HomeNasional

Prabowo Susul Sandiaga ke Aceh, Batal Jenguk Ani dan Tak Bertemu SBY

Prabowo Susul Sandiaga ke Aceh, Batal Jenguk Ani dan Tak Bertemu SBY
Membatalkan jenguk Ani Yudhoyono, Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Singapura
IMPIANNEWS.COM (Jakarta).

Membatalkan jenguk Ani Yudhoyono, Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Singapura, Jumat (3/5/2019). Di hari yang sama Prabowo akan menyapa warga Aceh mendampingi Calon Wakil Presiden nomor urut 02 Sandiaga Uno.
Koordinator Juru Bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo - Sandiaga, Dahnil Anzar Simanjuntak menyampaikan bahwa keduanya akan mengunjungi Banda Aceh. Keduanya akan datang bersamaan untuk menjalani "Safari Terimakasih Indonesia".

"Sobat, rakyat Aceh. Pagi ini Pak @prabowo dan bang @sandiuno secara bersamaan akan mengunjungi Banda Aceh.
"Safari Terimakasih Indonesia"," tulis Dahnil melalui akun Twitternya @dahnilanzar pada Jumat (3/5/2019).

Kunjungan Prabowo ke Banda Aceh merupakan kunjungan mendadak karena semula hanya Sandiaga yang direncanakan akan menyapa masyarakat Aceh. Seperti yang tertulis dalam keterangan pers BPN Aceh, Prabowo akan menyampaikan rasa terima kasihnya bersama Sandiaga kepada seluruh masyarakat Aceh.

Keduanya juga akan melaksanakan shalat jumat di Mesjid Raya Baiturrahman (MRB).
"Mereka ingin melaksanakan shalat jumat bersama di Mesjid Raya Baiturrahman (MRB). Setelah shalat jumat langsung menuju Kantor BPN Aceh," tulis Sekretaris BPN Aceh Wen Rimba Raya melalui keterangan tertulisnya.

Prabowo dan Sandiaga juga akan mengunjungi kantor BPN Prabowo - Sandiaga Aceh. Keduanya akan menggelar konsolidasi bersama tim BPN untuk terus mengawal perhitungan suara Pemilu 2019.
"Kedua tokoh tersebut akan melakukan pertemuan untuk mengkonsolidasikan sinergitas, militansi para tim untuk mengawal perhitungan hasil pemilu yang jujur dan adil dan menghentikan berbagai upaya kecurangan yang terstruktur, sistematis, massif dan brutal," tandasnya

sumber : suara.com

Detik-Detik Pengusiran Kapal Penjaga Pantai Tiongkok Oleh KRI Tjiptadi di Perairan Natuna
3 Kapal Asing Ditangkap di Natuna, Tak Ada yang dari China
Siaga Tempur di Natuna, TNI Kirimkan 5 Kapal Perang
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Prabowo Susul Sandiaga ke Aceh, Batal Jenguk Ani dan Tak Bertemu SBY
Prabowo Susul Sandiaga ke Aceh, Batal Jenguk Ani dan Tak Bertemu SBY
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiX8hnmeZMFa-2KfnC7vqUTWVlHxNJCl8GonR27dJ8RcXdt-DVJX-ZAX-7e4upsaIQPOkAQvJxKDsVzuW5oCgkgIJFn4fKxmDPeDmkdEWKCPQ4Ci85ngxXy61NuCKRQTj3ov3wvNHDwZ6GC/s640/20190503_195555.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiX8hnmeZMFa-2KfnC7vqUTWVlHxNJCl8GonR27dJ8RcXdt-DVJX-ZAX-7e4upsaIQPOkAQvJxKDsVzuW5oCgkgIJFn4fKxmDPeDmkdEWKCPQ4Ci85ngxXy61NuCKRQTj3ov3wvNHDwZ6GC/s72-c/20190503_195555.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/05/prabowo-susul-sandiaga-ke-aceh-batal.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/05/prabowo-susul-sandiaga-ke-aceh-batal.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content