HomeNasional

Paguyuban Pengusaha Morning Star Ministry Rayakan Ultah Perdana

Paguyuban Pengusaha Morning Star Ministry Rayakan Ultah Perdana
IMPIANNEWS.COM (Jakarta). 

Para pengusaha muda yang tergabung dalam Paguyuban Morning Star Ministry (MSM) merayakan ulang tahun (Ultah) pertamanya di Rice and Cheese Restaurant, Jl. Bek Murad, Jakarta Pusat, pada hari Minggu, 28 April 2019. Paguyuban MSM ini beranggotakan para pengusaha yang cukup berhasil di bidang usaha masing-masing. Mereka memiliki visi dan misi bersama yang sungguh mulia, yakni ingin membantu warga masyarakat yang terbeban berat dalam kehidupan mereka.

Acara ultah berlangsung meriah dan penuh sukacita, terlihat dari wajah setiap orang yang ada di acara tersebut. Tamu undangan yang hadir berjumlah kurang-lebih 120 orang. Terlihat antara lain Ketua MSM, Melina Setiaharta, salah satu pengusaha yang merupakan tamatan dari USA.

Melina Setiaharta yang dihubungi melalui jaringan WhatsApp-nya mengatakan bahwa acara Ultah berlangsung sukses dan dirinya merasa senang sekali. "Dahsyat! Saya sangat senang sekali. Saya yakin MSM akan menjadi besar karena banyak pengusaha dari berbagai latar belakang agama, sosial dan budaya, yang bergabung,” jelas Melina.

Menurutnya, para pengusaha muda ini sangat ingin berpartisipasi membantu orang lain untuk menemukan apa yang mereka butuhkan dalam hidupnya. “’Kita ingin berbuat sesuatu di dunia ini, berguna bagi orang lain sebelum nanti kembali kepada sang pencipta,” imbuh wanita ramah dan penuh semangat ini.

Paguyuban SMS banyak bergerak membantu masyarakat dalam berbagai persoalan, terutama terkait masalah penyalahgunaan narkoba, utang-piutang, kesulitan dalam kehidupan sosial-ekonomi, dan lain-lain. “Kami berupaya membantu melalui program-program pemberdayaan oleh MSM. Hingga saat ini banyak orang yang ditolong terlepas dari segala beban mereka,” pungkas Melina.

Sementara itu, Indrawati O Hartono, salah seorang undangan yang hadir juga memberikan keterangan bahwa MSM diarahkan untuk aktif membantu menjadi penyalur pertolongan Tuhan bagi warga masyarakat yang membutuhkan. “Rencana, kemurahan dan kemuliaan Tuhan ada di MSM, sehingga memunculkan berbagai terobosan dan memikirkan jalan keluar, untuk menolong orang banyak yang mengalami kesulitan dalam hidupnya. Kami hanya hamba yang melaksanakan kehendak-Nya,” jelas Indrawati yang merupakan ibu dari Melina Setiaharta. (YNI/Red)
Presiden Jokowi Diapresiasi Petani Sawit Indonesia Usai Cabut Larangan Ekspor
Gubernur Surabaya Kofifah Indar Parawansa, Undang Siswa SMK SMAKPA Bersilaturahim di Kediamannya
Pegiat Olahraga Beladiri Padang Sumatera Barat Deklarasi Dukung Firli Bahuri Maju di Pilpres 2024
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Paguyuban Pengusaha Morning Star Ministry Rayakan Ultah Perdana
Paguyuban Pengusaha Morning Star Ministry Rayakan Ultah Perdana
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj4M91hpPPpb-EXH5P3tj9agRgrv8xo7dFYIMid-hbc5sbfjohwp1or-FWqowXnf_mLRS5w1gAmezZyY4-_rV-_-PwsFrPBwXjM43pHfRmHfK9FQ0eo2nLhv05Qk0sUpLuCBYWZwVvTeifr/s640/IMG-20190502-WA0027.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj4M91hpPPpb-EXH5P3tj9agRgrv8xo7dFYIMid-hbc5sbfjohwp1or-FWqowXnf_mLRS5w1gAmezZyY4-_rV-_-PwsFrPBwXjM43pHfRmHfK9FQ0eo2nLhv05Qk0sUpLuCBYWZwVvTeifr/s72-c/IMG-20190502-WA0027.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/05/paguyuban-pengusaha-morning-star.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/05/paguyuban-pengusaha-morning-star.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content