HomeLimapuluh Kota

Dukung Promosi Lembah Harau, Bupati Irfendi Sambut Baik Mahasiwa KKN UGM

Dukung Promosi Lembah Harau, Bupati Irfendi Sambut Baik Mahasiwa KKN UGM
Bupati 50 Kota Irfendi Arbi berdialog dengan mahasiswa UGM terkait objek wisata Lembah harau
IMPIANNEWS.COM
Limapuluh Kota -- Sebanyak 29 mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (PPM) di Nagari Tarantang dan Nagari Harau Kecamatan Harau. Para calon intelektual itu akan mengabdi di dua nagari lokasi objek wisata Lembah Harau itu selama 50 hari.

Rombongan mahasiswa dari berbagai klaster itu diterima langsung Bupati Limapuluh Kota H. Irfendi Arbi di kantor Camat Harau di damingi sejumlah kepala OPD, Senin (25/06/2018).
Bupati Irfendi mengaku sangat gembira dan menyambut baik kehadiran mahasiswa tersebut. Ia berharap, para mahasiswa itu dapat berkontribusi dan memberikan masukan-masukan buat peningkatan perekonomian masyarakat serta pengembangan pariwisata Kabupaten Limapuluh Kota, khususnya Lembah Harau. Ia berharap pelaksanaan KKN itu berjalan sukses dan lancar.

“Kita yakin para mahasiswa KKN dari UGM ini akan memberikan kontribusi nyata bagi Nagari Tarantang dan Harau, terutama sektor pariwisata. Kita berharap, kehadiran mahasiswa itu menjadikan promosi pariwisata unggulan Limapuluh Kota ini semakin gencar,” tutur Bupati Irfendi.
Lebih jauh Irfendi berharap, mahasiswa perguruan tinggi favorit itu dapat memahami semua potensi dan permasalahan yang ada di tengah masyarakat termasuk persoalan ekonomi dan sosial, untuk berikutnya menawarkan alternatif solusi terbaiknya.

“Kita juga berharap kegiatan mahasiswa ini juga akan membuat perubahan pola pikir serta perilaku masyarakat ke arah yang lebih baik lagi,” ucap Irfendi.
Terpisah Koordinator Mahasiswa Unit (Kornit) KKN PPM UGM di Tarantang Afifah didampingi salah seorang mahasiswa Akhila mengaku sangat tersanjung dengan sambutan Bupati Limapuluh Kota. Apalagi dengan adanya pernyataan bupati untuk menjamin kerjasama Pemkab Limapuluh Kota untuk suksesnya pelaksanaan KKN mahasiswa UGM ini.

“Kami betul-betul terkesan dengan sambutan Bupati Irfendi Arbi. Kami tidak menyangka akan disambut langsung bupati,” ujar Afifah yang didampingi Kepala Jorong Tarantang Petri Melki dan Ketua Bamus Nagari Tarantang Yanuar Khatib.
Lebih lanjut dikatakan, dalam kegiatan KKN ini rombongan mahasiswa itu akan melaksanakan sejumlah kegiatan promosi pariwisata Lembah Harau. Bentuk kegiatannya antara lain membuat website Nagari Tarantang dan Harau, serta membuat video keindahan Lembah Harau dengan mengggunakan drone.

“Salahsatu rencana kami adalah membuat website nagari serta video tentang keindahan alam Lembah Harau untuk mempromosikan objek wisata unggulan Limapuluh Kota ini ke dunia. Kami mendukung Harau Mendunia yang menjadi slogan Lembah Harau,” tutur Afifah.

Sebelumnya pada akhir tahun 2017 silam, Bupati Irfendi Arbi pernah mendapatkan mendapatkan penghargaan berupa predikat terbaik kedua di Pulau Sumatera dalam hal indeks transparansi pengelolaan keuangan daerah dari  Universitas Gajah Mada (UGM) Yokyakarta yang diserahkan Rektor UGM Yogyakarta, Prof Ir Panut Mulyono. Hal ini diperkirakan menjadi salahsatu pertimbangan UGM menempatkan mahasiswanya berKKN di Kabupaten Limapuluh Kota. (ul)
Peranan Bundo Kanduang Dalam Menjaga Generasi Penerus, Sangat Penting
Pembangunan Mesjid Muhammad Hatta, Terbengkalai
Bupati Irfendi Harap Setiap Eselon III Miliki Sertifikat BarJasBupati Irfendi Harapkan Setiap Eselon III Miliki Sertifikat Barjas. Ini Tujuannya
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Dukung Promosi Lembah Harau, Bupati Irfendi Sambut Baik Mahasiwa KKN UGM
Dukung Promosi Lembah Harau, Bupati Irfendi Sambut Baik Mahasiwa KKN UGM
Sebanyak 29 mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (PPM) di Nagari Tarantang dan Nagari Harau Kecamatan Harau. Para calon intelektual itu akan mengabdi di dua nagari lokasi objek wisata Lembah Harau itu selama 50 hari. Rombongan mahasiswa dari berbagai klaster itu diterima langsung Bupati Limapuluh Kota H. Irfendi Arbi di kantor Camat Harau di damingi sejumlah kepala OPD, Senin (25/6).
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAKvo4iy9vA9Y1P2fStG5EQBB4nKOctWD-6rPIa-G5HC40G24fPk0F62pSPoKjed3g9btkeSwjKK1x9I8TrS_ieO-8M38nubrdBhc1V6YnJjFV0rPuAExzTTX0F52ua4ArcSH6_V2jWtnI/s640/IRFENDI+ARBI.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAKvo4iy9vA9Y1P2fStG5EQBB4nKOctWD-6rPIa-G5HC40G24fPk0F62pSPoKjed3g9btkeSwjKK1x9I8TrS_ieO-8M38nubrdBhc1V6YnJjFV0rPuAExzTTX0F52ua4ArcSH6_V2jWtnI/s72-c/IRFENDI+ARBI.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/06/dukung-promosi-lembah-harau-bupati.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/06/dukung-promosi-lembah-harau-bupati.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content