HomeKota Bukittinggi

Walikota Bukittinggi Silaturrahmi dengan Kepala Kankemenag, Ini yang Dibahas

Walikota Bukittinggi Silaturrahmi dengan Kepala Kankemenag, Ini yang Dibahas
.


IMPIANNEWS.COM 

Bukittinggi, - Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi, H. Kasmir didampingi oleh Kasubbag Tata Usaha, H. Zulfikar dan Humas bersilaturahmi dengan Pemerintah Kota Bukittinggi (Walikota, Wakil Walikota dan Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi) sekaligus untuk mensosialisasikan Surat Edaran Menteri Agama Nomor 15, 16, 17 Selasa (06/07). 


Dalam pertemuan dengan Walikota, H. Erman Safar,  Wakil Walikota, H. Marfendi dan Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kota Bukittinggi dr.Vera Maya Sari, H. Kasmir menyampaikan maksud kedatangannya yaitu dalam rangka mensosialisasikan Surat Edaran Menteri Agama Nomor 15 Tentang  Penerapan protokol kesehatan dalam penyelenggaraan salat Idul Adha 1442 H/2021 M dan pelaksanaan kurban di masa pandemi Covid-19,  Surat Edaran Menteri Agama Nomor 16 Tentang Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Malam Takbiran, Salat Idul Adha, dan Pelaksanaan Kurban Tahun 1442 H/ 2021 M di Luar Wilayah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat dan Surat Edaran Menteri Agama Nomor 17 Tentang Peniadaan Sementara Peribadatan di Tempat Ibadah, Malam Takbiran, Shalat Idul Adha, dan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Qurban Tahun 1442 H/2021 M di Wilayah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. 


Pada kesempatan tersebut Kakan Kemenag Kota Bukittinggi H. Kasmir jug melakukan kordinasi terkait Instruksi Kemendagri Nomor 17 Tahun 2021 Tentang Pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro dan Mengoptimalkan Posko Penanganan Covid-19 di tingkat Desa/ Kelurahan. Apalagi Kota Bukittinggi masuk salah satu dari empat wilayah di Sumatera Barat yang terdampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). 


"Surat Edaran Menteri Agama Nomor 16 tahun 2021 berisi tentang Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Malam Takbiran, Shalat Idul Adha, dan Pelaksanaan Qurban Tahun 1442 H/2021 M di luar wilayah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat, sedangkan Surat Edaran Menteri Agama Nomor 17 tahun 2021 berisi tentang Peniadaan Sementara Peribadatan di Tempat Ibadah, Malam Takbiran, Shalat Idul Adha, dan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Kurban Tahun 1442 H/2021 M di wilayah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM)Darurat," jelasnya. 


Sementara Walikota dan Wakil Walikota Bukittinggi menyambut baik sosialisasi Surat Edaran Menteri Agama yang di sampaikan Kakan Kemenag tersebut dan akan di jadikan bahan rapat bersama Forkompimda, Gugus Tugas Covid-19, Kemenag, Camat dan SKPD serta instansi dan organisasi masyarakat terkait di Aula Balaikota Bukittinggi nantinya dalam rangka persiapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di Kota Bukittinggi.


"Kota Bukittinggi merupakan salah satu dari 43 kota di Indonesia yang dkenakan pengetatan penerapan PPKM Mikro diluar pulau Jawa dan pemberlakuan pengetatannya akan di putuskan dalam rapat koordinasi nantinya. PPKM Mikro yang dilaksanakan mengacu kepada Istruksi Menteri Dalam Negeri Nomor : 17 tahun 2021 tanggal 5 Juli 2021 tentang Perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Berbasis Mikro dan Mengoptimalkan Posko Penanganan Corona Virs Disease 2019 di tingkat Desa dan Kelurahan untuk Pengendalian Penyebaran Corona Virus Diseas 2019 khususnya di Kota Bukittinggi yang ditetapkan sesuai kriteria level situasi pandemic berdasarkan assesmen dengan kriteria level 4 (empat)," tuturnya Wakil Walikota Bukittinggi (Sy/014)

Kakanwil Hendri Buka Pra Manasik Haji di Bukittnggi
1582 Siswa Madrasah di Bukittnggi ikuti Syahadah Tahfidz
Kemenag Bukittnggi Milik Pojok Literasi Berbasis Digital
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,975,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Walikota Bukittinggi Silaturrahmi dengan Kepala Kankemenag, Ini yang Dibahas
Walikota Bukittinggi Silaturrahmi dengan Kepala Kankemenag, Ini yang Dibahas
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhLXtsZZZ6K8FX2FMGLJrKTLfVQwYbDV9b5-U94y1IvRGFj0q5TnfJ_D2ZYazViqpiaQJvJoce1sfj7nBrRN7Vrjr5luGqPVn3votxpH9JJc6unwQcMclCp58OmfZ0NZNlQMysAMyXaflEE/s320/IMG-20210706-WA0041.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhLXtsZZZ6K8FX2FMGLJrKTLfVQwYbDV9b5-U94y1IvRGFj0q5TnfJ_D2ZYazViqpiaQJvJoce1sfj7nBrRN7Vrjr5luGqPVn3votxpH9JJc6unwQcMclCp58OmfZ0NZNlQMysAMyXaflEE/s72-c/IMG-20210706-WA0041.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2021/07/walikota-bukittinggi-silaturrahmi.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2021/07/walikota-bukittinggi-silaturrahmi.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content