HomeNasional

Siswa Pusdikpomal Kodiklatal Gelar Lattek Apliklasi Hartib

Siswa Pusdikpomal Kodiklatal Gelar Lattek Apliklasi Hartib

 Siswa Pusdikpomal Kodiklatal Gelar Lattek Apliklasi Hartib 


IMPIANNEWS.COM ( Surabaya)

Guna mengaplikasikan ilmu dibidang Pemeliharan dan Ketertiban (hartib), Sebanyak 79 Siswa Korps Polisi Militer yang sedang menempuh pendidikan di Pusat Pendidikan Polisi Militer (Pusdikpomal) Komando Pendidikan Dukungan Umum (Kodikdukum) Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan Angkatan Laut (Kodiklatal) menggelar Latihan Praktek (Lattek) Aplikasi Pemeliharaan dan Ketertiban (Hartib) di Jl Utama masuk Kesatrian Bumimoro Kodiklatal Surabaya, Kamis, (22/10) 

Adapun ke-79 Siswa tersebut terdiri 19 Orang Siswa Pendidikan Spesialisasi Perwira (Dikspespa) Pomal, 30 orang Siswa Pendidikan Pembentukan Bintara (Diktukba) Pomal Angkatan 50 dan 30 orang Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) Pomal Angkatan ke-40. 

Lattek aplikasi Hartib ini merupakan praktek dari pelajaran teori Pemeliharaan Ketertiban (Hartib) yang telah di pelajari di kelas. Adapun Lattek ini bertujuan untuk mengaplikasikan kemampuan praktek Kepolisian Militer bidang pemeliharaan ketertiban agar para siswa memiliki keterampilan pengendalian lalu lintas, operasi penegakkan ketertiban dan disiplin, penyelenggaraan SIM TNI dan keterampilan penanganan kecelakaan lalu lintas.

 

Kegiatan lattek tersebut sesuai dengan Perintah Harian Kasal Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. khususnya dalam membangun sumber daya manusia yang unggul dan profesional serta tangguh menghadapi segala ancaman. Melalui lattek ini akan terbentuk prajurit Pomal yang unggul profesional dan siap diterjunkan di medan tugas.

Kedepan program aplikasi semacam ini akan dilaksanakan secara terus-menerus sebagai bagian  dari belajar untuk meningkatkan kemampuan agar para siswa mampu menjawab perkembangan permasalahan Hartib di lapangan yang membutuhkan penanganan dan keterampilan khusus, terutama dalam pengambilan data Hartib. 

Sedangkan yang menjadi obyek pelaksanaan lattek adalah kendaraan roda dua para prajurit Kodiklatal pada saat masuk jam kerja. Materi pemeriksaan meliputi semua kendaraan umum dan dinas seperti STNK, SIM para pengguna dan kelangkapan kendaraan seperti lampu sign dan kaca spion.

Bagi para prajurit yang kedapatan melanggar dilaksanakan pembinaan dengan mengurus surat surat yang kedapatan mati dan melengkapi sarana kendaraan berupa kaca spion dan lampu sign yang kedapatan mati.***


Nenek Pencari Barang Bekas Disambangi Tim Jum'at Barokah
Luhut Intimidasi Amien Rais, Tunjukan Arogansi Kekuasaannya, Begini Reaksi Fadli Zon
Jokowi : Tularkan Kerukunan di Indonesia kepada Dunia
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Siswa Pusdikpomal Kodiklatal Gelar Lattek Apliklasi Hartib
Siswa Pusdikpomal Kodiklatal Gelar Lattek Apliklasi Hartib
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgLcz_FC-c5Fir62CfB_H4tP2U6JlZ8SlPsP15nmPPiZAAsW-Dt79MFsIPbljXHlaevwJaR6K5Rxac9j9LNHIsp-Fwm9mL6IxAObYc8bh2bvOX7FlNjdirIGx9V9aS9etlg9IygeCvkXUjS/s320/20201022_220400.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgLcz_FC-c5Fir62CfB_H4tP2U6JlZ8SlPsP15nmPPiZAAsW-Dt79MFsIPbljXHlaevwJaR6K5Rxac9j9LNHIsp-Fwm9mL6IxAObYc8bh2bvOX7FlNjdirIGx9V9aS9etlg9IygeCvkXUjS/s72-c/20201022_220400.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/10/siswa-pusdikpomal-kodiklatal-gelar.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/10/siswa-pusdikpomal-kodiklatal-gelar.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content