HomeKota Payakumbuh

Wakil Walikota Payakumbuh Lepas Gerak Jalan Sehat HAB Kemenag Ke 73

Wakil Walikota Payakumbuh Lepas Gerak Jalan Sehat HAB Kemenag Ke 73
Wawako Erwin Yunaz
lepas Gerak Jalan Sehat
IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Wakil Walikota Payakumbuh Erwin Yunaz bersama Kepala Kankemenag Mustafa didampingi beberapa pejabat lepas gerak jalan sehat dalam rangka Hari Amal Bhakti (HAB) Kementerian Agama Ke 73 di Kota Payakumbuh. Ribuan anggota keluarga besar Kankemenag Kota Payakumbuh giat mengikuti gerak jalan sehat yang dikawal langsung personil dari Polres Kota Payakumbuh.

Melepas start gerak jalan sehat, Rabu (02/01/2019) pagi di Lapangan Sari Bulan Wakil Walikota Erwin Yunaz yang hadir bersama Kabid Humas Diskominfo Irwan Suwandi tak lupa mengucapkan Selamat Milad Kementerian Agama Ke 73 Tahun 2019 ini.
" Pertama kami tentunya mengucapkan Selamat Milad untuk keluarga besar Kementerian Agama. Untuk Payakumbuh, Kementerian Agama telah ikut berkonstribusi mengharumkan nama daerah kita, Kota Payakumbuh dalam segala ajang kompetisi. Selain itu, jajaran Kankemenag Kota Payakumbuh juga aktif berkoordinasi dalam segala hal, demi majukan pembangunan di Kota Payakumbuh, khususnya di bidang agama dan keagamaan,"Erwin Yunaz mengawali.
"Kami harapkan semua peserta gerak jalan sudah siap untuk berolahraga pagi ini. Denganengucapkan Basmallah, kita lepas gerak jalan sehat," pungkas Erwin Yunaz sembari angkat bendera Start.

Sebelumnya, Kepala Kankemenag didampingi beberapa pejabat kepada Wakil Walikota Payakumbuh mengucapkan terima kasih atas dukungan Pemko Payakumbuh demi kelancaran pelaksanaan tupoksi Kementerian Agama di Kota Payakumbuh.
"Berbagai rangkaian lomba telah dijadwalkan dan akan dilaksanakan dalam Peringatan Hari Amal Bhakti Kementerian Agama Ke 73 tahun 2019. Lomba tersebut secara bertingkat, mulai dari Pusat, Provinsi dan di Daerah. Untuk di Sumatera Barat, lomba dimulai tanggal 4 hingga 9 Januari 2019," lapor Mustafa.

"Puncak HAB di Kankemenag Payakumbuh akan dilaksanakan Upacara Bendera pada tanggal 3 Januari 2019 di Lapangan Kubu Gadang dengan Inspektur Upacara Bapak Wakil Walikota. Terima kasih kepada Pemko Payakumbuh yang telah mendukung HAB Kementerian Agama di Kota Payakumbuh,"pungkas Mustafa didampingi Ketua DW Unit Agama Nur Sofia.(ul)
Pisah Sambut Camat Payakumbuh Utara
Lurah Payobasung Puji Kinerja dan Kreatifitas Penyuluh Pertanian
Wawako Erwin Jadi Narasumber Rakor Kerjasama Luar Negeri
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Wakil Walikota Payakumbuh Lepas Gerak Jalan Sehat HAB Kemenag Ke 73
Wakil Walikota Payakumbuh Lepas Gerak Jalan Sehat HAB Kemenag Ke 73
Melepas start gerak jalan sehat, Rabu (02/01/2019) pagi di Lapangan Sari Bulan Wakil Walikota Erwin Yunaz yang hadir bersama Kabid Humas Diskominfo Irwan Suwandi tak lupa mengucapkan Selamat Milad Kementerian Agama Ke 73 Tahun 2019 ini.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiJ79bxDQI1jkK4TTY7pTKh4vG44_uG-B7q3raONAcqbYo_H4n5Ps6Q68AXEYCDwSx70LVl8CywonkYOJCK7V7TRx75zprtm2VmZy6OvlPOAtnJRIem0ti0pbLBWZ4Pm3cHKowxY2uQoGPY/s320/IMG20190102071956.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiJ79bxDQI1jkK4TTY7pTKh4vG44_uG-B7q3raONAcqbYo_H4n5Ps6Q68AXEYCDwSx70LVl8CywonkYOJCK7V7TRx75zprtm2VmZy6OvlPOAtnJRIem0ti0pbLBWZ4Pm3cHKowxY2uQoGPY/s72-c/IMG20190102071956.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2019/01/wakil-walikota-payakumbuh-lepas-gerak.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2019/01/wakil-walikota-payakumbuh-lepas-gerak.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content