HomeKota Payakumbuh

Mutasi Pejabat Bergulir di Pemko Payakumbuh

Mutasi Pejabat Bergulir di Pemko Payakumbuh


IMPIANNEWS.COM 

3 Kabag Sekretariat Daerah Jadi Kepala Dinas

Payakumbuh, --- Tiga posisi kepala dinas yang sebelumnya kosong di Lingkungan Pemerintah Kota Payakumbuh telah terisi kembali. Tahapan demi tahapan penilaian cukup ketat telah dilalui oleh para calon dari masing-masing dinas yang akan mereka pimpin ini demi kemajuan Kota Payakumbuh.

Wali Kota Riza Falepi dan Wakil Wali Kota Erwin Yunaz bersama Sekretaris Daerah Rida Ananda mengukuhkan ketiga orang tersebut di Ruang Pertemuan Ngalau Indah, Lantai 3 Balaikota, Senin (26/10).

Untuk Kepala Dinas Sosial dilantik mantan Kabag Pemerintahan Erwan, untuk Kepala Disparpora dilantik mantan Kabag Perencanaan dan Anggaran Desmon Korina, dan terakhir untuk Kepala Dinas Perhubungan dilantik mantan Kabag Umum Nofriwandi.

Seluruh pejabat eselon II itu sebelumnya telah mendapatkan nilai tertinggi dengan mengikuti seleksi lebih lanjut. Ada satu lagi pejabat eselon II yang kembali dilantik yaitu Inspektur Kota Payakumbuh Andri Narwan, dimana perangkatnya mengalami perubahan nomenklatur (tata nama) di kantor Inspektorat.

Direktur Umum Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Adnaan WD yang baru juga dilantik, namanya dr. Yanti. Sementara itu, PAUD Percontohan Kota Payakumbuh yang baru berdiri sudah memiliki Kepala Sekolah yakni Husni.

Pelantikan di balaikota diikuti oleh sebanyak total 251 orang yang terdiri dari pejabat Struktural 163 orang dengan rincian Eselon II Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama sebanyak 4 orang, sementara eselon III dan IV ada di Administrator sebanyak 33 orang, dan Pengawas 126 orang.

Camat Payakumbuh Barat L Kefrinasdi bertukar tempat dengan Camat Payakumbuh Selatan Junaidi.

Sementara terjadi perubahan pimpinan 7 Puskesmas, ada 2 dokter muda dan satu orang kasi di dinas kesehatan mengisi jabatan kepala puskesmas yang baru seperti Puskesmas Ibuh, Padang Karambia, dan Payolansek.

Lainnya, ada Kepala Sekolah SD dan TK dilantik sebanyak 16 orang, sisanya pejabat untuk mengisi Jabatan Fungsional Tertentu.

Wali Kota Riza Falepi berharap dengan telah dilantiknya tiga kepala dinas yang baru, mereka dapat bekerja secara profesional, dapat membimbing para bawahannya, dan dapat memberikan kontribusi terhadap pembangunan di Kota Payakumbuh.

"Semoga amanah, dan kita berharap kepada para pejabat yang baru dilantik agar dapat memberikan yang terbaik bagi warga Kota Payakumbuh, selamat," kata Riza. (rel/014)

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Mutasi Pejabat Bergulir di Pemko Payakumbuh
Mutasi Pejabat Bergulir di Pemko Payakumbuh
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKr1sQnsvGeDHS7sq5Kq3yBiVmlkqbkJiu1qS1iHh6XLikHISPolS-s6nw2RzL_gnsHXqJFCda4k7Tkd6m5aO9yz39U-W7CY8GMWJ_wPHxg7JKxejry5FvL967OliT9SBCLlnyQ8HegPll/s320/IMG-20201026-WA0050.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKr1sQnsvGeDHS7sq5Kq3yBiVmlkqbkJiu1qS1iHh6XLikHISPolS-s6nw2RzL_gnsHXqJFCda4k7Tkd6m5aO9yz39U-W7CY8GMWJ_wPHxg7JKxejry5FvL967OliT9SBCLlnyQ8HegPll/s72-c/IMG-20201026-WA0050.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/10/mutasi-pejabat-bergulir-di-pemko.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/10/mutasi-pejabat-bergulir-di-pemko.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content