HomeKota Payakumbuh

13 Warga Payakumbuh Terkomfirmasi Positif Corona. Berikut Datanya

13 Warga Payakumbuh Terkomfirmasi Positif Corona. Berikut Datanya


IMPIANNEWS.COM 

Covid-19 Kian Naik, JUMAT INI, 13 WARGA PAYAKUMBUH POSITIF CORONA. Sembuh 16 Orang

Payakumbuh, --- Jumat (23/10), kasus positif covid-19, di Kota Payakumbuh terus naik tajam. Hari ini, terjadi penambahan positif virus corona disease sebanyak 13 orang. Sementara, yang sembuh juga bergerak naik, mencatat 16 orang. 

Tambahan 13 orang itu, membuat total positif covid-19 di kota randang ini, menjadi 296 orang. Sedangkan, tambahan 16 orang sembuh, membuat total sembuh menjadi 169 orang. Meninggal dunia, tetap dua orang. 

Ke-13 orang terpapar virus corona itu terdiri dari tenaga kesehatan, THL Diskominfo, karyawan bank,9 guru, pelajar, pedagang dan ibu rumah tangga.

Keterangan Kepala Dinas Kesehatan Payakumbuh Bakhrizal didampingi Kabid Kesehatan Asma Rini, di Payakumbuh, Jumat (23/10), lonjakan kasus terkonfirmasi positif ini, perlu disikapi serius seluruh elemen masyarakat. 

Dikatakan, pemko melalui Satgas covid-19, cukup pro aktif melakukan tracing, tracking dan tratmen, jika terjadi kasus positif covid-19. Tapi,

peran serta warga sangat diharapkan, dalam penerapan protokol kesehatan dalam era pandemi virus corona ini, sebut Bakhrizal.

Ke-13 warga kota yang positif Covid-19 itu adalah perempuan FH, 36 thn, staf pendamping desa, beralamat di Kelurahan Tanjunggadang Sungai Pinago, lelaki APE, 31 thn, pedagang, Kelurahan Bulakan Balai Kandi, 

perempuan MS, 30 thn, pegawai bank, beralamat di Limbukan, lelaki S, 51 thn, Polri, Padang Tiakar, lelaki KZA, 9 thn, pelajar, Kubu Gadang Koto nan Ampek, lelaki NN, 32 thn, Diskominfo, Kelurahan Tigo Koto Diate, perempuan YH, 53 thn, IRT, Kelurahan Tanjung Godang Sungaipinago. 

Berikutnya, lelaki BM, 61 thn, swasta, Kelurahan Tiakar, 

perempuan WY, 33 thn, perawat puskesmas, Kelurahan Padang Tinggi Piliang, lelaki EZ, 41 thn, swasta, Tiakar, perempuan H, 58 thn, guru SMKN 2, beralamat di Kelurahan Tanjung Gadang Sungai Pinago, perempuan SFR, 15 thn, pelajar, Koto Kociak Kubu Tapak Rajo.

Sementara, 16 orang yang dilaporkan sembuh dari covid-19 itu adalah, Azwardi, 57 thn, Tanjung Gadang Sungaipinago, Lola Gusdiana, 30 thn, Koto Tangah, Melisha Mikhayla Arianto, 4 thn, Koto Tangah, Dian Wirasari, 36 thn, Payolansek, Widya Sartika Rahmi, 32 thn, Payolansek, Rahmatul Ichwal Hafitra, 14 thn, Parit Rantang, Nur Indra, 60 thn, Tigo Koto Dibaruah, Zulkafli, 40 thn, asrama Kodim Koto Kociak Kubu Tapak Rajo.

Selanjutnya, Debby Andesfa, 34 thn, Bulakan Balai Kandi, Ari Prihadi, 41 thn, Padang Datar Tanahmati, Ahmad Fauzi, 66 thn, Padang Tinggi Piliang, Ivana Adelina Azmi, 11 thn, Padang Tiakar, Sulistyana, 21 thn, Padang Tiakar, Mutia Andam Dewi, 29 thn, Ompang Tanah Sirah, Deva Puspa Sari, 28 thn, Ibuah, Muslim, 62 thn, Ibuah.

Data Covid-19 Kota Payakumbuh, per Jumat (23/10), adalah suspect 1 orang, kasus konfirmasi 296 orang, sembuh 169orang, isolasi 118 orang, dirawat 7 orang, meninggal dunia 2 orang, kontak erat 29 orang dan discarded 8.189 orang.(rel) 

Penyampaian Jawaban Walikota atas Pandangan Umum Fraksi terhadap Ranperda RPJMD 2017-2022
Bajibaku Satdamkar dan Warga Padamkan Kebakaran di 3 Tempat
Menag : "Fokus dulu pada IAIN, Kita akan Evaluasi dulu UIN Yang Sudah Berdiri "
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: 13 Warga Payakumbuh Terkomfirmasi Positif Corona. Berikut Datanya
13 Warga Payakumbuh Terkomfirmasi Positif Corona. Berikut Datanya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhZrh2cG8MYiD19Acp2uClVH7D1j-vHNgLRa0OqX9JyVfFxGswxlh-Psa2NaZA0jfVWMwL1TzhqRi4pmpEnq7SYgbMIDsys0anyzda2MZlc95xWbJetdpkAj8Z9-7Um8Lz2DFGpjIi9SQs9/s320/IMG-20201021-WA0011.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhZrh2cG8MYiD19Acp2uClVH7D1j-vHNgLRa0OqX9JyVfFxGswxlh-Psa2NaZA0jfVWMwL1TzhqRi4pmpEnq7SYgbMIDsys0anyzda2MZlc95xWbJetdpkAj8Z9-7Um8Lz2DFGpjIi9SQs9/s72-c/IMG-20201021-WA0011.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/10/13-warga-payakumbuh-terkomfirmasi.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/10/13-warga-payakumbuh-terkomfirmasi.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content