HomeDPRD Sumbar

Wakil Ketua DPRD Sumbar Irsyad Syafar, Sambut Kedatangan Forum Nagari Tiga Sandiang.

Wakil Ketua DPRD Sumbar Irsyad Syafar, Sambut Kedatangan Forum Nagari Tiga Sandiang.
IMPIANNEWS.COM (Padang). 

Forum Nagari Tigo Sandiang Koto Tangah Padang Sumatera Barat, datangi kantor DPRD sumbar guna menyampaikan keluhannya terkait sengketa kepemilikan tanah seluas 765 hektar. 
Wakil ketua DPRD sumbar Irsyad syafar bersama ketua komisi l syamsul Bahri, dan wakil ketua komisi l Eviyandri Rajo Budiman, dan juga sekretaris HM. Nurnis dan beberapa anggota DPRD lainya hadir menyambut baik kedatangan forum tersebut, senin 2 November 2019 di ruang khusus l DPRD Sumbar. 

Masyarakat nagari tigo sandiang datang ke kantor DPRD sumbar, untuk menuntut keadilan terkait sengketa tanah yang sampai saat ini belum menemukan titik kejelasan. 
Syofyan dt bijo selaku ninik mamak, menyampaikan tujuan kedatangan mereka tersebut, sudah bertahun tahun masyarakat berupayah untuk mendapatkan kepastian tentang kepemilikan tanah yang mereka tempati, namun sampai saat ini terbentur dalam sebuah permainan Lehar cs, dengan oknum aparatur pemerintahan. 

Sementara itu, kuasa hukum Forum Anak Nagari Tigo Sandiang, Vino Oktavia  mengatakan, Badan Pertanahan Nasional BPN Kota Padang telah melakukan tindakan diluar kewenangan, dengan tidak melayani warga yang ingin mengurus sertifikat tanah, kecuali sudah mendapat izin dari Lehar. 

Kami sangat menyayangkan sikap BPN Kota Padang yang mengklaim secara sepihak, bahwa tanah seluas 765 hektar tersebut, adalah milik Lehar padahal menurut putusan Landraad 1931, Lehar hanya memiliki tanah seluas 2,5 hektar itupun diluar empat kelurahan tersebut," ucap Vino.  
 Sementara itu, wakil ketua komisi I DPRD Sumbar, Evi yandri Rajo Budiman mendukung permohonan Forum Nagari Tigo Sandiang agar dibentuk Pansus dalam mencari titik terang sengketa tanah tersebut.

Menurut logika saya, belum ada satu orang pun di Sumbar yang memiliki tanah sampai ratusan hektar bahkan sampai 765 hektar. Sedangkan Raja Pagaruyung saja tidak punya tanah seluas itu. Sekalipun ada, setahu saya itu cuma 100 hektar dan itupun tidak pada satu tempat," ujar Evi yandri.
 Demikian juga halnya dengan apa yang disampaikan ketua komisi 1 DPRD Sumbar Syamsul Bahri, mendengar keluhan masyarakat dalam menerima kepastian terhadap hak mereka, membuat rasa Dewan perlu untuk segera melakukan pertemuan dengan pemangku kepentingan.

Aspirasi yang disampaikan pada kami, akan segera kami tindak lanjuti, sehingga masyarakat mendapatkan hak atas tanah mereka," ungkap Syamsul Bahri. (Ay)

DPRD Sumbar gelar rapat paripurna dalam rangka Penyampaian nota APBD 2021.
Komisi IV DPRD Sumbar melaksanakan rapat dengar pendapat dengan PUPR Sumbar.
Para Unjuk Rasa di DPRD Sumbar Membacakan Surat Terbuka isinya...
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Wakil Ketua DPRD Sumbar Irsyad Syafar, Sambut Kedatangan Forum Nagari Tiga Sandiang.
Wakil Ketua DPRD Sumbar Irsyad Syafar, Sambut Kedatangan Forum Nagari Tiga Sandiang.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh_F0PxfRvBoCYAQOkljqEvjwGLvYjCsYjx1JulR2HbSKP7f3T9SAYMxMWbFFtBbTjksogCe4q_6Pi2FwQoaGAFzPxtkdCZVPbn2AIvOk3qMKgWj5S8jQ_7HDWo83J84QJZoZj4VJpHGbSm/s640/IMG-20191204-WA0030.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh_F0PxfRvBoCYAQOkljqEvjwGLvYjCsYjx1JulR2HbSKP7f3T9SAYMxMWbFFtBbTjksogCe4q_6Pi2FwQoaGAFzPxtkdCZVPbn2AIvOk3qMKgWj5S8jQ_7HDWo83J84QJZoZj4VJpHGbSm/s72-c/IMG-20191204-WA0030.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/12/wakil-ketua-dprd-dumbar-irsyad-syafar.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/12/wakil-ketua-dprd-dumbar-irsyad-syafar.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content