HomeKota Payakumbuh

Pemko Payakumbuh Bakal Kelola Homestay secara Profesional

Pemko Payakumbuh Bakal Kelola Homestay secara Profesional
IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Pemerintah Kota Payakumbuh melalui Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disparpora) menggelar pelatihan Tata Kelola Homestay / Pondok Wisata di hotel Grand Narasaki, Ngalau Sampik, Kegiatannya dilaksanakan selama 3 hari, 24 s/d 26 September 2019.
Ada sebanyak 40 orang peserta yang dilatih oleh Disparpora, kegiatan ini dibuka oleh Walikota Payakumbuh Riza Falepi yang diwakili Sekretaris Daerah Rida Ananda.

Dalam sambutanya Sekda Rida mengatakan tujuan pengembangan homestay adalah mengembangkan pendapatan masyarakat dengan tetap menetapkan konsep pengembangan pariwisata.
"Homestay di Payakumbuh yang terdata di Disparpora saat ini ada 14, lokasi Kota Payakumbuh yang strategis sangat mendukung untuk pengembangan homestay, rumah gadang berpotensi dijadikan homestay karena unsur budaya merupakan daya tarik utama pariwisata daerah," kata Sekda.
Ditambahkan Sekda, sekarang untuk mendirikan homestay tidak perlu modal yang besar dan perizinan yang rumit. Pengurusan izin dilakukan di kantor Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMDPTSP), persyaratannya antara lain IMB rumah dan bukti pembayaran PBB. Akan diterbitkan oleh dinas tersebut SITU (surat izin tempat usaha) dan TDUP (tanda daftar usaha pariwisata).

"Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas pelaku usaha pariwisata di Kota Payakumbuh untuk menciptakan pariwisata yang berkualitas berdaya saing dan berkelanjutan," tambah Sekda, mantap.
Sekda menghimbau kepada seluruh peserta agar dapat memanfaatkan sebaik-baiknya kesempatan ini guna mendapatkan ilmu sebanyak-banyaknya dari para narasumber dan dapat mengaplikasikannya setelah selesai dari pelatihan ini.

"Bersama kita bersinergi mewujudkan Payakumbuh sebagai destinasi wisata yang berkelanjutan meningkatkan pendapatan asli daerah meningkatkan kesejahteraan dan perekonomian masyarakat dan memajukan Kota Payakumbuh," pungkas Sekda. (rel/ul)
Senin, Terjadi Penambahan Tiga Kasus Positif Covid-19 Di Payakumbuh
Korban Dievakuasi Secara Vertikal Rescue di Jembatan Sungai Pinago
Trantib Pasar Kembali Terapkan PPKM Mikro
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Pemko Payakumbuh Bakal Kelola Homestay secara Profesional
Pemko Payakumbuh Bakal Kelola Homestay secara Profesional
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhOM3HDfOkqZyNyY6eQCNqAzxKPshLQap-pRlALUmCx3WdFaiT4eI7i7LavPswTiCJ14XlrtODIMzoHLeML9HtuXAaouAr0FWhGdFgNHnHNrS9zP7v-NaeEy4Vblg7cfOM-GTbLzeo34lRc/s320/IMG-20190924-WA0166.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhOM3HDfOkqZyNyY6eQCNqAzxKPshLQap-pRlALUmCx3WdFaiT4eI7i7LavPswTiCJ14XlrtODIMzoHLeML9HtuXAaouAr0FWhGdFgNHnHNrS9zP7v-NaeEy4Vblg7cfOM-GTbLzeo34lRc/s72-c/IMG-20190924-WA0166.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/09/pemko-payakumbuh-bakal-kelola-homestay.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/09/pemko-payakumbuh-bakal-kelola-homestay.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content