HomeKota Payakumbuh

Dilepas Wawako Erwin Yunaz, 2 Atlit Payakumbuh Berlaga di Kancah O2SN di Semarang

Dilepas Wawako Erwin Yunaz, 2 Atlit Payakumbuh Berlaga di Kancah O2SN di Semarang
IMPIANNEWS.COM.
Payakumbuh, --- Wakil Walikota Payakumbuh H. Erwin Yunaz melepas dua pelajar Kota Payakumbuh yang akan berlaga di ajang O2SN tingkat nasional cabang olahraga (Cabor) Renang di ruang kerjanya, Lt. 2 Balaikota, Jum'at (23/8/2019).
Dua siswi atlet renang Kota Payakumbuh tersebut adalah Dwi Intan Febrianti siswi SMPN 4 Payakumbuh yang memboyong 4 medali emas dalam Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) SMP tingkat Provinsi dan Aura Latifa Marfin dari SDN 04 Payakumbuh yang juga memboyong 4 medali emas dalam ajang bergengsi tersebut.

Turut mendampingi, pelatih mereka Jumedi, S.Pd, Latifa juga didampingi ayahnya Marzuki dan Intan bersama sang ayah tercinta Serda E. Adendi. 

Wakil Walikota Payakumbuh Erwin Yunaz mengatakan sangat bahagia, dua siswi atlet kebanggaan Kota Payakumbuh itu dalam menggapai prestasi melalui tahapan yang bertahap, pembinaan yang disiplin oleh pelatih, dan dukungan penuh dari orang tua. Erwin Yunaz sangat mengapresiasi pembinaan berjenjang itu

"Ini lah yang kita harapkan, sebuah hasil dari pembinaan berjenjang, sehingga hasil dari baiknya mental dan karakter anak berbuah prestasi, Pemko Payakumbuh akan terus meningkatkan pembinaan kepada bibit-bibit altet kedepannya, melihat hasil yang sekarang dari tahun ke tahun terjadi peningkatan kuota siswa atlet kita yang mewakili provinsi ke Nasional, bukti bahwa Payakumbuh adalah gudang atlet," kata Erwin.

Sementara itu pelatih mereka Jumedi bercerita kepada Wawako bagaimana tahap demi tahap yang panjang dilalui oleh Latifa dan Intan, tidak ada beban yang begitu berarti oleh mereka dalam menjalani latihan, bahkan Intan juga meraih prestasi di Kejuaraan lain diluar gala O2SN. Untuk O2SN ditingkat nasional ini diharapkan meraih minimal 2 medali emas untuk cabang renang.

Intan dan Latifa ketika diwawancara mengatakan sangat bahagia mendapat dukungan dari Wakil Walikota Erwin Yunaz, dan mereka bertekad akan memberikan usaha yang terbaik untuk Kota Payakumbuh.

"Kami sangat senang dapat support dari Wakil Walikota, do'akan kami agar bisa membuat nama Kota Payakumbuh bersinar di Semarang nanti," kata Intan dan Latifa ceria.(ul)
Rombongan PKK Kelurahan Sapaku disambut Wanag Kapuah
Rotasi ke Samsat Bukittinggi, Zulfahmi : 96 % Kenderaan Dinas Pemkab 50 Kota Telah Bayar Pajak
PKK Kelurahan Sapaku Studi Komperatif Ke Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Dilepas Wawako Erwin Yunaz, 2 Atlit Payakumbuh Berlaga di Kancah O2SN di Semarang
Dilepas Wawako Erwin Yunaz, 2 Atlit Payakumbuh Berlaga di Kancah O2SN di Semarang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiqqA7QOBVP3szLU-Xa5gycGYQbiMLmkpGg_OcqDkI5zJQt1xjt0Tp7i1Dp5ZbEht7LhZd6dWN-bx9zjmXlfgdx_K-9IJq4zOyfVyRp0qZtGCrxFDsSOyQcXzMJq4wPhKFdVRQNTH69u3XQ/s640/FB_IMG_1566534409614.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiqqA7QOBVP3szLU-Xa5gycGYQbiMLmkpGg_OcqDkI5zJQt1xjt0Tp7i1Dp5ZbEht7LhZd6dWN-bx9zjmXlfgdx_K-9IJq4zOyfVyRp0qZtGCrxFDsSOyQcXzMJq4wPhKFdVRQNTH69u3XQ/s72-c/FB_IMG_1566534409614.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/08/dilepas-wawako-erwin-yunaz-2-atlit.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/08/dilepas-wawako-erwin-yunaz-2-atlit.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content