HomeDharmasraya

Sembilan Pejabat Administrator Digeser Bupati Sutan Riska

Sembilan Pejabat Administrator Digeser Bupati Sutan Riska
IMPIANNEWS.COM.

DHARMASRAYA, --- Mutasi dan rotasi jabatan di jajaran Pemerintahan Kabupaten Dharmasraya bergulir.

Sebanyak 9 orang pejabat administrator dilantik dan diambil sumpahnya oleh Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan, di Aula Kantor Bupati Dharmasraya, Senin (17/06/2019).
Bupati mengatakan, disamping untuk memenuhi kebutuhan organisasi, pelantikan sejumlah pejabat ini dilakukan demi mempercepat capaian target pembangunan di Kabupaten Dharmasraya.

Apalagi, sebut bupati, sekarang sudah memasuki pertengahan tahun. "Kita harus bergerak cepat, agar agenda-agenda pemerintahan bisa terlaksana tepat waktu dan tepat sasaran," ujar bupati.

Maka dari itu, bupati juga meminta para pejabat yang baru dilantik untuk segera bekerja dan menyesuaikan diri dengan jabatan baru yang diamanahkan.

"Selamat kepada pejabat yang baru dilantik. Saya harap saudara dapat bekerja lebih optimal dan mampu membuat terobosan-terobosan baru demi kemajuan daerah," tegas bupati.
Selain itu, Bupati juga membeberkan bahwa mutasi dan rotasi jabatan di lingkungan Pemerintah Kabupaten Dharmasraya masih akan bergulir beberapa kali lagi dalam bulan ini.  "Saya sengaja meminta pelantikannya sedikit-sedikit, agar lebih khidmat," pungkas bupati.

Adapun, 9 orang pejabat administrator yang dilantik tersebut yakni :

1. Naldi, sebagai Sekretaris Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu.
2. Arwinta, sebagai Camat Tiumang.

3. M. Zen, sebagai Inspektur Pembantu Wilayah III pada Inspektorat Kabupaten Dharmasraya.

4. Budi Waluyo, sebagai Kepala Bagian Humas pada Sekretariat Daerah Kabupaten Dharmasraya.

5. Zefni Yusuf, sebagai Pj. Sekretaris Kecamatan Sembilan Koto.
6. Septi Indah Rezeki sebagai Kepala Bidang Perencanaan dan Pembinaan Aparatur di BKPSDM.

7. Dr. Milana Gafar, sebagai Kepala Bidang Pelayanan RSUD Sungai Dareh.

8. Busnawir, sebagai Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat pada Dinas Kesehatan.

9. Herdi Mulya Wibowo, sebagai Kepala Bidang Cipta Karya pada Dinas PUPR.(ul)
DIPLOMASI BATANGHARI SAMPAI KE JAKARTA
Di Pemkab Dharmasraya, Ngurus Dokumen Kependudukan Bisa Lewat Android
Mutasi Bergulir di Jajaran Diknas Pemkab Dharmasraya
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Sembilan Pejabat Administrator Digeser Bupati Sutan Riska
Sembilan Pejabat Administrator Digeser Bupati Sutan Riska
Sebanyak 9 orang pejabat administrator dilantik dan diambil sumpahnya oleh Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan, di Aula Kantor Bupati Dharmasraya, Senin (17/06/2019).
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjP9y6ROGaXLPFvjVl5oE3QrUKd-z_nSrUAbrATeI3-F92T42ZWWGQJNWyTWYZzXIlbl0KrtPUvLaUxGYhcmZOM0XzgEn6CiL_8dzvRkjU68cweRCoNipnRgnbGCwulZdE1x0A9sUSqsZKd/s400/FB_IMG_1560765129407.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjP9y6ROGaXLPFvjVl5oE3QrUKd-z_nSrUAbrATeI3-F92T42ZWWGQJNWyTWYZzXIlbl0KrtPUvLaUxGYhcmZOM0XzgEn6CiL_8dzvRkjU68cweRCoNipnRgnbGCwulZdE1x0A9sUSqsZKd/s72-c/FB_IMG_1560765129407.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/06/sembilan-pejabat-administrator-digeser.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/06/sembilan-pejabat-administrator-digeser.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content