HomeNasional

Rahmadhani, M.Bus, Rp1,3 Milyar Uang Beradar di Festival Ramadhan 2019

Rahmadhani, M.Bus, Rp1,3 Milyar Uang Beradar  di Festival Ramadhan 2019
Kabid Pemasaran Disbudpar Aceh, Rahmadhani, M.Bus menyebutkan, total tenant kuliner yang ada di arena festival hanya berjumlah 24, bazar 16, dan pasar rakyat 8. 
IMPIANNEWS.COM (Banda Aceh).

Festival Ramadhan 2019 yang berlangsung di kompleks Taman Budaya Aceh sejak 7-26 Mei baru saja berakhir. Kegiatan yang berlangsung selama 20 hari sejak pembukaan ini berhasil memutarkan omzet penjualan bazar kuliner hingga Rp 1,3 miliar lebih.
Kabid Pemasaran Disbudpar Aceh, Rahmadhani, M.Bus menyebutkan, total tenant kuliner yang ada di arena festival hanya berjumlah 24, bazar 16, dan pasar rakyat 8. Namun, perputaran uangnya termasuk besar.

“Dari setiap stand khususnya yang berjualan takjil berbuka atau kuliner rata-rata perhari berkisar Rp 4-5 juta omzet yang mereka dapat. Jika dikali 24 stand perputaran per hari mereka secara total bisa mencapai 96 juta per hari,” sebut Rahmadhani.
Jadi sangat wajar, imbuh dia, kegiatan yang berlangsung 20 hari karena diperpanjang hingga 26 Mei ini, omzet penjualan selama kegiatan Festival Ramadhan berlangsung mencapai Rp 1,3 miliar lebih.

“Fasilitas pengisi bazar dan kuliner semua gratis, mulai dari lapak, tenda, listrik. Mereka hanya aktif berjualan mulai pukul 17.00-20.00 WIB, lalu tutup dan tidak boleh bertransaksi selama pelaksanaan tarawih dan baru boleh buka kembali pukul 21.30 WIB hingga selesai,” rinci Rahmadhani.
Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Aceh, Jamaluddin, SE, M.Si, Festival Ramadhan 2019 yang digelar selama 20 hari, tidak hanya berhasil memperkuat positioning Aceh sebagai salah satu destinasi wisata halal terbaik nusantara melalui ragam pesona event selama Bulan Ramadhan, tapi juga berhasil menciptakan pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui bazaar kuliner. 

“Tentu saja, event ini perlu dilanjutkan kembali dengan ragam kreatifitas dan inovasi menarik," pungkas Jamaluddin.
Festival Ramadhan 2019 sendiri merupakan agenda perdana dari Pemerintah Aceh melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Aceh yang pada tahun ini animo masyarakat khususnya warga Kota Banda Aceh dan sekitarnya sangat antusias.

“Setiap hari selalu ramai. Mulai dari agenda buka bersama, kopdar teman-teman komunitas, dan lainnya terlebih lagi setiap hari kami juga menggelar agenda ngabuburit dengan aneka kegiatan,” sebut Ivan Haeqal, Project Director Festival Ramadhan 2019.(nz)

Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Rahmadhani, M.Bus, Rp1,3 Milyar Uang Beradar di Festival Ramadhan 2019
Rahmadhani, M.Bus, Rp1,3 Milyar Uang Beradar di Festival Ramadhan 2019
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEieR1HK78YE9c_pk8rhJv7BYrGAqO0yxmucStkWucI183Z5n7MmQ_4y8yf4eBlq2nq4UkSSgec63SkP83HPMTiFSR1KSwSPVcilpa_8bRkRMwH0HruVPmWc3zmE6AixiYrNE2J6oeF5Osin/s640/20190529_050004.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEieR1HK78YE9c_pk8rhJv7BYrGAqO0yxmucStkWucI183Z5n7MmQ_4y8yf4eBlq2nq4UkSSgec63SkP83HPMTiFSR1KSwSPVcilpa_8bRkRMwH0HruVPmWc3zmE6AixiYrNE2J6oeF5Osin/s72-c/20190529_050004.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/05/rahmadhani-mbus-rp13-milyar-uang.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/05/rahmadhani-mbus-rp13-milyar-uang.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content