HomeInternasional

Terhitung Warga Afghanistan Setiap Hari Menyeberang ke Iran Sekitar 5000 Orang

Terhitung Warga Afghanistan Setiap Hari Menyeberang ke Iran Sekitar 5000 Orang
AP Photo/Ist

IMPIANNEWS.COM

Kabul - Norwegian Refugee Council (NRC), atau yang dikenal sebagai Dewan Pengungsi Norwegia mencatat, telah ada 300 ribu warga Afghanistan melakukan penyeberangan ke Iran semenjak Taliban menguasai Afghanistan, dan diperkirakan pada musim dingin mendatang, ratusan ribu warga Afghanistan akan kembali menyeberang ke Iran.

Sekitar 5000 warga Afghanistan setiap hari terus menyeberang ke Iran, sehingga Iran tidak mampu lagi menampung warga Afghanistan dalam skala yang lebih besar lagi karena faktor keterbatasan dana di Iran.

Menanggapi hal yang dialami Iran, kelompok NRC menyerukan dukungan Internasional lebih banyak untuk Iran yang sedang berperang dalam  menangani krisis ekonomi yang dialami Iran.

Dikutip dari Antara, Sekretaris Jenderal NRC dalam sebuah pernyataan menyampaikan "Iran tidak dapat diharapkan menjadi tuan rumah begitu banyak warga Afghanistan dengan begitu sedikit dukungan dari masyarakat Internasional",ujarnya.

Jan Egeland juga menyerukan "Harus ada peningkatan bantuan segera, baik di Afghanistan maupun di negara-negara tetangga seperti Iran, sebelum musim dingin yang mematikan", tambahnya.

Tak hanya itu, Jan Egeland memberikan pujian atas kepedulian Iran yang telah menampung warga Afghanistan.

"Kami memuji Iran karena menyambut dan menampung jutaan pengungsi Afghanistan selama empat dekade terakhir. Tetapi, sekarang komunitas internasional harus melangkah untuk mendukung negara-negara tetangga Afghanistan,"ucap Jan Egeland.

Tiongkok Resmi Ambil Alih Konsulat AS di Chengdu dengan Menurunkan Bendera
Pasukan Hizbullah Rudal Wilayah Israel di Daerah Perbatasan dengan Lebanon
China Tembakkan 3 Ribu Rudal di Laut China Selatan Sebagai Tanda Perang Dimulai
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,975,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,664,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Terhitung Warga Afghanistan Setiap Hari Menyeberang ke Iran Sekitar 5000 Orang
Terhitung Warga Afghanistan Setiap Hari Menyeberang ke Iran Sekitar 5000 Orang
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgeecz1XzncYT2amalSxHJGw7aorg9outyCghORTjemzfq3rgQdMFY8-J5Q3YoCs1OUoV7ObeyKPvnmeFweqlbSWm2Pb5toBCkHirvLDrMS7YUUaBEczgMO7DMJadJzNTrqx42G6Im_kIWzqgIKnDzM9EI5TVJlierAdbLGtJHj3RsD0dDpgtKAV0Frbw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgeecz1XzncYT2amalSxHJGw7aorg9outyCghORTjemzfq3rgQdMFY8-J5Q3YoCs1OUoV7ObeyKPvnmeFweqlbSWm2Pb5toBCkHirvLDrMS7YUUaBEczgMO7DMJadJzNTrqx42G6Im_kIWzqgIKnDzM9EI5TVJlierAdbLGtJHj3RsD0dDpgtKAV0Frbw=s72-c
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/11/terhitung-warga-afghanistan-setiap-hari.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/11/terhitung-warga-afghanistan-setiap-hari.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content