HomePesisir Selatan

Yayasan BPN Dan Masyarakat Labuang Baruak Terus Berbenah

Yayasan BPN Dan Masyarakat Labuang Baruak Terus Berbenah
Masyarakat serentak menggelar kerja bakti di lingkungan objek, mulai pembenahan lokasi parkir hingga pembangunan ayunan, gazebo, tempat photo selfie, serta area camping ground,

IMPIANNEWS.COM (Pesisir Selatan) .

Pengelola objek wisata di Pesisir Selatan terus berbenah untuk menyambut pengunjung yang akan melepas tahun 2018 dan akan menyambut Tahun Baru 2019.

Salah satunya Yayasan Bahana Pesona Natural (YBPN) beserta masyarakat di kawasan wisata Labuang Baruak dan Batu Nago, Pesisir Selatan Sumatera Barat, melakukan pembenahan dibeberapa lokasi guna menyambut wisatawan yang akan liburan tahun baru di kawasan tersebut.
“Masyarakat serentak menggelar kerja bakti di lingkungan objek, mulai pembenahan lokasi parkir hingga pembangunan ayunan, gazebo, tempat photo selfie, serta area camping ground, fasilitas yang kita sediakan ini untuk memberikan rasa nyaman dan aman kepada pengunjung yang akan bertahun baru di sini," ujar Ketua YBPN Rino, Selasa (11/9).

Selain pembenahan sarana penunjang untuk memikat pengunjung, "Kita juga menyiapkan pembangunan beberapa home stay atau penginapan di kawasan Labuang Baruak guna mengantisipasi tamu yang diperkirakan membludak," beber Rino

Dengan melihat perkembangan saat ini, "Kita berani menargetkan jumlah pengunjung musim liburan akhir tahun ini akan berkisar sekitar seribu orang. Pasalnya, objek wisata pantai Labuang Baruak dan Batu Nago ini mempunyai pantai yang putih bersih serta masih alami dan mempunyai keunikan tersendiri," pungkas Rino.
Sementara itu Pembina YBPN, M. Adli ketika dihubungi via selular mengatakan, "Kita perlu mendorong anggota yayasan dan masyarakat secara luas dengan adanya inisiatif dalam melakukan pembenahan pembenahan objek wisata, siapa lagi kalau bukan kita, karena Pemda sendiri tak mungkin melakukan itu semua, mudah-mudahan ide konstruktif dan edukatif ini berjalan lancar sesuai rencana," ucapnya.

"Daya tarik wisata perlu dijaga, salah satunya dengan menciptakan kegiatan-kegiatan pendukung, misalnya pagelaran seni tradisional di lokasi objek, dan atraksi-atraksi budaya yang mencerminkan kultur dan kearifan budaya lokal, nah ini nantinya akan kita suguhkan kepada para pengunjung," lanjut anak muda yang juga aktif berpolitik ini.
"Dan nanti kita akan coba bersinergi dengan sanggar-sanggar seni anak nagari, kegiatan kalau bisa akan kita agendakan secara teratur, bahkan bisa menjadi tempat berlatih bagi seluruh sanggar seni, karena suasana latihannya sudah merupakan suatu daya tarik, apalagi dikemas dalam bentuk pagelaran seni," lanjut Adli.

Kami dari Yayasan setelah pembenahan ini, juga akan mengajak masyarakat untuk menciptakan produk-produk kuliner khas Labuang baruak. Kita akan gali dari mereka. Dan mereka sendiri sebagai pelakunya. Jangan sampai lokasi yang sudah ramai pengunjung tidak bisa dimanfaatkan semaksimal mungkin utk kesejahteraan masyarakat.

"Dengan demikian maka akan terciptalah pesona alam Labuang Baruak dan Batu Nago yang indah dan nyaman, serta penuh daya tarik dan keunikan tersendiri, sehingga kunjungan wisatawan makin meningkat jumlahnya,” tutup Adli.(zn)
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Yayasan BPN Dan Masyarakat Labuang Baruak Terus Berbenah
Yayasan BPN Dan Masyarakat Labuang Baruak Terus Berbenah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjkizSkeE5jZi3A4uBx2l77zcmJ0ztFRO90c1VIhIU85UV2PQhrPGJMzE9vnU1Sblmih1Q3UPMPx4ehvuildA5Cm5AYy-O5bU1WmR2MrSdWT07K8EWY1YlKaXSYO4hL_kjX6BGtf46cS3nP/s640/20180911_161205.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjkizSkeE5jZi3A4uBx2l77zcmJ0ztFRO90c1VIhIU85UV2PQhrPGJMzE9vnU1Sblmih1Q3UPMPx4ehvuildA5Cm5AYy-O5bU1WmR2MrSdWT07K8EWY1YlKaXSYO4hL_kjX6BGtf46cS3nP/s72-c/20180911_161205.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/09/yayasan-bpn-dan-masyarakat-labuang.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/09/yayasan-bpn-dan-masyarakat-labuang.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content