HomePadang

Andre Algamar: Pemko Padang Ajak Masyarakat Jadi Konsumen Cerdas

Andre Algamar: Pemko Padang Ajak Masyarakat Jadi Konsumen Cerdas
IMPIANNEWS.COM (Padang).

Kepala Dinas Perdagangan Kota Padang Andree H. Algamar mengajak Lembaga Perlindungan dan Pemberdayaan Konsumen Indonesia (LPPKI) untuk mencerdaskan masyarakat. Hal itu agar masyarakat yang menjadi konsumen lebih teliti dan mengerti terhadap setiap produk yang dibeli dan digunakan.
“LPPKI sebagai lembaga yang berpihak kepada konsumen agar memberikan edukasi kepada masyarakat selaku pembeli atau pemakai barang dan jasa,” kata Andree saat membuka Bimbingan Teknis Penyelesaian Sengketa Konsumen dengan Pelaku Usaha di Ruang Bagindo Aziz Chan, Balaikota Padang, Sabtu (15/8/2020).

Menurut Andree, masyarakat selaku konsumen seringkali kurang teliti dalam memilih barang atau jasa, akhirnya berakibat merasa dirugikan. Bahkan tidak jarang merasa terkecoh setelah mendapatkan suatu barang atau pelayanan jasa yang tidak sesuai dengan yang diharapkan.

“Seringkali masyarakat kurang teliti, sehingga terkecoh terhadap barang atau pelayanan jasa yang tidak sesuai harapan,” ujarnya.
Lebih lanjut Andree menyebut, maraknya perdagangan dalam jaringan (online) semakin rentan terjadinya penipuan terhadap konsumen. Sebab, barang yang ditawarkan bisa saja berbeda dengan yang dikirimkan.

“Disinilah perlu adanya perlindungan terhadap konsumen. Kehadiran LPPKI akan memberikan rasa aman dan ketenangan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan terhadap suatu produk,” lanjutnya.

Andree juga mengimbau pelaku usaha untuk menciptakan kepercayaan konsumen dengan bonafiditas yang tinggi. Dengan adanya kepercayaan masyarakat, niscaya pelaku usaha akan lebih mapan dan mampu bertahan.
“Kepada pelaku usaha diharapkan menjaga kepercayaan konsumen agar bisa bertahan dan berkembang lebih mapan,” tukasnya.

Sementara itu, Ketua LPPKI Sumatera Barat Zul Erifal Efendi mengatakan, kegiatan bimtek yang dilaksanakan kali ini adalah guna meningkatkan kapasitas dari seluruh personil LPPKI. Sekaligus menguatkan divisi – divisi yang sudah terbentuk di tubuh lembaga tersebut.

“Bimtek ini guna meningkatkan kapastas dan kemampuan dari personil dalam lembaga sekaligus menguatkan divisi – divisi yang ada,” katanya.
Adapaun kiprah LPPKI selama ini, menurut Zul pihaknya sudah berupaya lebih optimal dalam perlindungan konsumen. Termasuk memberikan sosialisasi agar masyarakat menjadi konsumen cerdas.

“Kami terus berupaya menberikan sosialisasi dan edukasi agar masyarakat menjadi konsumen cerdas. Ayo, jadi konsumen cerdas,” tandasnya (ydt).

ALAMIN, Satu Pohon Sangat Penting Bagi Kehidupan Manusia.
Kota Padang Ambil Bagian di Indonesia Expo di Jeddah Arab Saudi
Forkopimda Kabupaten Gunung Kidul Kunjungi Kota Padang berbagi Ilmu
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Andre Algamar: Pemko Padang Ajak Masyarakat Jadi Konsumen Cerdas
Andre Algamar: Pemko Padang Ajak Masyarakat Jadi Konsumen Cerdas
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi2jHP8v4pOKHNfVbmhCTpaFpdMfYEpqndPDZdek_wP61y428iOaz9KhVqFXPQPYOmP_Qfkzk2W0nC4ffgHXhShjOAfuK0Vu-G12A_qWb_-Ki1q2u6ydvr_gHX61E_mKz0ffM9Zj6svzV9r/s640/FB_IMG_1597522831020.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi2jHP8v4pOKHNfVbmhCTpaFpdMfYEpqndPDZdek_wP61y428iOaz9KhVqFXPQPYOmP_Qfkzk2W0nC4ffgHXhShjOAfuK0Vu-G12A_qWb_-Ki1q2u6ydvr_gHX61E_mKz0ffM9Zj6svzV9r/s72-c/FB_IMG_1597522831020.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/08/andre-algamar-pemko-padang-ajak.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/08/andre-algamar-pemko-padang-ajak.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content