HomeLimapuluh Kota

Bupati Kirimkan Pemuda/i Limapuluh Kota Ke PT.Jaya Perkasa Textile dan PT. Sritex, Jawa Tengah

Bupati Kirimkan Pemuda/i Limapuluh Kota Ke PT.Jaya Perkasa Textile dan PT. Sritex, Jawa Tengah
IMPIANNEWS.COM
Limapuluh Kota,---Setelah berhasil mengirimkan puluhan pemuda/i Kabupaten Limapuluh Kota untuk bekerja di PT. Jaya Perkasa Textile, Jawa Tengah, kali ini Pemkab Limapuluh Kota melalui Dinas Perindustrian dan Tenaga kerja kembali mengirimkan sebanyak 33 orang pemuda/i Limapuluh Kota untuk bekerja di PT. Jaya Perkasa Textile dan PT. Sritex, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Ke 33 orang tenaga kerja tersebut langsung dilepas oleh bupati Limapuluh Kota, H. Irfendi Arbi yang pada saat itu juga didampingi oleh Kepala Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Limapuluh Kota, Irfan Am, Kabid Ketenagakerjaan, Afrizal dan puluhan keluarga pemuda-pemudi yang akan berangkat tersebut di halaman rumah dinas bupati, Labuah Basilang, Rabu (7/11/2018).

Dalam arahannya bupati Irfendi sangat mengapresiasi kegiatan penyaluran tenaga kerja yang terus di upayakan oleh Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Limapuluh Kota, sebab dengan terus meningkatnya pengiriman tenaga kerja di Kabupaten Limapuluh Kota akan dapat terus menekan angka pengangguran di Kabupaten Limapuluh Kota.
Dirinya juga berharap hendaknya para pemuda-pemudi yang akan berangkat bekerja ke Kabupaten Sukoharjo ini nantinya dapat menimba ilmu dan pengalaman selama bekerja disana, sehingga dengan keahlian yang didapat oleh para pemuda-pemudi ini dapat membawa perubahan pada Kabupaten Limapuluh Kota kedepanya. 

"Teruslah belajar dan menuntut ilmu selama bekerja disana, semoga dengan pengalaman anak-anak bapak nantinya dapat memberikan perubahan di daerah kita ini," ujarnya.
Selanjutnya Irfendi juga mengingatkan kepada seluruh pemuda/i tersebut untuk selalu menjaga kesehatan dan kekompakan selama merantau di  Kabupaten yang tenal olahan jamunya tersebut.

"Bapak ingatkan jaga selalu kesehatan serta kekompakan,apabila ada teman yang sakit atau mengalami kesulitan harus dibantu bersama-sama. Dan yang sangat terpenting adalah selalu meminta doa restu orangtua serta memberikan kabar kepada mereka selama bekerja disana," tegasnya.

Sementara itu Kabid Ketenagakerjaan, Afrizal melaporkan pengiriman pemuda/i Limapuluh Kota ini adalah pengiriman tahap ke tiga Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Limapuluh Kota ke Provinsi Jawa Tengah.
"Ini adalah pengiriman lanjutan tenaga kerja kita ke Provinsi Jawa Tengah, alhamdulillah kali ini kita mengirimkan pemuda/i kita dengan dua tujuan perusahaan yaitu PT. Jaya Perkasa Textile dan PT. Sritex, Kabupaten Sukoharjo,"lapornya.

Dikatakannya jumlah pemuda yang kita kirim kali berjumlah 34 orang yang terdiri dari 27 orang laki-laki dan 7 orang perempuan.
"Nantinya pemuda/i kita ini akan langsung bekerja di PT. Jaya Perkasa Textile dan PT. Sritex dan akan langsung bergabung dengan tenaga kerja kita yang sebelumnya telah kita kirim, dengan durasi kontrak kerja selama 2 tahun," sambungnya.

Terakhir dirinya berharap dengan dikirimnya puluhan pemuda/i di Kabupaten Limapuluh Kota dapat terus menekan angka pengangguran di Kabupaten Limapuluh.

"Semoga kedepan akan lebih banyak lagi pemuda/i yang kita kirim untuk bekerja di PT tersebut. Sehingga angka pengangguran di Kabupaten Limapuluh Kota semakin berkurang dan apa yang dicita-citakan oleh bapak Bupati kita dapat terwujud," Pungkasnya.(ul)
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Bupati Kirimkan Pemuda/i Limapuluh Kota Ke PT.Jaya Perkasa Textile dan PT. Sritex, Jawa Tengah
Bupati Kirimkan Pemuda/i Limapuluh Kota Ke PT.Jaya Perkasa Textile dan PT. Sritex, Jawa Tengah
Dirinya juga berharap hendaknya para pemuda-pemudi yang akan berangkat bekerja ke Kabupaten Sukoharjo ini nantinya dapat menimba ilmu dan pengalaman selama bekerja disana, sehingga dengan keahlian yang didapat oleh para pemuda-pemudi ini dapat membawa perubahan pada Kabupaten Limapuluh Kota kedepanya.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhib3LMmAVtbGP3HVh_KltSj2GNfDrhzue-Lq-zI6QjZriPC_u9ATXr0sKa9W0PV_ZRYsWWNQ6oUw2HbumBrEND9EDRyA3zCb5K_UvbM2LYotrmGO4ywgZ5hQvNO1DGjXrnZjrVBeGgavOI/s320/IMG-20181107-WA0017.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhib3LMmAVtbGP3HVh_KltSj2GNfDrhzue-Lq-zI6QjZriPC_u9ATXr0sKa9W0PV_ZRYsWWNQ6oUw2HbumBrEND9EDRyA3zCb5K_UvbM2LYotrmGO4ywgZ5hQvNO1DGjXrnZjrVBeGgavOI/s72-c/IMG-20181107-WA0017.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/11/bupati-kirimkan-pemudai-limapuluh-kota.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/11/bupati-kirimkan-pemudai-limapuluh-kota.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content