HomeKota Payakumbuh

STAIDA Berbagi Berkah Ramadhan Ditengah Pandemi Cororona

STAIDA Berbagi Berkah Ramadhan Ditengah Pandemi Cororona
IMPIANNEWS.COM 
Payakumbuh, --- Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Sekolah Tinggi Agama Islam Darul Al Quran (STAIDA) Payakumbuh kembali berbagi berkah Ramadhan di tengah pandemi covid-19 yang sedang melanda dunia saat ini.

Berbagi berkah berupa paket sembako diperuntukkan bagi masyarakat sekitar kampus siang ini, Sabtu, 16 Mei 2020. Khususnya di RT04/RW02 Kelurahan Limbukan kecamatan Payakumbuh Selatan. 
Pembagian paket sembako dipimpin Ketua STAIDA Payakumbuh melalui Wakil Ketua Bidang Kemahasiswaan M. Rizqi bersama beberapa unsur civitas, didampingi Ketua RT 04/RW 02, Susanto bersama Sekretaris RT, Isharianto. 

Dalam sambutannyanya, M. Rizqi menerangkan, Paket sembako yang difasilitasi DEMA ini bersumber dari donasi dari mahasiswa, dosen dan karyawan, yayasan, alumni, keluarga besar kampus beserta para pemerhati pendidikan di Payakumbuh dan sekitarnya.

"Paket sembako ini difasilitasi oleh DEMA Staida Payakumbuh, sebagai bentuk perhatian kampus kepada warga masyarakat yang umumnya terdampak covid-19, akan tetapi tahap awal ini difokuskan untuk warga masyarakat yang berdomisili sekitar kampus saja," tutur M. Rizqi WaKet III Bidang Kemahasiswaan. 

Usai menerima paket sembako secara simbolis,  Ketua RT04/RW02, sampaikan apresiasi. 

"Kami mengucapkan terimakasih banyak kepada Staida Payakumbuh yang sudah menyalurkan bantuan sembako kepada warga kami. InsyaAllah, bantuan ini akan kita bagikan kepada warga yang membutuhkan." ucap Ketua RT, Susanto yang akrab disapa Mas. 
Terpisah, Ketua STAIDA Payakumbuh, Ahmad Deski mengucapkan terima kasih kepada mahasiswa dan para donatur yang sudah mempercayakan donasinya melalui DEMA. Mudah-mudahan dicatat sebagai amal sholeh dan dibalasi pahala berlipat ganda.

"Program berbagi berkah ini sudah dimulai sejak Ramadhan tahun kemarin berupa pembagian ta'jil kepada masyarakat dan pengguna jalan sekitar kampus, namun kali ini karena sedang dalam kondisi pandemi, maka program untuk tahun ini diganti menjadi berbagi sembako kepada warga sekitar kampus,'ujar Ahmad Deski. 

Kegiatan ini sekaligus juga sebagai bentuk sosialisasi kampus dengan masyarakat sekitar, semoga keberadaan kampus ini bisa membawa banyak berkah, bukan hanya dari segi akademis tetapi juga dari sisi sosial dan ekonomi.
"Kegiatan ini juga merupakan bentuk sosialisasi kita kepada masyarakat, agar masyarakat bisa merasakan berkah keberadaan STAIDA Payakumbuh terutama saat wabah covid-19 ini," ulas Ahmad Deski diamini WaJet III sekaligus Ketua Panitia penerimaan mahasiswa baru tahun ini.(014)


Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,390,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,982,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,668,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: STAIDA Berbagi Berkah Ramadhan Ditengah Pandemi Cororona
STAIDA Berbagi Berkah Ramadhan Ditengah Pandemi Cororona
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi0XfJllGaTqJpmEJnuXTGC_ALTRbmrB6XX7kSMDnurG_p86W_5ZTYtVHPWSrz6ikU2NnMYq85Q4gTPWQLZk-IDEqW7iJUkRe4xNVg14ZbATRcjKTY1zlP5bJ34an9mbIch3lEK7jEkXJyi/s320/IMG-20200516-WA0025.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi0XfJllGaTqJpmEJnuXTGC_ALTRbmrB6XX7kSMDnurG_p86W_5ZTYtVHPWSrz6ikU2NnMYq85Q4gTPWQLZk-IDEqW7iJUkRe4xNVg14ZbATRcjKTY1zlP5bJ34an9mbIch3lEK7jEkXJyi/s72-c/IMG-20200516-WA0025.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/05/staida-berbagi-berkah-ramadhan-ditengah.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/05/staida-berbagi-berkah-ramadhan-ditengah.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content