HomeKota Payakumbuh

Persiapan Dikebut, Walikota Payakumbuh Pimpin Rakor Penyambutan UAS

Persiapan Dikebut, Walikota Payakumbuh Pimpin Rakor Penyambutan UAS
IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh, -- Setelah melalui persiapan yang panjang serta dirangkai dengan beberapa kali pertemuan, baik di tingkat panitia kelurahan, kecamatan dan tingkat kota, terlihat persiapan penyambutan dan pelaksanaan tabligh akbar dengan Ustadz Abdul Somad (UAS) di Mesjid Al Muttaqiin Kelurahan Tanjung Pauh, ba'da Magrib pada tanggal 16 Oktober 2018, semakin dikebut panitia pelaksana.

Malam ini Jumat (12/10/2018) kembali digelar rakor persiapan penyambutan uas yang dipimpin Walikota Payakumbuh diwakili Sekdako Amriul Dt. Karayiang bersama Forkopimda terkait dan panitia tingkat kelurahan. Tampak dihadiri Dandim diwakili Pasi Intel Kusmianto, Kapolres diwakili Kabag OPS, basrial, Kasi Bimas Islam Kemenag, Endra Yunaldi,Camat Payakumbuh Barat diwakili jadi Trantib, Ujang Mustafa, Lurah setempat, Andrizal, ormas islam, ormas kepemudaan dan tokoh masyarakat.

Dari laporan Ketua Panitia di kelurahan, AK Dt. Asa Dirajo terungkap bahwa sudah sebelas kali digelar rapat persiapan internal dan 4 kali bersama Walikota, termasuk malam ini. Ditambah rapat dengan panitia di tingkat kecamatan. Setelah mendapatkan izin acara dari Kapolda, berbagai kegiatan persiapan juga sudah dilaksanakan bersama unsur terkait.
Mengawali arahan rakor malam ini,  Walikota melalui Sekdako, Amriul Dt. Karayiang menyampaikan apresiasi dengan kegiguhan masyarakat Kelurahan Tanjung Pauh untuk mengangkatkan tabligh akbar dengan UAS. Kesempatan itu, Amriul berharap agar warga saling bahu membahu sukseskan kegiatan itu dengan memegang komitmen yang sudah disepakati bersama pemerintah

"Pahami roundown kegiatan secara maksimal karena diperkirakan sekitar 5000 jemaah akan hadir di kelurahan kita. Mengatur orang banyak sangat sulit 
Dan itulah PR kita semua. Jajaran OPD pemko agar membantu masyarakat persiapkan semua perlengkapan termasuk PDAM dan PLN, khususnya H-1, sudah OK semua. Tingkatkan kominikasi dengan semua, mohon ormas islam dan kepemudaan ikut berkonstribusi," Amriul arahkan.

Sementara Kapolres melalui Kabag OPS,Basrial yang hadir bersama beberapa pejabat Kasat dan Kanit menekankan agar panitia menguasai jadwal UAS, tidak memungut bea parkir, mengatur hal kecil yang berdampak besar dan sebagainya.

"mulai pada pukul 16.00 sore, kita akan sterilkan sekitar 100 hingga 150 meter dari lokasi acara dari kenderaan, hanya ada mobil UAS, Walikota, mobil pengurai masa sebanyak 4 buah dan mobil Polres satu buah. Selain itu tidak boleh masuk atau kelaur dari lokasi. Karena pintu masuk hanya dari kelurahan Sawah Padang.
Diharapkan Kabag OPS Basrial peran semua pihak, sebagaimana dikatakannya,"Mari komit dengan janji, karena kegiatan ini Live. Mohon kita kondisikan tamu dan kenderaan. Bantu pengamanan kenderaan tamu, termasuk tamu bermalam. Karena ini demi nama Sumbar bukan Tanjung Pauh semata. Sukses acara adalah nama baik daerah, kita berharap sukses itu nantinya jadi contoh bagi daerah lain.

Mewakili Dandim 0306/50 Kota, Pasi Intel Kodim Kusmianto menyebutkan bahwa pihak Kodim 0306/50 Kota siap menempatkan personil TNI sebagaimana dibutuhkan untuk pengamanan.

"mari kita tunjukkan bahwa Ranah Minang adalah nagari beradat dan bersopan santun," sambut Kusmianto.

Dukungan open ceremonial dipercayakan kepada jajaran Kementerian Agama Kota Payakumbuh. Sedangkan pengaturan jalan raya sebagaimana disebutkan Kadishub melalui Kabidnya Joni Parlin,bahwa parkir diterapkan adalah satu arah.
Setelah masing-masing OPD terkait berikan laporan dan arahan, rakor kemudian dilanjut secara internal panitia kelurahan untuk membicarakan semua hal yang dirasa teknis dan penting, seperti seksi perlengkapan, acara, konsumsi, keamanan, tempat, humas dan seksi dana. 

Rakor malam itu yang dipimpin AK Dt. Asa Dirajo juga menampung masukkan dan kritikan membangun terkait kebaikan dan kesuksesan acara. Malam itu juga diputuskan bahwa checking terakhir persiapan dilakukan pada ahad malam, yang sebelumnya diawali dengan goro persiapan lokasi dimana dipusat tabligh akbar. 

Berhubung tablig akbar digelar ba'da Magrib, sehingganya goro pagi Ahad itu, akan dikondisikan posisi duduk jemaah, 7 titik lokasi parkir roda 2, parkir mobil dan bus, pos komsumsi, titik pengamanan parkir dan petugas parkir, pos infokus dan kesiapan lainnya di tempat wudu.(ul)





Kepala kankemenag Kota Payakumbuh Hadiri Pisah Sambut Kakanwil
Batang Agam Makin Tajelak, Warga Keluhkan Kenderaan Alat Berat
Guru Belum Punya Rumah, Diknas dan BRI Sosialisaikan KPR Sejahtera
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Persiapan Dikebut, Walikota Payakumbuh Pimpin Rakor Penyambutan UAS
Persiapan Dikebut, Walikota Payakumbuh Pimpin Rakor Penyambutan UAS
pelaksanaan tabligh akbar dengan Ustadz Abdul Somad (UAS) di Mesjid Al Muttaqiin Kelurahan Tanjung Pauh, ba'da Magrib pada tanggal 16 Oktober 2018, semakin dikebut panitia pelaksana.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgZM0UZ60iPDC662cpBfYso51W8UbgFcILO8XEmeeajxYY0XT5R74Ur1XwKjyvFp-H8H7JrbOe2OhUBLpBkiUasNvV8T0eMCRGc3gtUv6X5Gcy1NrUhV9HUpNeJnvOnG3TtxFElzFhcVTl1/s320/FB_IMG_1539400248686.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgZM0UZ60iPDC662cpBfYso51W8UbgFcILO8XEmeeajxYY0XT5R74Ur1XwKjyvFp-H8H7JrbOe2OhUBLpBkiUasNvV8T0eMCRGc3gtUv6X5Gcy1NrUhV9HUpNeJnvOnG3TtxFElzFhcVTl1/s72-c/FB_IMG_1539400248686.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/10/persiapan-dikebut-walikota-payakumbuh.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/10/persiapan-dikebut-walikota-payakumbuh.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content