HomeNasional

Selamat untuk JMSI, "Polri siap Berkolaborasi,”

Selamat untuk JMSI, "Polri siap Berkolaborasi,”
Pimpinan JMSI yang berkunjung ke Mabes Polri adalah Plt. Ketua Umum JMSI Mahmud Marhaba yang didampingi dua deklarator Teguh Santosa dan Ari Rahman.
IMPIANNEWS.COM (Jakarta).

Ekosistem pers yang profesional dibutuhkan untuk membangun masyarakat demokratis yang berorientasi kemajuan. 

Kehadiran organisasi perusahaan media massa berbasis internet, Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI), dipandang sejalan dengan hal itu. 
Demikian disampaikan Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Pol Mohammad Iqbal ketika menerima kunjungan pimpinan JMSI di ruang kerjanya di Rupatama Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, Kamis (5/3). 

Pimpinan JMSI yang berkunjung ke Mabes Polri adalah Plt. Ketua Umum JMSI Mahmud Marhaba yang didampingi dua deklarator Teguh Santosa dan Ari Rahman.

Irjen M. Iqbal mengatakan, perusahaan pers yang profesional, yang jauh dari sensasionalisme, semakin dibutuhkan di tengah "demam" virus Corona baru atau Covid-19 yang sedang terjadi sekarang ini. 
Dijelaskan olehnya, berbagai pemberitaan yang mengedepankan sensasi tidak membuat situasi semakin mudah, tetapi sebaliknya justru menciptakan ketidakpastian dan mendorong kepanikan di tengah masyarakat.

Irjen Iqbal mengucapkan terima kasih dan mengapresiasi insiatif JMSI mengajak masyarakat pers nasional, khususnya media siber, membantu menjernihkan informasi dalam menghadapi Covid-19.

"Informasi yang tersebar melalui platform internet jauh lebih massif dari platform tradisional. Masyarakat perlu mengetahui mana informasi yang diproduksi oleh perusahaan pers yang profesional, dan mana yang disebarkan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab,” ujarnya.
"JMSI dibutuhkan untuk menciptakan ekosistem pers yang semakin profesional, yang wartawannya profesional, dan perusahaan medianya juga profesional. Bagaimana pun juga media massa adalah elemen penting dalam penciptaan kamtibmas," sambung Irjen Iqbal.

Sementarra Mahmud Marhaba menyampaikan bahwa JMSI dideklarasikan di sela peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2020 di Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Gagasan pembentukan organisasi perusahaan pers ini diawali Konvensi Media Siber Indonesia yang diselenggarakan di Hotel Borobudur pada tanggal 20 Desember 2019. Konvensi itu dihadiri perwakilan dari 22 provinsi.

Kini, sambung Mahmud, JMSI telah berdiri di 24 provinsi, dan direncanakan Musyawarah Nasional (Munas) I akan diselenggarakan di Provinsi Riau pada bulan Juni mendatang. 
Mahmud berharap Irjen M. Iqbal dapat hadir dan berbicara di dalam salah satu sesi Munas I.

Atas undangan itu, Irjen M. Iqbal mengatakan dirinya bersedia hadir. 

“Insya Allah, kami support untuk tujuan mulia menjernihkan informasi bagi masyarakat. Selamat untuk JMSI, Polri siap berkolaborasi,” demikian Irjen M. Iqbal. []

#tafch
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Selamat untuk JMSI, "Polri siap Berkolaborasi,”
Selamat untuk JMSI, "Polri siap Berkolaborasi,”
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjQ397j1vs02BmrQYjonkwa5ltIkjjYx3JEsWzLfyR4crF6v1fVBTnbSrFJ4vvrtMUciCNlVUA2LP9__ULgUETCZ_rkU1IQ3ss607gImjh7KPYMDKxbIbZHudRywF5CheXNGk3PnWlB_jiq/s640/20200305_190939.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjQ397j1vs02BmrQYjonkwa5ltIkjjYx3JEsWzLfyR4crF6v1fVBTnbSrFJ4vvrtMUciCNlVUA2LP9__ULgUETCZ_rkU1IQ3ss607gImjh7KPYMDKxbIbZHudRywF5CheXNGk3PnWlB_jiq/s72-c/20200305_190939.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2020/03/selamat-untuk-jmsi-polri-siap.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2020/03/selamat-untuk-jmsi-polri-siap.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content