HomeKota Payakumbuh

Finish Etape 6 TdS 2018 Akan Lewati 5 Kecamatan di Payakumbuh

Finish Etape 6 TdS 2018 Akan Lewati 5 Kecamatan di Payakumbuh
IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, --- Dinobatkannya Sumatera Barat - Indonesia pada Peringkat V terbaik dunia dalam penyelenggara Tour de Singkarak (TdS) membuat Sumatera Barat kembali menjadi penyelenggara iven bertaraf internasional ini. Tahun 2018 ini sebanyak 8 Etape. Dua Etape dari iven ini melewati wilayah hukum Kota Payakumbuh.

Sebagaimana diungkap Walikota Payakumbuh melalui Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga, Elfriza Zaharman dalam temu ramah dengan awak media, Rabu (07/11/2018) siang di Medan nan Bapaneh Ngalau Indah. Juga hadir Kapolres dan Pimpinan OPD terkait.
Kadisparpora menerangkan bahwa Tour de Singkarak sukses beberapa kali di Sumbar. TdS merupakan pionir berbagai tour lainnya di Sumbar.

"setelah sempat diundur, Alhamdulillah silaturahim demi terpublikasinya iven ini dapat kita laksanakan kini. TdS kali ini kita dipercayai sebagai tempat finish Etape 6 (105 Km) pada Jumat, 9 November 2018 dengan Start di Lapangan Merdeka Kota Solok pukul 14.00 siang dengan estimasi Finish di Payakumbuh sekitar pukul 16 atau 17 sore. Pembalap dan tamu dijamu makan sore di Kolam Renang Ngalau Indah bersama Walikota dan Forkopimda. Walaupun kita menempati posisi Finish, namun para pembalap dari 21 negara ini akan melewati 5 Kecamatan yang ada di Payakumbuh. Mari kita ambil hikmahnya,"beber Elfriza Zaharman yang akrab disapa Cece.

Berikut informasi rute :
Dilanjutkan Cece, selain diposisi Finish di Etape 6, Kota Payakumbuh juga akan dilewati pembalap Etape 5 (170,5 Km) yang Start di Kantor Bupati 50 Kota menuju Kab. Pasaman. Berhubung banjir didaerah Taram, rute Etape 5 mengalami perubahan. Boleh disebut separoh Kota Payakumbuh akan dilewati Etape 5, yakni dari Perempatan Tanjung Pati pembalap menuju Tugu Adipura belok kiri ke Tugu Labuah Basilang terus ke Simpang Limbukan menuju Simpang Eks. Balaikota Bukik Sibaluik dan terus ke Bukittinggi menuju Kab. Pasaman.
Demi suksesnya iven internasional yang dikelola 4 Kementerian ini, kami mohon dukungan. Khususnya pengamanan rute tempuh pembalap dari pedagang dan parkiran.

Terkait pengamanan, Kapolres Payakumbuh Endrastiawan Setyowibowo diwakili Kabag Ops Basrial menerangkan bahwa Polres Payakumbuh sudah berkoordinasi dengan Polres Limapuluh Kota dan telah menyiapkan personil pengamanan. Sore ini, kami (tim gabungan) bersama pantia dari Sumbar akan tinjau lokasi yang akan dilalui. Walau demikian, ini adalah PR kita bersama untuk mensukseskannya.

"berdasarkan standar internasional, steril lokasi akan dilaksanakan satu jam sebelum dan sesudah," terang Basrial sembari mohon pamit.
Guna mwramaikan alek bertaraf dunia ini, Kepala Dinas Pendidikan diwakili Kabid Dikdas Irwanto Dt. Parmato Dirajo sengaja mengambil kebijakan dengan mengerahkan pelajar.

"setiap pelajar akan membawa bendera dan sebagian membawa bendera dan menempati pinggir areal yang akan dilewati pembalap. Mereka akan melambai-lambaikan bendera," sebut Kabid Dikdas.

Adapun pengosongan areal pasar dan parkir dari pedagang, Dinas Koperasi Pasar dan UMKM akan bekerjasama dengan Dinas Perhubungan. Lokasi yang akan dilewati pembalap akan ditertibkan termasuk antisipasi antrian di SPBU Padang Karambia.
"kita telah siapkan 44 personil Dishub untuk mengamankan lokasi,"papar Kadishub melalui Kabid Penertiban Joni Parlin didampingi Fise.

Dalam jumpa silaturahim dengan awak media, beberapa pertanyaan awak media terkait penyelenggaraan TdS pun mesti dijawab Kadisparpora sore itu.(ul)

Walikota Riza Falepi Berbagi Pengalaman Bisnis dengan Aktivis Muda
31 PNS Payakumbuh Golongan I Dapat Paket Lebaran
MPP Sudah 75 %, Walikota : Tinggal Pindah Konter Layanan
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Finish Etape 6 TdS 2018 Akan Lewati 5 Kecamatan di Payakumbuh
Finish Etape 6 TdS 2018 Akan Lewati 5 Kecamatan di Payakumbuh
Kota Payakumbuh juga akan dilewati pembalap Etape 5 (170,5 Km) yang Start di Kantor Bupati 50 Kota menuju Kab. Pasaman. Berhubung banjir didaerah Taram, rute Etape 5 mengalami perubahan. Boleh disebut separoh Kota Payakumbuh akan dilewati Etape 5, yakni dari Perempatan Tanjung Pati pembalap menuju Tugu Adipura belok kiri ke Tugu Labuah Basilang terus ke Simpang Limbukan menuju Simpang Eks. Balaikota Bukik Sibaluik dan terus ke Bukittinggi menuju Kab. Pasaman.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjmONh9MkIRkMkgkgVAUzrWEPDjqCvdvkdvgiSKhRhLgqBp1gjcL1JEMBHNY1W5MfuuTFDIXoXBIEkFGa9qwm4sV-jy53ZEvEjWVGWDUVyWKr5UZgRl4yzGsLxAEdMVPNvwcOF4sW2As0L9/s320/IMG-20181107-WA0065.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjmONh9MkIRkMkgkgVAUzrWEPDjqCvdvkdvgiSKhRhLgqBp1gjcL1JEMBHNY1W5MfuuTFDIXoXBIEkFGa9qwm4sV-jy53ZEvEjWVGWDUVyWKr5UZgRl4yzGsLxAEdMVPNvwcOF4sW2As0L9/s72-c/IMG-20181107-WA0065.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/11/finish-etape-6-tds-2018-akan-lewati-5.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/11/finish-etape-6-tds-2018-akan-lewati-5.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content