HomePadang Panjang

Kunjungi Sumbar, Anwar Ibrahim : Mari Kita Perkuat Persamaan ini

Kunjungi Sumbar, Anwar Ibrahim : Mari Kita Perkuat Persamaan ini
Setiap hadir di Sumbar, Anwar Ibrahim selalu singgah di Tawalib Padang Panjang
IMPIANNEWS.COM
Padang Panjang, -- Minangkabau atau Sumatera Barat bukanlah satu kawasan yang asing bagi Mantan Wakil Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim. Setidaknya dalam setahun dirinya hadir di Sumbar, agak sekali. Anwar yang dikenal sangat bersuadara dengan warga minang, termasuk sangat mencintai warga minang yang ada di Malaysia. Dirinya mengakui bahwa Malaysia dan minangkabau adalah satu.

Datang di BIM Sumbar, Sabtu (27/10/2018) anwar ibrahim langsung disambut Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno bersama wakil Nasrul Abit dan tokoh provinsi lainnya penuh kekeluargaan. Penyambutan berlanjut di gubernuran dengan pantun dan jamuan khas minangkabau.

Dalam apresiasinya disertai pantun, Anwar Ibrahim berucap “Saya tidak sehebat Irwan dalam berpantun dan seorang pemimpin harus berakar dengan tradisi dan budaya rakyatnya sendiri,” kata Anwar dalam sambutannya pada acara jamuan makan malam bersama Gubernur Sumbar.

Menurut dia, kekuatan pantun tidak bisa diremehkan karena membuatnya tidak mudah. Hal ini menandakan pembuatnya menguasai bahasa dengan baik.

“Kepiawaian berpantun adalah pertanda memiliki perbendaharaan kata yang amat luas,” kata pemimpin Partai Keadilan Rakyat (PKR) itu.

Dalam sambutannya, Anwar menyampaikan peradaban suatu negara akan bisa berkembang, salah satunya lewat pengembangan budaya.

Ia melihat selama ini dukungan untuk pengembangan budaya masih lemah. Hal ini perlu menjadi perhatian.

Oleh sebab itu, Gubernur Sumbar harus mengangkat Minang sebagai pusat budaya rantau, semantara Anwar di Malaysia sama-sama akan membangunnya.

Anwar juga mengatakan bahwa Indonesia dan Malaysia memiliki bahasa yang sama, yaitu Melayu. Maka, kesamaan tersebut akan lebih memperkuat jalinan di antara kedua negara.

Dalam kunjungannya ke Padang, Anwar Ibrahim akan memberikan kuliah umum di Universitas Negeri Padang dan menerima gelar doktor honoris causa dari kampus tersebut.

Ia akan berkunjung ke Rumah Puisi Taufik Ismail, Perguruan Diniyah Putri Padang Panjang, Istana Pagaruyung, dan Istana Bung Hatta Bukitinggi.

Sementara itu Gubernur Sumbar Irwan Prayitno menyampaikan pantun pembuka, “Sembilan bulan lebih dalam rahim, pengorbanan bunda tetap dikenang, selamat datang Bapak Anwar Ibrahim, selamat berkunjung ke Ranah Minang.”

Irwan mengaku senang bertemu dan duduk bersebelahan dengan Anwar karena waktu dirinya kuliah di Malaysia hal itu merupakan sesuatu yang sulit karena ketika itu Anwar menjabat Menteri Keuangan Malaysia.

“Saya menilai Anwar adalah seorang politikus pejuang yang bisa diteladani integritasnya sehingga dihadiahi gelar doktor honoris causa oleh Universitas Negeri Padang,” katanya.(tim)

Warga Padang Bisa Saksikan "Supermoon" Malam ini
Golkar Siapkan Weno Aulia dan Hendri Arnis Pilkada 2018
Jevie C Eka Putra, "Bulog Salurkan Rastra 63.690 Kg Beras untuk 2.123 KK".
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kunjungi Sumbar, Anwar Ibrahim : Mari Kita Perkuat Persamaan ini
Kunjungi Sumbar, Anwar Ibrahim : Mari Kita Perkuat Persamaan ini
Indonesia dan Malaysia memiliki bahasa yang sama, yaitu Melayu. Maka, kesamaan tersebut akan lebih memperkuat jalinan di antara kedua negara.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjJlQPKYmlgoLEOQzezKwegFt7rUDSSGO2oVZEMszr99sJcWeWx4XIn56c2m28ZHJCGVNg_rRI2UmoHc9Gc4pV8TXMBoqljHmnYcHHeUiDEjHamvxmzIxlvdItcwkCqctXrOwT84Hq9A0tF/s640/FB_IMG_1540718444246.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjJlQPKYmlgoLEOQzezKwegFt7rUDSSGO2oVZEMszr99sJcWeWx4XIn56c2m28ZHJCGVNg_rRI2UmoHc9Gc4pV8TXMBoqljHmnYcHHeUiDEjHamvxmzIxlvdItcwkCqctXrOwT84Hq9A0tF/s72-c/FB_IMG_1540718444246.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/10/kunjungi-sumbar-anwar-ibrahim-mari-kita.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/10/kunjungi-sumbar-anwar-ibrahim-mari-kita.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content