HomePadang

Walikota Padang Mahyeldi TPQ-TPA Dapat Membentuk Karakter Generasi Muda Menjadi Kuat

Walikota Padang Mahyeldi TPQ-TPA Dapat Membentuk Karakter Generasi Muda Menjadi Kuat
Walikota Padang H.Mahyeldi Ansharulah, SP DT. Marajo, ketika memberikan  sambutan pada acara Haal Bi Halal dan bersilaturahmi dengan Badan Kerjasama (BKS) guru TPQ-TPA Kecamatan Padang Selatan 
IMPIANNEWS.COM (Padang). 

Taman Pendidikan Al-Qur,an (TPQ-TPA) merupakan wadah untuk membentuk karakter generasi muda Islami yang kuat,   jangan menjadi generasi yang lemah. 
Oleh karena itu orang tua harus memberikan perhatian khusus  perhatian ekstra kepada anak-anak, dan harus bersinergi dengan seluruh elemen masyarakat sehingga tercipta generasi muda yang tangguh berguna bagi nusa dan bangsa.

Hal itu disampaikan oleh Walikota Padang H.Mahyeldi Ansharulah, SP DT. Marajo, ketika memberikan  sambutan pada acara Haal Bi Halal dan bersilaturahmi dengan Badan Kerjasama (BKS) guru TPQ-TPA Kecamatan Padang Selatan di Masjid Al-Fath Seberang Padang, Jum,at (6/7/18).
Lebih lanjut Mahyeldi mengatakan, Pemerintah Kota Padang akan berupaya menciptakan bagaimana supaya nilai pada MDTQ, TPQ-TPA menjadi nilai agama pada mata pelajaran di sekolah. 

Pemerintah Kota Padang berupaya, agar sekolah-sekolah yang ada di Kota Padang ini untuk melakukan proses belajar mengajar 1 Shift, sehingga anak-anak lebih fokus beribadah, pagi sekolah dan sorenya ke TPQ-TPA. Semua guru agama bertanggung jawab terhadap hal ini.
Sekarang ini banyak fenomena-fenomena yang terjadi di tengah-tengah masyarakat, seperti narkoba, hamil muda karena pergaulan bebas, LGBT dan lain sebagainya.“Hal ini akan merusak generasi muda sebagai penerus generasi harapannya bangsa,”terang Mahyeldi.

Demi mempersiapkan generasi yang berkualitas, itu makanya program 1821 yang diterapkan oleh Pemerintah Kota padang, menjadi acuan untuk mendidik masa depan mereka, sehingga anak-anak terkontrol, terawasi, lingkungan menjadi kondusif. 
“Kepada para guru TPQ-TQA saya menghimbau, agar lebih serius mendidik anak-anak kita, dengan Al-Quran,mudah-mudahan keimanan dan akhlak kita akan terjaga, lemah iman lemah fisiknya,”ujar Mahyeldi.

Yang terakhir Walikota Padang mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Kecamatan Padang Selatan, yang telah memberikan hak suaranya pada pemilihan kepala daerah beberapa waktu lalu tanpa gaduh,”Pilkada telah selesai, mari kita bersama-sama membangun Kota Padang kearah yang lebih baik lagi,”imbuhnya.

Sementata itu ketua BKS TPQ-TPA Kecamatan Padang Selatan, Selamat Simbolon mengucapkan terima kasih kepada Bapak Walikota Padang, Bapak Camat serta Sekretaris Kecamatan Padang Selatan dan seluruh elemen masyarakat yang telah bersedia hadir dalam acara ini, dan juga terima kasih kepada panitia yang telah bersusah payah melaksanakan acara Halal bihalal dan silaturahmi ini.”Semoga ini menjadi amal ibadah untuk kita semua,” sebut Walikota).(th)
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Walikota Padang Mahyeldi TPQ-TPA Dapat Membentuk Karakter Generasi Muda Menjadi Kuat
Walikota Padang Mahyeldi TPQ-TPA Dapat Membentuk Karakter Generasi Muda Menjadi Kuat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiwhGkfabAeuGFFDpUqeBUAM6HVh7rvlfyFtyKqY0rZubQGsGiwZAeK7acFF6BuxR4I78FAETkqFRA8gL7AgXOsIoiHaYFWtrXSyujE-EDAcL4RXQzLFrdYgwgG95b4aQ8YjMuqHfTWmy2b/s640/20180706_191131.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiwhGkfabAeuGFFDpUqeBUAM6HVh7rvlfyFtyKqY0rZubQGsGiwZAeK7acFF6BuxR4I78FAETkqFRA8gL7AgXOsIoiHaYFWtrXSyujE-EDAcL4RXQzLFrdYgwgG95b4aQ8YjMuqHfTWmy2b/s72-c/20180706_191131.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/07/walikota-padang-mahyeldi-tpq-tpa-fapat.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/07/walikota-padang-mahyeldi-tpq-tpa-fapat.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content