IMPIANNEWS.COM (Jakarta)
Pesawat Lion Air tujuan Jakarta-Pangkal Pinang hilang kontak hanya 13 menit setelah lepas landas, Senin (29/10).
Pesawat dengan nomor JK-610 tersebut telah dipastikan jatuh di daerah Karawang, Jawa Barat.
Berikut kronologi jatuhnya pesawat tersebut:
06.20 WIB
Pesawat Lion Air tujan Jakarta-Pangkal Pinang lepas landas dari Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng.
06.33 WIB
Kontak terakhir pesawat sebelum akhirnya lost contact.
06.50 WIB
Masuk laporan dari pihak JATC atas nama Hairul bahwa pesawat Lion Air JT-610 tersebut telah hilang kontak. Jalur terbang JT610 Lion Air
06.51 WIB
Pihak Lion Air sedang melakukan pengecekan dan akan memberikan informasi lebih lanjut.
07.05 WIB
Muncul informasi dari dari Kantor SAR Jakarta, bahwa kapal AS Jaya 11 melihat pesawat Lion Air jatuh. Saat melihat, posisi kapal berada di koordinat 05º 49.727 S – 107º 07.460 E arah Timur Laut.
09.00 WIB
Basarnas memastikan pesawat Lion Air JT-610 jatuh di Karawang, Jawa Barat. Basarnas langsung mengerahkan pasukannya untuk melakukan pencarian.
"Saya sedang kerahkan pasukan. Kami mulai cari di Tanjung Karawang," kata Direktur Operasi Basarnas Brigjen TNI Mar Suryo saat dikonfirmasi kumparan, Senin (29/10).
Informasi ditetima dari pihak yang dapat di percaya banyak korban dari Kemenkeu (Kementerian Keungan).
Daftar nama pegawai Kemenkeu yang ada di dalam pesawat Lion Air JT-610 sebagai betikut
Pegawai DJKN :
1. Reni ariyanti - Kepala KPKNL Pangkal Pinang (DJKN)
2. Dwinanto - Kepala Seksi (DJKN)
3. M. Jufri - Kepala Seksi (DJKN)
Pegawai DJPB :
1. Abdul khaer, Kasi PPA 2 b
2. Eko Sutanto, Kasi PSAPP
3. M. Fadillah, Kasi ASPLK
4. Joyo Nuroso, Kasubag Umum KPPN pangkalpinang
5. Ahmad Endang Rochmana, Kasubag keuangan kanwil
Pegawai DJP
KPP Pratama Bangka :
1. Pratomo Wira Dewanto
2. Hesti Nuraini
3. Maria Ulfa
4. Rivandi Pranata
5. Junior Priadi
KPP Pratama Pangkalpinang :
1. Achmad Sukron Hadi
2. Tri Haska Hafidi
Kasi:
1. Firmansyah Akbar (Kasi Penagihan)
2. Rr. Savitri Wulurastuti (Kasi Wk. I)
3. Ari Budiastuti (Kasi Eksten)
4. IGA Ngurah Metta Kurnia (Kasuki)
AR:
1. Nicko Yogha Marent Utama
Pegawai BPK:
Harwinoko
Imam Riyanto
Dicky Jatnikan
Ahmad Shobih
Yunita Sapitri
Zuiva Puspitaningrum
Yoga Perdana
Yulia Silvianti
Martua Sahata
Riski Amelia
Pegawai BPKP:
1. Putri Yuniarsi (SPA ....)
2. Haris Budianto
Mari Doakan semoga rekan-rekan kita selamat dan diberi perlindungan oleh Allah
Pegawai BPK:
Harwinoko
Imam Riyanto
Dicky Jatnikan
Ahmad Shobih
Yunita Sapitri
Zuiva Puspitaningrum
Yoga Perdana
Yulia Silvianti
Martua Sahata
Riski Amelia
Pegawai BPKP:
1. Putri Yuniarsi (SPA ....)
2. Haris Budianto
Mari Doakan semoga rekan-rekan kita selamat dan diberi perlindungan oleh Allah
Data nama-nama pegawai Kemenkeu yang berada didalam pesawat Lion tersebut di kirimkan Hazaiwar lewat WA. (tf).