HomePadang

Padang Siap Pertahankan Juara Umum MTQ Sumbar Tahun 2019

Padang Siap Pertahankan Juara Umum MTQ Sumbar Tahun 2019
IMPIANNEWS.COM (Padang). 

Berbagai upaya dilakukan Pemerintah Kota Padang untuk mempertahankan gelar juara umum MTQ Tingkat Provinsi Sumatera Barat. Salah satunya dengan melakukan seleksi dan Traning Centre (TC) bagi Qori dan Qoriah yang akan mewakili Kota Padang pada MTQ Ke-38 Tingkat Provinsi Sumbar yang akan dilaksanakan di Kota Solok Tahun 2019 yang akan datang.
Acara seleksi dan training Center tersebut di buka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Kota Padang, Asnel di Masjid Agung Nurul Iman Padang, Jum’at (14/12/18).

Dikesempatan itu Asnel mengatakan, atas nama Pemerintah Kota Padang, kita menyambut baik dan memberikan apresiasi kepada Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) dan Bagian Kesejahteraan Rakyat Setda Kota Padang yang telah melaksanakan seleksi dan Training Centre (TC) kepada Qori dan Qoriah terbaik Kota Padang.
Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk upaya Pemko Padang untuk mempersiapkan Qori dan Qoriah terbaiknya.”Kita menyadari bersama, hasil terbaik harus dimulai dengan usaha yang terbaik pula,”ujar Asnel.

Lebih jauh di jelaskan Asnel, setiap pelaksanaan MTQ tingkat Sumbar, predikat juara umum telah 23 kali diraih oleh Kota Padang. Pada MTQ yang ke-38 ini merupakan harga mati yang harus dipertahankan untuk yang ke-24 kalinya.

“Saya ingatkan kepada pelatih dan official supaya bertindak sesuai ketentuan yang berlaku, serta hindari perilaku yang mengarah kepada terciptanya KKN dalam menentukan para peserta yang benar-benar memenuhi persyaratan,”ungkap Asnel.
Selanjutnya kepada para peserta, Asnel berharap agar serius dalam mengikuti kegiatan ini dengan selalu memperhatikan petunjuk, bimbingan dan arahan pelatih sehingga nanti dapat mempraktekkan di arena MTQ dengan sebaik-baiknya.

“Saya berharap kepada Qori dan Qoriah apabila prestasi terbaik dapat diperoleh maka, hal tersebut dapat menjadi kebanggaan dan kemenangan bagi seluruh masyarakat Kota Padang dan Pemko Padang akan menyediakan bonus,”pungkas Asnel. 
Sementara itu Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat, Jamilus menyampaikan Tujuan dari pelaksanaan seleksi ini sebagai persiapan qori dan qoriah Kota Padang untuk mengikuti MTQ Ke-38 Tingkat Sumbar di Kota Solok.

Seleksi kita laksanakan selama 3 hari yaitu Jum’at s/d Minggu 14-16 Desember 2018. Peserta seleksi sebanyak 20 orang yang diambil dari pemenang MTQ Tingkat Kota Padang di Kecamatan Padang Timur pada Bulan Oktober 2018 yang lalu. Sedangkang pelatih untuk kegiatan ini sebanyak 30 orang sesuai dengan cabang masing-masing.

“Mudah-mudahan seleksi ini berjalan lancar dan Kota Padang dapat mempertahankan predikat juara umum MTQ Ke-38 tingkat Sumbar di Kota Solok nantinya,”tutur Jamilus.(VN)
Kunjungan Dubes New Zealand, Mahyeldi Perkuat Kerjasama Dan Ucapkan Terimakasih
Pentahelix Pariwisata Persiapkan Event Menuju Visit Padang Year 2020
Fakultas Pertanian Unand Gelar Rapat terbuka
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Padang Siap Pertahankan Juara Umum MTQ Sumbar Tahun 2019
Padang Siap Pertahankan Juara Umum MTQ Sumbar Tahun 2019
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi1X90eE4F0_BowfCWCsiV9klLZR6UggzF_JZZGHBXqRy5MpWXdTT0R7WQoD0D505LpdzDBm3F5hfroLzns5yNQZdTtDXYYfCo0IdMufVGQSoes7UsgFu3H8wUxQj42BpXF2p7M3UAe_3vB/s640/FB_IMG_1544777942586.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi1X90eE4F0_BowfCWCsiV9klLZR6UggzF_JZZGHBXqRy5MpWXdTT0R7WQoD0D505LpdzDBm3F5hfroLzns5yNQZdTtDXYYfCo0IdMufVGQSoes7UsgFu3H8wUxQj42BpXF2p7M3UAe_3vB/s72-c/FB_IMG_1544777942586.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/12/padang-siap-pertahankan-juara-umum-mtq.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/12/padang-siap-pertahankan-juara-umum-mtq.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content