HomePadang

Empat Pasangan Ilegal Tak Dapat Lihatkan Surat Nikah Diseret Kemarkas Pol. Pol PP

Empat Pasangan Ilegal Tak Dapat Lihatkan Surat Nikah Diseret Kemarkas Pol. Pol PP
Satpol PP Kota Padang kembali mengamankan empat pasangan ilegal yang tidak bisa melihatkan surat nikahnya
IMPIANNEWS.COM (Padang). 

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Padang kembali mengamankan empat pasangan ilegal yang tidak bisa melihatkan surat nikahnya kepada petugas Penegak Perda Pemko Padang.
Pasangan yang bukan suami istri tersebut dengan inisial Dm (34) laki-laki dengan pasangnya RS (32), WC (33) laki-laki dengan pasangannya FS (42), mereka terjaring oleh petugas penegak perda pemko padang saat mengelar razia dan pengawasan terhadap hotel-hotel yang kerap kedapatan menyalahi aturan di Kota Padang.

Hal itu, disampaikan Kasat Pol PP Yadrison usai lakukan pengontrolan dan pengawasan bebagai tempat yang sering di salah gunakan sebagai tempat maksiat, Minggu (11/11).
Yadrison mengingatkan bagi pengusaha hotel, baik Hotel Melati agar memfilter para tamunya yang menginap, jangan menerima tamu yang tidak memiliki identitas yang langkap, seperti KTP, begitu juga tamu berpasangan tidak memilik surat nikah, atau KTP tidak sama alamatnya, jelas itu tamu bermasalah, sebut Yadrison. 

"Razia yang kita gelar hari ini adalah hotel dan kafe yang menyalahi aturan, dalam pengawasan hotel yang kita lakukan ini, kita mendapati ada dua hotel yang masih menyalahi aturan, sepertinya pihak hotel tersebut masih membiyarkan yang bukan suami istri menginap didalam satu kamar di hotelnya. 
Untuk pengawasan kafe hari ini tidak ada kafe yang kita dapati melewati jam tayang, untuk kafe yang tidak memiliki izin mereka semua tutup sepertinya mereka mengetahui kedatangan petugas" Ucap Kasat Pol PP Yadrison.

Ke empat pasangan tersebut di bawa petugas dengan mobil dalmasnya ke Mako Satpol PP Jalan Tan Malaka No 3c Padang, untuk dilakukan pendataan.
"Setelah didata mereka boleh keluar, tapi dengan syarat pihak keluarga keduanya harus datang sebagai penjamin, serta harus menandatangani surat pernyataan tidak mengulagi perbuatannya tersebut.

Para orang tua kami himbau agar lebih ketat lagi melakukan pengawasan terhadap anaknya, jika anak ada yang diurus ke Kota Padang, mohon untuk di kawal, jangan dibiyarkan saja sendiri, karena bisa berdampak buruk terhadap nama baik keluarga" tambah Yadrison. (rl/tf).
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Empat Pasangan Ilegal Tak Dapat Lihatkan Surat Nikah Diseret Kemarkas Pol. Pol PP
Empat Pasangan Ilegal Tak Dapat Lihatkan Surat Nikah Diseret Kemarkas Pol. Pol PP
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhJFELuJ7ohXriTncdk1L2LhgnxvEuBzlFW4y98vl1FqaPj_pQmivlWlXFaO0sczKc20LGR5lI3qc1p_JBroleVSAyG4pTQjGXaDphcfOBKKOu786YM_wuJrAPnDN8IAwMzUBZxiFWTcBw3/s640/IMG-20181111-WA0031.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhJFELuJ7ohXriTncdk1L2LhgnxvEuBzlFW4y98vl1FqaPj_pQmivlWlXFaO0sczKc20LGR5lI3qc1p_JBroleVSAyG4pTQjGXaDphcfOBKKOu786YM_wuJrAPnDN8IAwMzUBZxiFWTcBw3/s72-c/IMG-20181111-WA0031.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/11/empat-pasangan-ilegal-tak-dapat.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/11/empat-pasangan-ilegal-tak-dapat.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content