HomeDPRD Sumbar

Hasil seleksi diserahkan ketua Pansel Ilham Adelino Azre pada Ketua DPRD Sumbar Supardi.

Hasil seleksi diserahkan ketua Pansel Ilham Adelino Azre pada Ketua DPRD Sumbar Supardi.

 

Impiannews.com

Padang - Setelah melakukan tahapan seleksi selama sekitar 2 bulan, terhadap calon Komisi Penyiaran Indonesia, Provinsi Sumatera Barat, Pansel saatnya menyerahkan 21 nama yang lolos untuk diseleksi akhir DPRD Sumbar.

Hasil seleksi diserahkan ketua Pansel Ilham Adelino Azre pada Ketua DPRD Sumbar Supardi, dan ketua DPRD Sumbar menyerahkan pada pimpina komisi 1 DPRD Sumbar, Syamsul Bahri dan Nurnas, Kamis (11/11/2021), di ruang rapat pimpinan lembaga tersebut, untuk selanjutnya akan diseleksi secara mendalam oleh Komisi 1 DPRD Sumbar, menjadi 14 orang.

Pada kesempatan tersebut ketua Pansel Ilham Adelino Azre yang kerap dipanggil Azre, juga dosen Fisip UNAND didampingi Devi Kurnia, Heranof Firdaus dan Hengki Andora mengatakan, kalau yang diserah saat ini merupakan hasil terbaik, berdasarkan penilaian objektif terhadap kemampuan para calon komisioner KPI Sumbar.

“Sebanyak 21 orang yang kami serahkan pada DPRD Sumbar, untuk dilanjutkan seleksinya oleh lembaga tersebut memang benar-benar memiliki kemampuan berdasarkan nilai yang mereka terima, dengan melewati berbagai ujian, baik administrasi, tulis, psicologi dan sebagainya, selanjutnya akan diseleksi lagi oleh DPRD Sumbar dalam tahapan wawancara, sehingga menjadi 14 orang, dengan rincian 7 akan ditetapkan sebagai Komisioner dan 7 lagi cadangan,” urai Azre.

Dia juga mengatakan, banyak hal yang akan dipertimbangkan oleh DPRD Sumbar dalam menetapkan komisioner informasi, maka tahapan berikutnya diperkirakan Azre jauh akan lebih alot dan amat selektif.

Sekaitan dengan hal tersebut, ketua DPRD Sumbar Supardi mengatakan, hasil yang diserahkan pada lembaga ini akan dilanjutkan, melalui komisi 1 DPRD Sumbar.

“Hasil ini akan kami lanjutkan pada seleksi berikutnya, melalui komisi 1 DPRD Sumbar,” tegas Supardi.

Hal senada juga disampaikan ketua komisi 1 DPRD Sumbar Syamsul Bahri, dimana akan melaksanakan seleksi lanjutan secara objektif.

Syamsul Bahri juga mengucapkan terimakasih pada Pansel, karena sudah bekerja optimal dan sangat baik.

“Terimakasih pada Pansel yang sudah bekerja secara optimal, moga kita mendapatkan hasil terbaik,” tutur Syamsul Bahri.

Dipertegas lagi sekretaris komisi 1 DPRD H.M. Nurnas, dimana ada 2 sanggahan yang masuk, namun sudah diselesaikan pansel, dan saat ini bisa diserahkan hasil dari seleksi tersebut.

Hasil seleksi akan segera diumumkan, agar bisa menerima masukan dari masyarakat, terhadap para calon KPI yang nanti akan diseleksi lebih ketat.

“Meskipun ada sanggahan pada awalnya, namun bisa diselesaikan pansel, dan yang kami terima ini semua sudah bisa diumumkan untuk menerima masukan publik,” ulas cak Nurnas.

Penyerahan hasil ujian Pansel berlangsung cepat dan penuh kebahagiaan, karena pansel dalam pelaksanaan tugas seleksi tidak ada intervensi dari pihak manapun, termasuk DPRD Sumbar.

“Kami tidak melakukan intervensi pada pansel, sehingga semua merasa enjoy, sehingga hasil ini benar-benar optimal,” tutup Nurnas.(**/*)

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Hasil seleksi diserahkan ketua Pansel Ilham Adelino Azre pada Ketua DPRD Sumbar Supardi.
Hasil seleksi diserahkan ketua Pansel Ilham Adelino Azre pada Ketua DPRD Sumbar Supardi.
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEipcjoYg3_A6gW3YvtwOL5LxHvZbWu6yH2oowwbAviKuhF6m7OLDPd73lNUMTegsfKH7GLGxAFOlZscecDgMkr8h22agVdBy6KsZ114D8CScDnO3fyfwVDenQx-xutnS2yyiAeDodRBJiR1W867lmLVpufXQ1E9Hcu3waQvDlkDidEyZpRmRryexo8m=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEipcjoYg3_A6gW3YvtwOL5LxHvZbWu6yH2oowwbAviKuhF6m7OLDPd73lNUMTegsfKH7GLGxAFOlZscecDgMkr8h22agVdBy6KsZ114D8CScDnO3fyfwVDenQx-xutnS2yyiAeDodRBJiR1W867lmLVpufXQ1E9Hcu3waQvDlkDidEyZpRmRryexo8m=s72-c
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/11/hasil-seleksi-diserahkan-ketua-pansel.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/11/hasil-seleksi-diserahkan-ketua-pansel.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content