HomeLima Puluh Kota

Pemkab Lima Puluh Kota Ikuti Rakornas KEMENPAN RB dan FORSESDASI

Pemkab Lima Puluh Kota Ikuti Rakornas KEMENPAN RB dan FORSESDASI


IMPIANNEWS.COM 

Lima Puluh Kota, --- Pemerintah Kabupaten Lima Puluh Kota mengikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Implementasi Reformasi Birokrasi dan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Forum Sekretaris Daerah se-Indonesia (FORSESDASI) Tahun 2020. Kegiatan tersebut diikuti Sekretaris Daerah Kabupaten Lima Puluh Kota, Widya Putra, S.Sos, M.Si secara virtual dari ruangan teleconference di Rumah Dinas Bupati Lima Puluh Kota, Rabu, (30/09/2020)

Rakornas Implementasi Reformasi Birokrasi dan Rakernas FORSESDASI Tahun 2O20 dibuka secara langsung oleh Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Muhammad Hudori mewakili Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian. Kegiatan ini menghadirkan berbagai narasumber yakni Sekretaris Jenderal Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) Dwi Wahyu Atmaji mewakili Menteri PAN dan RB Tjahjo Kumolo dan Deputi Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Bidang Pengawasan Penyelenggaraan Keuangan Daerah Dadang Kurnia mewakili Kepala BPKP Muhammad Yusuf Ateh secara virtual dari tempat masing-masing.

Tema dalam acara tersebut adalah "Peningkatan Kualitas  dan Percepatan Pelayanan Publik untuk Mewujudkan Indonesia maju". Dalam sambutannya sekaligus menjadi keynote speaker, Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Muhammad Hudori mengimbau kepada seluruh peserta yang hadir agar bersikap netralitas dalam Pilkada.

"Kurangi kerumunan massa. Pilkada harus aman, tertib, lancar dan bebas dari penularan Covid-19", ucapnya.

Deputi Bidang Pengawasan Penyelenggaraan Keuangan Daerah BPKP Dadang Kurnia, Ak, MBA, CA, CGAP menghimbau agar terus melakukan pengawasan pengadaan barang dan jasa yang terkait Pandemi Covid-19. Dadang Kurnia juga mengingatkan agar bersama-sama untuk saling berkolaborasi mempercepat penanganan dan pencegahan penyebaran Covid-19.

Sekretaris Jenderal Kementerian PAN RB Dwi Wahyu Atmaji menyampaikan tentang implementasi informasi birokrasi dan akuntabilitas Daerah sesuai target RPJMN 2020-2024. RPJMN Nasional Tahun 2020-2024 memuat strategi pembangunan Nasional, kebijakan umum, Proyek Prioritas dan Strategis, program Kementerian/Lembaga dan lintas Kementerian/ Lembaga, arah pembangunan kewilayahan dan lintas kewilayahan, Prioritas Pembangunan, serta kerangka ekonomi makro yang mencakup gambaran perekonomian secara menyeluruh termasuk arah kebijakan fiskal dalam rencana kerja berupa kerangka regulasi dan kerangka pendanaan yang bersifat indikatif.

Lebih lanjut, Dwi Wahyu Atmaji menjelaskan peningkatan kualitas pelayanan publik merupakan hal utama yang harus dilakukan Pemerintah, karena semua itu menjadi dambaan masyarakat di seluruh Indonesia. Sedangkan pelayanan prima merupakan suatu kebutuhan dan harapan masyarakat.

“Pelayanan prima dapat dicapai oleh suatu unit/ lembaga pelayanan publik, jika menerapkan standar pelayanan publik dengan baik. Ukuran penilaian masyarakat terhadap pelayanan prima sebenarnya sangat sederhana, yakni persyaratan sederhana, pelayanan cepat, nyaman, serta berbiaya murah bahkan gratis” tutup Dwi Wahyu Atmaji.(014)

Pembangunan Jalan Progam Terpadu TMMD ke 111 Sudah Mencapai Perut Bukit Sugak
Dan SSK Satgas Langsung Saksikan Pembuatan Tugu TMMD/N ke 111
Anggota Satgas Belajar Bertani Bersama Masyarakat
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Pemkab Lima Puluh Kota Ikuti Rakornas KEMENPAN RB dan FORSESDASI
Pemkab Lima Puluh Kota Ikuti Rakornas KEMENPAN RB dan FORSESDASI
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEidb3THLww3dUr5Mk74pn6lpzV-xaYfeawgnyEgkt3TbEb-ojnwAINQiH0ObULBizBebfS_BfDkomWPbwjJ0MEsm6v2Lmg5ZGhEHFcDJL2iSi_-uFD9ea4BBszPv035Ln1IpwZV_1ec0Yje/s320/FB_IMG_1602088474928.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEidb3THLww3dUr5Mk74pn6lpzV-xaYfeawgnyEgkt3TbEb-ojnwAINQiH0ObULBizBebfS_BfDkomWPbwjJ0MEsm6v2Lmg5ZGhEHFcDJL2iSi_-uFD9ea4BBszPv035Ln1IpwZV_1ec0Yje/s72-c/FB_IMG_1602088474928.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/10/pemkab-lima-puluh-kota-ikuti-rakornas.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/10/pemkab-lima-puluh-kota-ikuti-rakornas.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content