HomeNasional

Terduga Oknum Psikopat Gentayangan di Dispenal, Ketum PPWI Minta Panglima TNI Bertindak Tegas

Terduga Oknum Psikopat Gentayangan di Dispenal, Ketum PPWI Minta Panglima TNI Bertindak Tegas
Jonathan sempat mengalami kekerasan fisik oleh sejumlah oknum TNI Angkatan Laut yang sedang bertugas di lokasi kegiatan. 
IMPIANNEWS.COM (Jakarta).

Joenathan Ferdinand Sigar, salah seorang Jurnalis, mengalami tindakan kekerasan dan penganiayaan saat melaksanakan tugas liputan acara Launching Live Streaming di Lapangan Mabes TNI-AL, Cilangkap, Jakarta Timur, pada Jumat, 20 April 2018.
Jonathan sempat mengalami kekerasan fisik oleh sejumlah oknum TNI Angkatan Laut yang sedang bertugas di lokasi kegiatan. Hal itu dipicu oleh hal sepele, yakni hanya masalah persoalan foto-memfoto saat pembagian goodybag.

"Saat itu, Jonathan sedang melaksanakan tugas liputan di Mabes TNI-AL, Cilangkap, Jakarta Timur, pada Jumat, 20 April 2018," kata Ketua Umum Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) Nasional, Wilson Lalengke, Senin (23/4/2018) di Jakarta.

Berdasarkan rekaman hasil wawancara Ketua Umum PPWI Naaional Wilson Lalengke, dengan Jonathan Ferdinand Sigar, seorang jurnalis yang menjadi korban kebrutalan oknum TNI AL berinisial NV, ED, dan sejumlah anggota TNI-AL, di Mabes TNI-AL, Cilangkap, Jakarta Timur, pada Jumat, 20 April 2018 lalu.
Dimana, rekaman wawancara tersebut diambil pada Minggu malam, 22 April 2018 pukul 22.00-22.35 WIB, melalui kontak WhatsApp milik Ibu Lala Nababan 083807217685.

Dari hasil hasil pengakuan korban, diketahui bahwa benar telah terjadi peristiwa penyiksaan, berupa pemukulan, tendangan, menginjak-injak, dicambuk, disekap di bungker bawah tanah, diludahi, dan bentuk penistaan lainnya atas manusia, warga negara Indonesia, oleh sejumlah oknum TNI AL terhadap seorang jurnalis, warga negara Indonesia, yang bayar pajak untuk bayar biaya hidupnya para oknum aparat di TNI-AL itu.
Menurut alumni PPRA-48 Lemhannas RI tahun 2012 itu, perilaku seperti ini termasuk tindakan brutal, bahkan masuk kategori tindakan psikopat, dari orang-orang yang isi perutnya dibayar oleh orang yang disiksanya. "Sungguh mengherankan, jika di jaman secanggih saat ini, masih ada oknum tentara yang mempersoalkan persoalan foto-memfoto saat pembagian goodybag," sebut Wilson.

Sadisnya, kata Wilson, penyiksaan terhadap korban juga dilakukan beramai-ramai, yang tergolong tindakan persekusi, tipikal sifat para pecundang pengecut yang beraninya main keroyokan, menggunakan ruangan dan peralatan milik negara, dibiayai rakyat. Penyekapan dan penyiksaan ala militer barbar jaman Romawi kuno, yang berlangsung tidak kurang dari 9 jam, tanpa jeda, tanpa diberi minum, tanpa diberi makan.

"Benar-benar sebuah kebiadaban yang dipertontonkan di depan rakyat, menjelang 73 tahun Indonesia merdeka," tegas Wilson.
Atas nama Kemanusiaan, atas nama Rakyat Indonesia yang beradab, atas nama PPWI Nasional, kita mengutuk keras tindakan para psikopat oknum TNI AL di Dispenal, Mabes TNI-AL Cilangkap Jakarta Timur, tersebut.

Untuk itu lanjutnya, atas nama Ketuhanan yang Maha Esa, atas nama Kemanusiaan yang Adil dan Beradab, dan atas nama Persatuan Indonesia, serta atas nama PPWI Nasional, kita mendesak agar Presiden Republik Indonesia, melalui Panglima TNI mengambil tindakan tegas yang diperlukan atas kasus ini.

Ketum PPWI, yang juga merupakan trainer jurnalistik warga bagi ribuan anggota TNI/Polri, PNS, guru, siswa/mahasiswa, hingga wartawan, LSM, karang taruna, dan tukang ojek juga menegaskan, para oknum anggota TNI AL, yang notabene celana dalamnya dibelikan oleh rakyat, yang terlibat dalam persekusi saudara Jonathan juga harus diusut tuntas dan diberikan sanksi tegas sesuai ketentuan yang berlaku. [WIL/Red]
Beni Ardinata Prajurit 133 Yudha Sakti Raih Juara III Simosir Lake Toba
Kampanye Damai, SBY Disoraki, Projo Dituntut Minta Maaf
Kedua Kandidat Capres dan Cawapres RI, Gelar Kampanye Damai
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Terduga Oknum Psikopat Gentayangan di Dispenal, Ketum PPWI Minta Panglima TNI Bertindak Tegas
Terduga Oknum Psikopat Gentayangan di Dispenal, Ketum PPWI Minta Panglima TNI Bertindak Tegas
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjNR4nmkYzLelS_114vXxiLzWaQ1litY2go0586Q0i3vaL-cP2mrbr-l5AXVzpH6_lbQSYqKK7qsLzrcF27T6ilI-nR6OPFhEFbpQHehZMNGMw8kypn2Ct63GMBe3oPQBVI707NgA51xsMq/s640/IMG-20180423-WA0016.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjNR4nmkYzLelS_114vXxiLzWaQ1litY2go0586Q0i3vaL-cP2mrbr-l5AXVzpH6_lbQSYqKK7qsLzrcF27T6ilI-nR6OPFhEFbpQHehZMNGMw8kypn2Ct63GMBe3oPQBVI707NgA51xsMq/s72-c/IMG-20180423-WA0016.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/04/terduga-oknum-psikopat-gentayangan-di.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/04/terduga-oknum-psikopat-gentayangan-di.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content