HomeLimapuluh Kota

Konsisten Pencalonan Independen, Ferizal Ridwan Lepas Jabatan Ketua PKB

Konsisten Pencalonan Independen, Ferizal Ridwan Lepas Jabatan Ketua PKB
IMPIANNEWS.COM
LIMAPULUH KOTA, --- Wakil Bupati Limapuluh Kota, Ferizal Ridwan, diam-diam melepaskan jabatannya sebagai Ketua DPC PKB Limapuluh Kota. Keputusan tersebut dikatakan, guna menjaga konsistensi dalam mengurus pencalonan dirinya untuk Bupati Limapuluh Kota periode 2021-2026 dari jalur perseorangan (independen). 
Hal tersebut disampaikan Wakil Bupati Ferizal Ridwan ketika dikonfirmasi wartawan, Minggu (20/10) siang. 

"Keputusan saya ini sudah bulat, melalui perhitungan dan pertimbangan matang secara prinsip," kata Ferizal Ridwan, sembari meyakinkan dirinya konsisten maju dari jalur perseorangan berpasangan dengan Nurkhalis. 
Ferizal memaparkan, ia secara pribadi sudah mengurus proses pengunduran diri selaku ketua DPC PKB sejak 1 Oktober 2019 lalu. Hanya saja, Ferizal memilih momen 20 Oktober 2019 hari ini untuk mengirimkan surat pengunduran diri tersebut kepada Ketua DPP PKB di Jakarta. 
Ada sejumlah alasan mengapa Ferizal Ridwan mengajukan pengunduran diri dari partai besutan mantan Presiden RI Abdurrahman Wahid tersebut. Menurutnya, pertama, ia mau konsentrasi pada pencalonan kepala daerah melalui jalur indenpenden berasama Nurkhalis.

"Kedua, saya tidak ingin Partai yang sudah kami besarkan bersama-sama terhalang hak-haknya dalam mengikuti atau mengusung calon kepala daerah. Mengingat mekanisme dan tahapan pilkada 2020 tinggal hitungan bulan," tambah Ferizal Ridwan. 
Ketiga, Ferizal menginginkan seluruh proses politik dapat berjalan dengan baik, dan langkah tersebut diambil atas kesadaran sendiri. Ia menambahkan, keputusan meletakkan posisi ketua DPC PKB sebelumnya sudah dibicarakan pada internal partai. 

"Sebelum mengambil keputusan ini, saya sudah koordinasi dan konsultasi dengan internal partai, mulai dari sekretaris DPC serta pengurus lainnya. Mudah-mudahan keputusan ini, semakin meneguhkan niat kita bersama dalam membumikan politik yang Rahmatan Lil Alamin," harap Ferizal Ridwan. (rel/ul)
WENDI CANDRA BERSAMA SYAMSUL MIKAR AKAN DIRESMIKAN SEBAGAI WAKIL KETUA DPRD LIMAPULUH KOTA PADA HARI JUMAT
PENDAPAT AKHIR FRAKSI DPRD LIMAPULUH KOTA TERHADAP PERUBAHAN APBD 2019 DAN PENANDATANGANAN KESEPAKATAN PERUBAHAN APBD 2019
Nagari Batu Payuang Baralek Panghulu
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Konsisten Pencalonan Independen, Ferizal Ridwan Lepas Jabatan Ketua PKB
Konsisten Pencalonan Independen, Ferizal Ridwan Lepas Jabatan Ketua PKB
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiHMPIZH0VhPvQUPhVIJDUYZIf3dNTuAde923rnmhyphenhyphenRWW8KEWMJ4-rhKomktcEtPk7DTexmbQsdRl-e0ROkB0nYl3EeMKIbXo6mvAzWP0g6FCGiubFMHgulQWdzfxZv1oeW7GwwwYDguu9T/s320/IMG-20191020-WA0004.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiHMPIZH0VhPvQUPhVIJDUYZIf3dNTuAde923rnmhyphenhyphenRWW8KEWMJ4-rhKomktcEtPk7DTexmbQsdRl-e0ROkB0nYl3EeMKIbXo6mvAzWP0g6FCGiubFMHgulQWdzfxZv1oeW7GwwwYDguu9T/s72-c/IMG-20191020-WA0004.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/10/konsisten-pencalonan-independen-ferizal.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/10/konsisten-pencalonan-independen-ferizal.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content