HomeNasional

Viral Video Jurnalis Dipersekusi saat Liput Aksi 22 Mei, Diteriaki Begini

Viral Video Jurnalis Dipersekusi saat Liput Aksi 22 Mei, Diteriaki Begini
IMPIANNEWS.COM (Jakarta).

Beredar sebuah video aksi persekusi terhadap jurnalis televisi RTV saat meliput Aksi 22 Mei di Jembatan Jati Baru, Jakarta Pusat. Massa aksi mendorong sang jurnalis dan kamera yang digunakan untuk proses liputan.

Video tersebut diunggah melalui akun Twitter @feyzheng. Dalam video hasil rekaman jurnalis RTV itu tampak massa aksi meneriaki jurnalis dan mendorong sang reporter.
"Ini hanya salah satu dari beberapa jurnalis yang mengalami persekusi saat liputan Aksi 22 Mei. lokasi: Jembatan Jati Baru, Tanah Abang, Jakarta Pusat," tulis akun itu seperti

 dikutip Suara.com, Jumat (24/5/2019).
Dalam video singkat berdurasi 28 detik tersebut tampak seorang reporter dari RTV sedang melakukan siaran di Jembatan Jati Baru. Tiba-tiba sejumlah massa aksi yang berada tak jauh dari reporter langsung meneriaki sang reporter dan juru kamera.

"Hoaks, hoaks!" teriak massa aksi.
Mereka pun mendekati sang reporter dan meneriaki kata 'Hoaks' tepat di samping reporter sambil bertepuk tangan. Massa aksi pun langsung mengepung reporter dan juru kamera.
Awalnya sang reporter wanita ini masih berusaha tersenyum dan tampak tenang, ia berusaha melanjutkan siaran. Namun, massa aksi justru mendorong sang reporter dan kamera yang digunakan untuk siaran tersebut.

Ada pula massa aksi 22 Mei yang langsung muncul ke depan kamera sambil mengacungkan salam dua jari di hadapan kamera. Beberapa massa aksi juga meminta agar kedua jurnalis tersebut menghentikan proses peliputan.

Video hasil rekaman dari kamera RTV ini pun mendadak viral. Banyak warganet yang mengaku geram dengan aksi para massa yang telah melanggar Undang Undang mengenai kebebasan pers di Indonesia.
"Hebat mba reporternya. Salut mbanya masih berusaha tenang. Buat yang teriak-teriak hoax hoax dan kasar serta teriak-teriak, kalian semua beraninya ramai-ramai. Coba kalau sendirian berani nggak kayak gitu. Mudah-mudahan kalian terciduk dan ditangkap biar kapok," kata @xiaomochi.

"Semangat para jurnalis, terima kasih sudah mau berani dan ikut ambil dalam menyampaikan informasi terkini. Salut buat kalian semua para jurnalis," ungkap @coachellason_.

"Apa gue doang yang merasa itu orang-orang kayak gak punya adab, pers diperlakukan seperti musuh malah makin kelihatan siapa yang beradab siapa yang biadab," ujar @tabulhunter.
"Acara live dibilang hoax, kasihan mereka tidak paham mana hoax mana berita. Ini perlu pembelajaran," tutur @ajimulyaji2.

"Yang kayak begini kah yang mereka banggakan sampai lupa pulang? Modakl teriak gak jelas di jalan, gak peduli siapa dan apa yang diteriakin. Kesenggol dikit nyalahin lupa apa tujuannya mati sangit?" ungkap @nyonyaabayu.

BPOM Aceh Tengah Melakukan Pemeriksaan Jajanan Berbuka Dijual oleh Para Pedagang
Bupati Shabela Lantik 9 Pejabat Tinggi Pratama di Lingkungan Pemkab Aceh Tengah
Silaturrahim ke Rumah Ibunda Presiden Jokowi Plt. Bupati Bener Meriah Serahkan Sejumlah Foto.
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Viral Video Jurnalis Dipersekusi saat Liput Aksi 22 Mei, Diteriaki Begini
Viral Video Jurnalis Dipersekusi saat Liput Aksi 22 Mei, Diteriaki Begini
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgSEC7Za0GDtVef0fuwen5s0z3P_eyDuaZ9Yp_gSeOa6s13iGE_nKZQCdZw2f8k2z5bR59TdSQOGPUcucPQFg-k-zdqV5dwg9yycJ67rG9NU6coGuFyq_DU0tFexxrID6_3B5WwuOCryy5r/s640/20190524_193312.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgSEC7Za0GDtVef0fuwen5s0z3P_eyDuaZ9Yp_gSeOa6s13iGE_nKZQCdZw2f8k2z5bR59TdSQOGPUcucPQFg-k-zdqV5dwg9yycJ67rG9NU6coGuFyq_DU0tFexxrID6_3B5WwuOCryy5r/s72-c/20190524_193312.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/05/viral-video-jurnalis-dipersekusi-saat.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/05/viral-video-jurnalis-dipersekusi-saat.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content