HomeLima Puluh Kota

Perhatian Besar Jhon Kenedi Aziz Terhadap Limo Puluah Kota

Perhatian Besar Jhon Kenedi Aziz Terhadap Limo Puluah Kota
.

IMPIANNEWS.COM 

Lima Puluh Kota, -- Perjuangan Sofyar Ledi berbuah manis ketika bantuan mesin pencetak kerupuk yang didambakan oleh masyarakat Situjuah Gadang akhirnya terealisasi melalui kerjasama Kementrian Perindustrian dengan Pokok pikiran(Pokir) Jhon Kenedi Aziz yang dilaksanakan melalui Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Lima Puluh Kota. Di sore yang cerah, raut bahagia terpancar jelas dari Wali Nagari Situjuah Gadang(Sofyar Ledi) sesaat setelah menerima bantuan mesin pemotong ubi untuk usaha yang banyak digeluti masyarakat di Nagari Situjuah Gadang.


"Bantuan mesin ini sangat dibutuhkan dalam operasional produksi usaha masyarakat kami," Hal ini ia ungkapkan usai menerima bantuan tersebut di Jorong Simantuang, Nagari Situjuah Gadang, Kecamatan Situjuah Limo Nagari (18/11) sore. Selain Bupati  bersama istri Nevi Safaruddin, Acara tersebut juga dihadiri oleh Anggota DPR RI Fraksi Golkar Jhon Kenedi Aziz, Kepala Dinas Disperinaker Desri, Camat Situjuah Rahmad Hidayat beserta rombongan forkopimca yang ikut bersama dalam menyerahkan bantuan mesin cetak ubi ini.


“Alhamdulillah, kami sangat bersyukur sekali mendapat bantuan mesin pemotong ubi untuk membuat keripik singkong. Terima kasih Pak Safaruddin dan Bapak Jhon, semoga bantuan ini akan meningkatkan jumlah produksi dan memajukan usaha kami ini”, kata Arma Yesi dan Hasna Heti mengungkapkan dengan kompak dan semangat pada acara penyerahan bantuan mesin pencetak ubi ini.


Bupati Safaruddin dalam sambutannya memberikan apresiasi kepada Jhon Kenedi Aziz anggota DPR RI Fraksi Golkar yang memberikan perhatian besar terhadap masyarakat Lima Puluh Kota. Ia  mengatakan saat ini Lima Puluh Kota memiliki jumlah Industri Kecil Menengah (IKM) sebanyak 7.180 dengan serapan tenaga kerja mencapai 25.218 orang. Pemerintah Daerah akan terus berupaya untuk meningkatkan kualitas, produktifitas, dan daya saing masyarakat dalam berusaha.   IKM yang bergerak di bidang pengolahan makanan salah satunya adalah Usaha  Kerupuk ubi  yang ada di Situjuah Gadang ini.


"Berdasarkan data yang saya peroleh produksi kerupuk ubi di Lima Puluh Kota masih jauh lebih rendah dibandingkan dengan potensi hasil sebenarnya. Bantuan mesin pencetak kerupuk ubi ini diharapkan kedepannya dapat meningkatkan produksi kerupuk ubi yang berada di Situjuah Gadang. Pemkab Lima Puluh Kota akan selalu menganggarkan setiap tahunnya bantuan usaha bagi IKM karena merupakan kewajiban pemerintah untuk membantu IKM agar pelaku usaha di Lima Puluh Kota semakin sejahtera dan meningkatkan taraf hidupnya," tutur orang nomor satu di Lima Puluh Kota Ini.


Mantan Anggota DPRD Sumbar ini juga menekankan jika pemerintahan yang baik adalah pemerintahan yang mampu menghadirkan kesejahteraan bagi masyarakat. Dengan adanya bantuan ini maka masyarakat diharapkan semakin sejahtera dan dapat menggunakan bantuan tersebut dengan sebaik-baiknya. Walaupun saat ini masih dalam situasi pandemi. Kita tidak boleh kendor untuk melakukan inovasi terhadap kemakmuran masyarakat.


Pada kesempatan yang sama, Jhon Kenedi Aziz menyebutkan,  "Perjuangan saya dan Bapak Safaruddin untuk masyarakat Situjuah Gadang mulai membuahkan hasil dengan terealisasinya bantuan mesin cetak ubi sebanyak 50 unit. Walaupun masih belum memenuhi semua permintaan yang diajukan masyarakat Situjuah Gadang kepada saya. Setidaknya sudah bisa membantu meringankan sebagian pekerjaan masyarakat."


Legislator Senayan ini juga mengingatkan koordinasi yang jelas antara pemerintahan Nagari dengan Masyarakat dalam membagi bantuan untuk tujuan kemaslahatan masyarakat.


"Rawatlah Mesin dengan teratur agar dapat memberikan keuntungan yang lebih besar. Bantuan yang diterima Bapak-Ibu sekalian berasal dari uang rakyat sehingga  kedepannya akan dilakukan pembinaan dan pengawasan dalam penggunaan bantuan  mesin cetak ubi tersebut," tutup Jhon Kenedi.(014)

Satgas Pra TMMD kunjungi TK Al-Hidayah di Nagari Talang Maur
Satgas Pra TMMD Bantu Petani Panen Daun Bawang
Anggota Pra TMMD Belajar Membuat Gula Aren
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Perhatian Besar Jhon Kenedi Aziz Terhadap Limo Puluah Kota
Perhatian Besar Jhon Kenedi Aziz Terhadap Limo Puluah Kota
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi8Y0w-24EJpUeR7Kaoi2v_Fmzwf4rkccAwwGAY7RgWlFNcTzZDc7mnwbNzBx_kA13HqpdDsBHg25Po7-yFN-C62O9ds2RPNheBpXan6VQ2kzF2UFv4bUdyln7C0bPAiF10-lPVjUvG_oG0/w320-h180/IMG-20211119-WA0009.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi8Y0w-24EJpUeR7Kaoi2v_Fmzwf4rkccAwwGAY7RgWlFNcTzZDc7mnwbNzBx_kA13HqpdDsBHg25Po7-yFN-C62O9ds2RPNheBpXan6VQ2kzF2UFv4bUdyln7C0bPAiF10-lPVjUvG_oG0/s72-w320-c-h180/IMG-20211119-WA0009.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/11/perhatian-besar-jhon-kenedi-aziz.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/11/perhatian-besar-jhon-kenedi-aziz.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content