HomeKota Payakumbuh

Ketua MUI Payakumbuh Selatan Ajak Masyarakat Nonton Film Pemberontakan G30S/PKI

Ketua MUI Payakumbuh Selatan Ajak Masyarakat Nonton Film Pemberontakan G30S/PKI


IMPIANNEWS.COM 

Payakumbuh, --- Bagaimana sejarah kelam pemberontakan G 30 S/ PKI yang hingga kini selalu diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila? Mungkin generasi muda saat ini banyak yang bingung menjelaskannya. Publik pun kembali hangat memperbincangkan isu tentang PKI dan komunisme akhir-akhir ini.

"Kalau dulu, kita diminta menonton film G 30 S/ PKI. Bahkan ada tugas sekolah untuk membuat review tentang film tersebut. Sehingga kita punya pemahaman dasar tentang kebiadaban G 30 S/ PKI. Semenjak 2008 itu tidak ada lagi," papar Ketua MUI Payakumbuh Selatan, Ustadz H Hannan Putra Lc MA dalam keterangannya kepada wartawan, Selasa (29/9/2020).

Menurut Sang Ustadz, saat ini generasi muda hanya faham kalau pemberontakan PKI hanya terjadi di Madiun tahun 1948. "Padahal, PKI yang waktu itu sebagai partai nomor 2 terbesar di Indonesia ada di mana-mana. Tak luput di tempat kita seperti Payakumbuh dan Limapuluh Kota. Banyak saksi sejarah yang saat ini masih hidup. Mereka menyaksikan orang tua dan Keluarga mereka pernah dibantai oleh PKI," papar Sang Ustadz.

Yang lebih menyedihkannya lagi, lanjut beliau, ada pula yang punya pemahaman kalau PKI adalah korban ketidak-adilan pemerintah orde lama. Sehingga ada penggiringan opini bahwa pemerintah harus meminta maaf kepada PKI.

"Jadi mari kita kembali memahami sejarah. Bahwa negara kita punya trauma masa lalu, yakni pemberontakan kaum komunis yang kemudian melahirkan TAP MPRS no.XXV Tahun 1966. Mari kita ambil hikmah besar dari sejarah kelam bangsa kita yang pernah dikhianati PKI," papar beliau.

Ustadz Alumnus Al-Azhar Kairo Mesir tersebut mengapresiasi jika ada kalangan masyarakat yang mau menyelenggarakan nonton bareng film tersebut. Sebagaimana akan ditayangkan di sejumlah stasiun televisi nasional esok, Rabu (30/9/2020) seperti; TV One, SCTV, dan lainnya. 

"Ada sejumlah kafe yang ingin buat nobar. Pendapat kami, ya silahkan saja asal bisa mematuhi protokol kesehatan. Sehingga keramaian yang timbul tidak menciptakan cluster baru penyebaran covid-19. Ini yang harus dijaga bersama," ujarnya.(*)

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Ketua MUI Payakumbuh Selatan Ajak Masyarakat Nonton Film Pemberontakan G30S/PKI
Ketua MUI Payakumbuh Selatan Ajak Masyarakat Nonton Film Pemberontakan G30S/PKI
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhKxIFD2N7HAMmHEs-kKbzVBcYahi4ROx1ityijkGgYQgOJaHcPbzq6jiYNcUh8-SDNe2WuWuoYbKI5lFNZ7u8dAp3LS2m1sdhSmHBrXN2mPp5kIVmglA6Ndb2okyQWCps7QY-64ygkodvi/s320/IMG-20200929-WA0012.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhKxIFD2N7HAMmHEs-kKbzVBcYahi4ROx1ityijkGgYQgOJaHcPbzq6jiYNcUh8-SDNe2WuWuoYbKI5lFNZ7u8dAp3LS2m1sdhSmHBrXN2mPp5kIVmglA6Ndb2okyQWCps7QY-64ygkodvi/s72-c/IMG-20200929-WA0012.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/09/ketua-mui-payakumbuh-selatan-ajak.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/09/ketua-mui-payakumbuh-selatan-ajak.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content