HomeSumbar

Gubernur Mahyeldi: Kearifan Lokal Tingkat Nagari Ajarkan Kepemimpinan Sejak Dini

Gubernur Mahyeldi: Kearifan Lokal Tingkat Nagari Ajarkan Kepemimpinan Sejak Dini
Photo/Humas Sumbar

IMPIANNEWS.COM

Padang Pariaman - Kearifan lokal di tingkat nagari di Sumatera Barat adalah pondasi pembentukan jiwa kepemimpinan di daerah karena itu keberadaannya harus terus dilestarikan.

"Salah satu kearifan lokal itu adalah pendidikan di surau (mushalla) milik kaum atau suku. Selain ilmu keagamaan, surau di Sumbar juga berfungsi memberikan pendidikan silat dan adat. Dua hal itu adalah pondasi untuk membangun jiwa kepemimpinan," kata Gubernur Sumbar, Mahyeldi saat memberi sambutan pada acara Batagak Kudokudo Surau Lubuak Tajun, Kaum Sikumbang Datuak Putiah, di Jorong Sarang Gagak, Nagari Pakandangan Kecamatan Enam Lingkung, Kabupaten Padang Pariaman, Senin (8/11/2021). 

Menurutnya dengan memiliki pondasi yang kuat, maka pengembangan potensi diri untuk menjadi seorang pemimpin akan lebih mudah saat memasuki pendidikan formal belajar berorganisasi.

Saat ini tidak semua kaum atau suku di Minangkabau yang masih memiliki surau. Perannya mulai terdegradasi, sebagian besar digantikan oleh pendidikan formal di sekolah. Meskipun di masjid tetap ada pendidikan keagamaan, tetapi dibandingkan peran surau pada masa lalu, posisinya tidak sama lagi.

Karena itu ia mengapresiasi suku-suku yang masih mempertahankan surau untuk mendidik generasi mudanya untuk bisa menjadi pemimpin masa mendatang.

"Pada masa perjuangan dan awal kemerdekaan, sejarawan mencatat ada sekitar 2000 tokoh asal Minangkabau yang berperan di tingkat nasional. Sesungguhnya peran kearifan lokal di tingkat nagarilah yang menciptakannya. Karena itu dengan adanya gerakan kembali ke nagari, sesungguhnya hal itu pula yang ingin dibangkitkan," ujarnya.

Bupati Padang Pariaman, Suhatri Bur mengatakan Surau Lubuak Tajun selain berfungsi sebagai surau kaum juga dimanfaatkan oleh seluruh masyarakat terutama saat puluhan ribu peziarah mendatangi Surau Lubuak yang berada tidak jauh dari lokasi.

"Saat jadwal ziarah, Surau Lubuak akan penuh oleh jemaah. Sebagian bisa memanfaatkan Surau Lubuak Tajun untuk beribadah dan sekadar melepas penat," katanya.

Tokoh masyarakat sekaligus ulama Padang Pariaman, Bagindo M Letter mengatakan pada awalnya setiap suku di Minangkabau memiliki satu surau dan setiap nagari ada masjid. Karena itu jumlah surau di Minangkabau sangat banyak sampai sekarang.

"Kita berharap surau tempat pendidikan generasi muda ini tetap bisa dipertahankan di masing-masing suku," ujarnya.

Turut hadir pada acara itu, Bupati Padang Pariaman, Staf ahli, asisten, dan Kepala perangkat daerah dilingkungan Pemkab. Padang Pariaman, Ulama Sumbar, buya H. Bagindo muhammad letter, M.Z. Datuak bungsu rangkayo rajo mangkuto niniak mamak ulakan, Pimpinan Bank Nagari Cab. Lubuk Alung, Camat dan Walinagari sekabupaten padang pariaman, niniak mamak, tokoh masyarakat se kabupaten padang pariaman serta undangan lainnya.***

Sumber: Biro Adpim Setdaprov Sumbar

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Gubernur Mahyeldi: Kearifan Lokal Tingkat Nagari Ajarkan Kepemimpinan Sejak Dini
Gubernur Mahyeldi: Kearifan Lokal Tingkat Nagari Ajarkan Kepemimpinan Sejak Dini
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjT_CEhjgeNG81Z4n0CjGBWfeo3b2WnuAoosvnMjMejrOs4icQguHJXbqCmWfefa4flw_m5nBkNGfEcpZdyhdpfTPf_3HVkKNTctqM_s2a9EtrubZi87GMPTFhVE71uuoQj_DjoUgs4YmEnZtb-qbIqOPUo6J-GrocE0bFL05r2xd_gPBeSLIQc4i9umg=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjT_CEhjgeNG81Z4n0CjGBWfeo3b2WnuAoosvnMjMejrOs4icQguHJXbqCmWfefa4flw_m5nBkNGfEcpZdyhdpfTPf_3HVkKNTctqM_s2a9EtrubZi87GMPTFhVE71uuoQj_DjoUgs4YmEnZtb-qbIqOPUo6J-GrocE0bFL05r2xd_gPBeSLIQc4i9umg=s72-c
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/11/gubernur-mahyeldi-kearifan-lokal.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/11/gubernur-mahyeldi-kearifan-lokal.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content