HomeLimapuluh Kota

Wujudkan Pelayanan Terbaik, Limapuluh Kota Terima Penghargaan Lagi

Wujudkan Pelayanan Terbaik, Limapuluh Kota Terima Penghargaan Lagi
IMPIANNEWS.COM 
Limapuluh Kota,-- Komitmen Bupati Limapuluh Kota H. Irfendi Arbi untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan administrasi kependudukan dan pencatatan sipil di daerahnya bukan isapan jempol belaka.
Hal itu terbukti dengan diraihnya penghargaan Dinas dengan Ekspansi Terbaik pada Penilaian Inovasi Pelayanan Dalam Pelaksanaan Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten/Kota se- Sumatera  Barat tahun 2018.
Bupati Irfendi Arbi mengaku sangat bersyukur mendapatkan penghargaan tersebut. Ia berharap prestasi itu mampu menggenjot kinerja dan pelayanan administrasi kependudukan di daerah ini lebih baik lagi.
“Alhamdulillah, kita sangat bersyukur mendapatkan penghargaan Dinas dengan Ekspansi Terbaik pada Penilaian Inovasi Pelayanan Dalam Pelaksanaan Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten/Kota se- Sumatera  Barat tahun 2018 ini,” ungkap Irfendi Arbi sembari mengucapkan terimakasihnya kepada seluruh pihak yang telah mewujudkan pelayanan kependudukan terbauik di daerah ini.
Ia berharap penghargaan itu semakin mendorong dan memotivasi Disdukcapil di daerah ini terus meningkatkan pelayanan administrasi kependudukan dan pencatatan sipil di Kabupaten Limapuluh Kota ke depannya.
“Kita berharap bisa terus berinovasi demi mewujudkan pelayanan administrasi kependudukan yang semakin tertib, lancar dan cepat serta memuaskan masyarakat,” tutur Irfendi.
Sementara itu Kepala Disdukcapil Kabupaten Limapuluh Kota Afrizal Aziz, SH menyebut penilaian inovasi terbaik tersebut sukses direbut karena pelayanan administrasi kependudukan secara menyeluruh di daerah ini lebih unggul dari daerah lain. Tidak saja di kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil), pelayanan prima juga  bisa diperoleh masyarakat di lapangan.
“Dalam menyuguhkan pelayanan prima, kita telah menyediakan tempat palayanan yang memadai dengan daya tampung sekitar 150 orang. Dengan begitu, warga yang meminta pelayanan tidak lagi menunggu di luar kantor, melainkan bisa mengantre di dalam gedung yang telah dilengkapi pendingin ruangan,” tutur Aprizal.
Selain itu, di dalam ruangan pelayanan jga telah menyediakan charger handphone, mushalla,  ruangan menyusui serta menyediakan air minum dan permen bagi warga yang meminta pelayanan. Untuk percepatan layanan dan mengantisipasi antrean panjang, pihak Disdukcapil telah menyediakan 11 loket pelayanan dengan antrean secara elektronik seperti yang telah dilaksanakan perbankan.
“Masih buat memingkatkan kenyamanan masyarakat yang meminta pelayanan, tahun sekarang kita juga akan membangun tempat bermain anak, tambahan tempat parkir sepeda motor serta taman kantor,” tutur Afrizal.
Lebih lanjut Afrizal mengatakan, pelayanan administrasi kependudukan ini bisa satu jam selesai, sepanjang persyaratan lengkap, elemen data tidak berbeda dengan dokumen lainnya, serta jaringan internet baik dan lancar.
“Seperti perintah Bupati, pelayanan kita bisa satu jam selesai, sepanjang memenuhi persyaratan,” yakin Afrizal.
Begitu juga pelayanan di lapangan, lanjut Afrizal, Disdukcapil telah menerapkan jemput bola ke seluruh kecamatan, nagari hingga jorong dan sekolah tingkat SLTA di dalam Kabupaten Limapuluh Kota serta yang ada di daerah tetangga Kota Payakumbuh. Sebab, sebagian warga daerah ini bersekolah di SLTA yang ada Kota Payakumbuh.
“Bagi warga yang sakit atau disabilitas, akan kita layani langsung ke rumahnya,” ujar Afrizal.
Sejumlah tokoh masyarakat mengapresiasi Bupati Irfendi Arbi atas kesuksesan daerah ini meraih penghargaan tersebut. Mereka berharap penghargaan itu semakin meningkatkan pelayanan di daerah ini.
“Kita mengapresiasi keberhasilan Limapuluh Kota memperoleh penghargaan Dinas dengan Ekspansi Terbaik pada Penilaian Inovasi Pelayanan Dalam Pelaksanaan Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten/Kota se- Sumatera  Barat tahun 2018 tersebut.. Kita berharap, penghargaan ini menjadi motivasi untuk mewujudkan pelayanan yang lebih prima lagi,” salah seorang tokoh masyarakat Kecamatan Harau  Z Dt. Rajo Mangkuto, M.Pd.(ul)
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,390,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Wujudkan Pelayanan Terbaik, Limapuluh Kota Terima Penghargaan Lagi
Wujudkan Pelayanan Terbaik, Limapuluh Kota Terima Penghargaan Lagi
Komitmen Bupati Limapuluh Kota H. Irfendi Arbi untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan administrasi kependudukan dan pencatatan sipil di daerahnya bukan isapan jempol belaka.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhODxOwiNM-pX0EettVMCuZuNGmJW9pJ7P3kC-IGd1LdH2QBK098TmbuYLwUlNlb7MXAKdCYKuBZ0Z0bT3na_bwanx1kdt89nN7a3hicuH_vYAvlSftGt7iSOtReadhgF7PtVH4vuexY5JQ/s400/disdukcapil.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhODxOwiNM-pX0EettVMCuZuNGmJW9pJ7P3kC-IGd1LdH2QBK098TmbuYLwUlNlb7MXAKdCYKuBZ0Z0bT3na_bwanx1kdt89nN7a3hicuH_vYAvlSftGt7iSOtReadhgF7PtVH4vuexY5JQ/s72-c/disdukcapil.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/08/wujudkan-pelayanan-terbaik-limapuluh.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/08/wujudkan-pelayanan-terbaik-limapuluh.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content