HomeLimapuluh Kota

SAMBUT DAN LEPAS PAWAI KHATAM, WAWAKO DOAKAN LAHIR PARA HAFIDZ QUR'AN BARU

SAMBUT DAN LEPAS PAWAI KHATAM,  WAWAKO DOAKAN LAHIR PARA HAFIDZ QUR'AN BARU
Wawako Payakumbuh, Erwin Yunaz sambut santri khatam
IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh -- Rabu (18/07/2018) pagi, Wakil Walikota Payakumbuh, Erwin Yunaz menerima dan melepas rombongan pawai Khatam Al Qur'an Surau Darul Falah Lingkungan Tanjung Anau Kelurahan Ompang Tanah Sirah Kecamatan Payakumbuh Utara. Kegiatan berlangsung di halaman Balaikota Payakumbuh, Eks. Lapangan Poliko.  

Sebanyak 33 anak mengikuti pawai khatam tersebut, terdiri dari 13 anak laki-laki dan 20 anak perempuan. Peserta juga diiringi puluhan kendaraan hias dan tokoh masyarakat serta bundo kanduang berpakaian adat khas Nagari Koto Nan Gadang, Payakumbuh. 

Dalam laporannya, Ketua Pelaksana Kegiatan, Arman Toro mengatakan bahwa kegiatan sudah berlangsung sejak hari minggu, (15/07/2018) dengan kegiatan Basimak (membaca Al Qur'an-red). Rangkaian kegiatan diakhiri dengan pelaksanaan pawai. 
"Pawai hari ini merupakan puncak kegiatan khatam yang telah dimulai sejak Hari Minggu pak. InsyaAllah diakhiri dengan pawai dan nanti siang makan bajamba di surau. Untuk itu kami undang bapak ikut makan bajamba bersama kami siang nanti," ujar Arman.

Ditambahkan Arman, pasca pelaksanaan khatam, pihaknya juga telah menyiapkan berbagai program kegiatan bagi peserta khatam tersebut. "Kita sudah siapkan program lanjutan di surau buat mereka, agar tidak stop mengaji pasca khatam, sebagaimana banyak terjadi selama ini," tambah Arman. 
Senada dengan itu, Wakil Walikota juga berpesan agar interaksi anak-anak yang sudah khatam tersebut terus terjalin dengan Al Qur'an. Menurutnya, Al Qur'an mesti terus menjadi bacaan utama bagi para generasi muda.   

"Alhamdulillah, luar biasa. Kita kedatangan tamu, anak-anak yang cinta Al Qur'an, generasi yang akan meneruskan perjuangan kita. insyaAllah calon-calon pemimpin, walikota atau wakil walikota kedepan. Pesan bapak, jangan berhenti baca Qur'an," ujar Wawako Erwin. 
Erwin menceritakan bagaimana dahulu dirinya juga sama dengan para peserta pawai. Menurutnya proses mengaji di masjid atau surau turut mempengaruhi kesuksesan dirinya saat ini.  

"Dulu saya mengaji di Masjid Muslimin Labuah Baru. Sebelum masuk baca doa belajar dulu, serempak dengan suara nyaring. Hal itu terasa membekas di dada hingga hari ini," ucap Erwin sembari mengulangi bacaan doa tersebut dihadapan peserta pawai. 
Sebelum melepas secara resmi,  Wawako Erwin juga sempat mengecek jumlah hafalan yang dimiliki anak-anak peserta pawai. Menurut Wawako, program Tahfidz (hafalan-red) bisa menjadi pilihan program lanjutan sebagaimana disampaikan ketua panitia.

"Setelah ini lanjut Tahfidz. Mudah mudahan lahir para hafidz dan hafidzah baru yang hafal 30 juz dari Suaru Darul Falah," pungkas Wawako Erwin. (ul)
Jembatan Jalan Sompik Dusun Hibrida Talang Maur Dibawa Arus Batang Talang.
Bupati Irfendi Arbi Resmikan Lumbung Pangan
76 Calon Anggota Polri 50 Kota Dibina dan Dilatih
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: SAMBUT DAN LEPAS PAWAI KHATAM, WAWAKO DOAKAN LAHIR PARA HAFIDZ QUR'AN BARU
SAMBUT DAN LEPAS PAWAI KHATAM, WAWAKO DOAKAN LAHIR PARA HAFIDZ QUR'AN BARU
Rabu (18/07/2018) pagi, Wakil Walikota Payakumbuh, Erwin Yunaz menerima dan melepas rombongan pawai Khatam Al Qur'an Surau Darul Falah Lingkungan Tanjung Anau Kelurahan Ompang Tanah Sirah Kecamatan Payakumbuh Utara. Kegiatan berlangsung di halaman Balaikota Payakumbuh, Eks. Lapangan Poliko.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjvMhMr_PMbi8vb_fKiQEgqLyXMv6FJxngW7B8g-gmxyWIS7J1Z5Mfp3ld7aegfZj_gbI74XkPvpgw7dR0HctP86EcAS0ta9eUoUV-QmsZU_huIrBFEGaw1WzK-nttkajYqYTE860Xj33QK/s400/erwin+yunaz.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjvMhMr_PMbi8vb_fKiQEgqLyXMv6FJxngW7B8g-gmxyWIS7J1Z5Mfp3ld7aegfZj_gbI74XkPvpgw7dR0HctP86EcAS0ta9eUoUV-QmsZU_huIrBFEGaw1WzK-nttkajYqYTE860Xj33QK/s72-c/erwin+yunaz.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/07/sambut-dan-lepas-pawai-khatam-wawako.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/07/sambut-dan-lepas-pawai-khatam-wawako.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content