjungan-278-siswa-ma-dari-riau.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2023/12/terima-kunjungan-278-siswa-ma-dari-riau.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content