HomeDPRD Sumbar

Desrio Putra Jabat Sementara Sebagai Ketua DPRD Sumbar

Desrio Putra Jabat Sementara Sebagai  Ketua DPRD Sumbar
IMPIANNEWS.COM (Padang).

Desrito Putra Anggota DPRD Sumatera Barat dari Partai Gerindra yang maju di daerah pemilihan Sumbar I Kota Padang menjabat sebagai Ketua DPRD Sumatera Barat sementara dalam pelantikan 65 anggota DPRD Sumbar di Gedung DPRD Sumbar pada Rabu. 28/8/2019
Ketua DPRD Sumbar sementara Desrio Putra mengatakan, dirinya mengingatkan kepada seluruh anggota dewan baru menepati janji-janji kampanye, yang pernah diucapkan pada masyarakat.

Jangan hanya membuat janji lalu lupa janji saat kampanye ketika sudah terpilih. Kita harus fokus mewujudkan janji-janji itu,” katanya.

Selain itu, Desrio mengatakan perlunya sikap transparan dalam segala hal termasuk menyosialisasikan hasil kerja yang telah dicapai DPRD Sumbar ke depannya.                                               
 Ia mengatakan dalam waktu dekat, beberapa tugas telah menanti seperti memimpin rapat, memfasilitasi penyusunan tata tertib, AKD, dan menetapkan Ketua DPRD definitif.

Ia mengatakan sumpah janji yang diucapkan seluruh anggota dewan, merupakan alat kontrol bagi setiap anggota DPRD Sumbar periode 2019-2024, dan pihaknya akan berupaya dan bekerja keras untuk menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya.

Kita akan berkerja sungguh-sungguh mementingkan kepentingan umum daripada kepentingan pribadi, taat dengan aturan, dan memperjuangkan aspirasi masyarakat," katanya.
Menurut dia capaian yang telah dihasilkan oleh dewan periode sebelumnya, akan menjadi sumber motivasi dan aspirasi untuk dipertahankan dan ditingkatkan.

Semakin kompleksnya permasalahan dan tantangan kehidupan masyarakat, maka tantangan tugas yang akan dihadapi tentu tidakkah mudah," katanya.

Dalam sidang paripurna istimewa tersebut Desrio Putra dari Partai Gerindra ditunjuk sebagai Ketua DPRD Sumbar sementara dan Wakil Ketua Irsyad Syafar dari Partai Keadilan Sejahtera.
Partai Gerindra sendiri merupakan pemenang pemilu legislatif di Sumatera Barat, mereka berhasil mengumpulkan 14 kursi di DPRD Sumbar sedangkan peringkat kedua PKS dengan 10 kursi, jumlah yang sama juga diraih oleh Demokrat dan PAN juga sepuluh kursi.

Sementara Gubernur Sumbar Irwan Prayitno dalam sambutannya menyampaikan ucapan terima kasih kepada dewan periode sebelumnya.
Kepada dewan baru kami berharap ada lebih banyak lagi perda yang dihasilkan, serta bersama dengan pemprov untuk mewujudkan cita-cita kesejahteraan masyarakat," katanya (ay)

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Desrio Putra Jabat Sementara Sebagai Ketua DPRD Sumbar
Desrio Putra Jabat Sementara Sebagai Ketua DPRD Sumbar
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgu3oVXWrRI3bJDVwyAQowFZ-q9rpGq_GcqcrLdZ9vUC-O-zwnpkUMe9_E7Ws0TKQg595QC4W_61OQ_m28E4bjMvXIgDRPUvzcx9V7sYC0Av6yaZOic36ZNGJmywbpKCoNd0y9eaP4ILpOR/s640/IMG-20190830-WA0048.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgu3oVXWrRI3bJDVwyAQowFZ-q9rpGq_GcqcrLdZ9vUC-O-zwnpkUMe9_E7Ws0TKQg595QC4W_61OQ_m28E4bjMvXIgDRPUvzcx9V7sYC0Av6yaZOic36ZNGJmywbpKCoNd0y9eaP4ILpOR/s72-c/IMG-20190830-WA0048.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/08/desrio-putra-jabat-sementara-sebagai.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/08/desrio-putra-jabat-sementara-sebagai.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content