HomeKota Payakumbuh

Wawako Payakumbuh Erwin Yunaz Lepas Run 5K Hari Koperasi 72

Wawako Payakumbuh Erwin Yunaz Lepas Run 5K Hari Koperasi 72
IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Memperingati Hari Koperasi Indonesia ke 72 tahun 2019 di Kota Payakumbuh, Pemko Payakumbuh melalui Dinas Koperasi dan UKM menggelar berbagai kegiatan dan lomba. 

Sebagaimana tampak pada Sabtu (24/08/2019) pagi Pemko Payakumbuhenggelar lomba lari (Run) 5K tingkat SLTP dan SLTA tingkat Payakumbuh. Run 5K mengambil garis start dan finish dipusatkan di jalan Kartini depan Pasar Payakumbuh II Padang Kaduduak kelurahan Tigo Koto Diate.
Setelah sebelumnya lomba cerdas tangkas antar SMA sederajat terkait seluk beluk perkoperasian juga telah digelar di lokasi ini.

Run 5K yang digelar mulai pukul 07.00 pagi ini dilepas langsung Wakil Walikota Payakumbuh Erwin Yunaz didampingi Kepala dinas Koperasi dan UKM, Herlina beserta jajaran, Kepala sekolah dan ratusan peserta lomba lari. Ikut memeriahkan, juga tampak beberapa pimpinan OPD serta tokoh masyarakat yang memiliki hobi lari pagi.
Peringatan Hari Koperasi Ke 72 di Kota Payakumbuh, kita sangat mengapresiasi berbagai lomba yang digelar melalui Dinas Koperasi dan UKM. Melalui kegiatan Run 5K pagi ini, marilah kita memasyarakatkan olahraga, sehingga warga kita tumbuh sehat dan kuat. Selayaknya, di Hari Koperasi tahun 2019 ini kiranya kita mulai menyadari betapa koperasi yang dirintis leluhur bangsa sangat cocok dalam rangka membasmi rentenir. Semoga kencangnya lari kita pagi ini menggambarkan betapa kita berlari kencang dari pemakaian prinsip rentenir,"ungkap Erwin Yunaz.

Wawako Erwin Yunaz berharap melalui Run 5K, menjadi wadah prmbinaan atlik guna melahirkan atlit yang akan mewakili Payakumbuh dalam ajang senada. Mari kita ikuti Run 5K ini sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan PASI.
Sementara, Kepala Dinas Koperasi dan UKM Herlina dalam keterangannya kepada media menyebutkan bahwa peringatan Hari Koperasi ke 72 di Kota Payakumbuh sebelumnya sudah diawali dengan seminar perkoperasian syariah, kemudian dilanjutkan dengan pembinaan dan sosialisasi perkoperasian khususnya pengurusan Badan Hukum. Perlombaan yang digelar berupa cerdas tangkas.

"Untuk hari ini kita gelar Run 5K tingkat SLTP dan SLTA guna mencari bibit atlit atletik. Dan panitia sudah buat aturan tersendiri. Insyaallah besok pagi kita lanjutkan gerak jalan sehat dengan start di Balaikota dan finish tetap di Pasar Payakumbuh II ini. Semoga dengan peringatan hari Koperasi di Payakumbuh ini, kita semakin sejahtera bersama koperasi,"pungkas Herlina.
Usai dilepas Wakil Walikota Erwin Yunaz, peserta Run 5K yang start Pasar Payakumbuh II berlari ke arah pertigaan Padang Kaduduak selanjutnya menuju perempatan Kaniang Bukit ke arah pertigaan Nan Kodok. Lanjut mengarah ke Cubadak Ayia dan kemnali finish di Pasar Payakumbuh II. 

Hingga berita ini diturunkan, media belum dapatkan hasil perlombaan. Karena hasilnya akan diumumkan besok dikala gerak jalan sehat sekaligus penyerahan hadiah disertai hiburan rakyat.(ul) 

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Wawako Payakumbuh Erwin Yunaz Lepas Run 5K Hari Koperasi 72
Wawako Payakumbuh Erwin Yunaz Lepas Run 5K Hari Koperasi 72
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_uGKWw9ujH4q8JPvrFefYnZBstImIJcGWwVkBiKEjCEcKmahVrfP3xfM05AGYDtMdeMMQ7X52eJ0BwGbbQnJ5BUCZglZ3fq-YvoBH38WmVf3A17StUVlbFd68yDamDkwSkP_7RGXgznSA/s400/IMG20190824073831.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_uGKWw9ujH4q8JPvrFefYnZBstImIJcGWwVkBiKEjCEcKmahVrfP3xfM05AGYDtMdeMMQ7X52eJ0BwGbbQnJ5BUCZglZ3fq-YvoBH38WmVf3A17StUVlbFd68yDamDkwSkP_7RGXgznSA/s72-c/IMG20190824073831.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/08/wawako-payakumbuh-erwin-yunaz-lepas-run.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/08/wawako-payakumbuh-erwin-yunaz-lepas-run.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content