HomePolda Sumbar

Kapolda Sumbar bersama Gubernur dan Forkopimda Sumbar buka Sumdarsin

Kapolda Sumbar bersama Gubernur dan Forkopimda Sumbar buka Sumdarsin

Impiannews.com

Padang - Kapolda Sumbar Irjen Pol Teddy Minahasa, SH. S.Ik bersama Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah dan Forkopimda membuka sekaligus meresmikan Gebyar Vaksinasi Massal Sumbar Sadar Vaksin (Sumdarsin) di Stadion GOR H Agus Salim Padang, Sabtu (30/10).

Kegiatan Sumbar Sadar Vaksin ini dilakukan secara serentak, sebanyak 20 gerai yang tersebar di Kabupaten dan Kota di Provinsi Sumatera Barat. 

Dalam sambutannya, Irjen Pol Teddy Minahasa menyampaikan apresiasi kepada seluruh pihak, yang ikut mendukung program vaksinasi di Sumatera Barat. 

"Saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi tingginya, kepada Forkopimda atas peran serta dan dukungan untuk capaian Vaksinasi di Sumatera Barat," katanya, Sabtu (30/10) di Stadion GOR H Agus Salim, Padang. 

"Mari sekali lagi kita berikan aplaus untuk seluruh Forkopimda di Sumatera Barat," ucap Irjen Pol Teddy menambahkan yang disambut tepuk tangan oleh masyarakat yang hadir. 

Ia mengungkapkan bahwa masyarakat Sumatera Barat sangat santun dan religius dan menyambut baik seluruh program-program yang digulirkan oleh pemerintah pusat. 

"Masalah ketertinggalan vaksinasi itu adalah hal teknis, dan kita mampu menjawabnya bahwa hari ini kita sudah mencapai capaian yang luar biasa naik lima tingkat," ujarnya. 

"Insya Allah sampai akhir November kita (Provinsi Sumbar) bisa berada pada sepuluh besar, dan sampai Desember nanti Insya Allah kita dua besar. Ini optimisme kita," jelas Kapolda menambahkan. 

Dirinya juga mengapresiasi terhadap masyarakat yang datang untuk di vaksin, karena sangat baik dalam mendukung program pemerintah untuk menekan penyebaran Covid-19. 

Kapolda Sumbar juga berpesan kepada seluruh masyarakat, bahwa acara Sumdarsin ini juga digelar di seluruh Kabupaten Kota di Provinsi Sumatera Barat. "Proyeksi yang saya hitung hari ini bisa mencapai 143 ribu vaksinasi," ujarnya. 

Dirinya berharap, dengan dukungan dari seluruh pihak maka nantinya angka vaksinasi akan bertambah secara ekskalatif. "Ini adalah harapan saya dan harapan dari kita semua," ujar Kapolda Sumbar. 

Jenderal bintang dua tersebut berpesan, kepada seluruh masyarakat yang belum melaksanakan vaksin silahkan sampaikan bahwa vaksin itu merupakan kebutuhan dan banyak gunanya.

"Saudara-saudara yang mau umrah tapi belum di vaksin, terpaksa harus ditunda. Mau terbang ke suatu tempat kalu belum di vaksin maka saudara-saudara akan terpending disana," tuturnya. 

Terakhir, ia menyampaikan bahwa kepada Sumbar Sadar Vaksin akan digelar selama lima kali. "Ini kali yang pertama, kemudian yang kedua sampai kelima akan berpindah tempat dan diseluruh kabupaten kota akan menggelar acara yang sama. Ada Doorprize dan ada Baksos," pungkasnya.

Selanjutnya, kegiatan dilanjutkan dengan penyerahan piagam penghargaan kepada tenaga vaksinator dari Polda Sumbar, TNI, RSUP M Jamil Padang, RS. Unand.

Sebelumnya, Gubernur Sumbar Mahyeldi juga menyampaikan ucapan terima kasihnya kepada pihak-pihak yang telah mensukseskan program pemerintah percepatan vaksinasi di Sumbar 

"Terimakasih bapak Kapolda Sumbar yang telah memobilisasi kegiatan ini, kepada Danrem, Danlantamal, Danlanud, dan lainnya," ucap Mahyeldi.(*)

Kapolda Sumbar Monitoring pelaksanaan pemungutan suara disejumlah TPS di Kota Padang.
Kapolda Sumbar Buka Diktukba Polri Gelombang I T.A 2024
OMB Singgalang 2024 Tahap Pungut Suara, Polda Sumbar kerahkan 1.141 Personel ke Polres-polres .
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,975,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kapolda Sumbar bersama Gubernur dan Forkopimda Sumbar buka Sumdarsin
Kapolda Sumbar bersama Gubernur dan Forkopimda Sumbar buka Sumdarsin
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhKle2DNLIrFY0EeyD6_LvUAVzAhoc0zhp9s0vyflYENKKjhW9qtVR97rf373p5pWJy8YFdbdDtpjRdNvxYP0wv97b3mQ7sosM7oLbwNgTP7hVphe7yHaa17u3Gd85ng5zfcUrg_FgfBGUXKJCrTxBwlsFnqRzRdopc8GGzLRAb8imBIPQ0Q3-dLKBw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhKle2DNLIrFY0EeyD6_LvUAVzAhoc0zhp9s0vyflYENKKjhW9qtVR97rf373p5pWJy8YFdbdDtpjRdNvxYP0wv97b3mQ7sosM7oLbwNgTP7hVphe7yHaa17u3Gd85ng5zfcUrg_FgfBGUXKJCrTxBwlsFnqRzRdopc8GGzLRAb8imBIPQ0Q3-dLKBw=s72-c
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/10/kapolda-sumbar-bersama-gubernur-dan.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/10/kapolda-sumbar-bersama-gubernur-dan.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content