HomeLimapuluh Kota

Kelok Sembilan Harus Bebas dari Pendagang Kaki Lima

Kelok Sembilan Harus Bebas dari Pendagang Kaki Lima
Dirlantas Polda Sumbar terkait kondisi jalan layang Kelok Sambilan yang dapat memicu kecelakaan dengan adanya warung berjejeran disepanjang Fly Over
IMPIANNEWS.COM (Limapuluh Kota). 

Setelah keluarnya surat dari Dirlantas Polda Sumbar terkait kondisi jalan layang Kelok Sambilan yang dapat memicu kecelakaan dengan adanya warung berjejeran disepanjang Fly Over tersebut. Berdasarkan hasil survey dari tim Dirlantas Polda Sumbar, adanya pedagang disepanjang  jalan layang itu sangat  bertentangan dengan  UU Nomor 22 Tahun 2009 pasal 274 ayat 1 tentang Lalulintas dan Angkutan Jalan yang dapat memicu terjadinya kecelakaan dan mengganggu arus lalulinta di jalan raya.
Karena itu, setelah adanya surat Dirlantas Polda Sumbar tersebut, Pemprov Sumbar, Pemkab Limapuluh Kota berserta lembaga lainnya secara marathon terus  menindak lanjuti surat tersebut. Pada Jumat (19/4) kemarin, rapat bersama antara Dirlantas Polda Sumbar, BKSDA, Dinas PU Sumbar, Dinas Perhubungan, Polres Limapuluh Kota,  Pemkab Limapuluh Kota, Walinagari Hulu Aia, perwakilan pemuda, tokoh masyarakat serta perwakilan PKL Kelok Sambilan.

Rapat yang digelar di aula Kantor Bupati Limapuluh Kota kawasan Sarilamak itu, dari Polda Sumbar dihadiri oleh Wadirlantas AKBP Muhammad Hari Mulyanto, Wakapolres Limapuluh Kota Kompol Eridal, Kasatlantas AKP Dwi Yulianto, Plt Sekda Limapuluh Kota Taufik itu, solusi untuk PKL Kelok Sambilan sudah mulai terlihat jelas. 
Apalagi, menjelang arus mudik dan arus balik lebaran, kondisi jalan layang Kelok Sambilan harus steril dan terbebas dari pedagang dalam menghidari terjadinya kecelakaan serta tidak terganggunya arus lalulintas. 
Menurut Dirlantas Polda Sumbar,  menjelang dan akhir lebaran volume kendaraan yang melintas di jalan layang sangat tinggi. Terutama saat arus mudik dan arus balik adalah  puncak dari arus lalulintas dari dan menuju Sumbar. Karena itu, sebelum lebaran, jalan layang harus terbebas dari pedagang untuk menghindari kecelakaan serta terganggunya arus lalulintas.
Dalam rapat bersama tersebut, BKSDA Sumbar mengeluarkan tiga alternatif dalam penataan PKL jalan layang Kelok Sambilan.  Menurut BKSDA, ada beberapa tempat yang cocok sebagai lokasi bagi PKL. Yaitu tidak jauh dari lokasi jalan layang.
Sementara, data dari Pemkab Limapuluh Kota, ada sekitar 165 pedagang jalan layang Kelok Sambilan  yang akan direlokasi ke lokasi yang baru. Untuk pemindahan sementara sebelum ke lokasi yang permanen di rest area kawasan Hulu Aia, jalan lama Kelok Sambilan dirasakan cukup untuk menampung seluruh pedagang.

Sedangkan, dari pedagang, menyetujui untuk direlokasi, terutama pemindahan ke lokasi sementara dan pemindahan secara permanen ke lokasi yang baru di rest areal. Kedepan, Pemprov Sumbar akan menyusun tim khusus relokasi PKL Kelok Sambilan. Setelah SK tim terbit, eksekusi secara persuasif tersebut, langsung dilakukan. Pedagang dipindahkan, Fly Over Kelok Sambilan dilapangkan. (tim)
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kelok Sembilan Harus Bebas dari Pendagang Kaki Lima
Kelok Sembilan Harus Bebas dari Pendagang Kaki Lima
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiWFRmM3Nv1y3Q5wIp1giboKY_Nq3ATzC8_vp2Cv8EsX-2mu2E00-0G6LQUAKtMYuoWHxvaB8Ij_mkXkaa12JGs065NNcmtlta1k51akD6cJ_MYSBR1qDaVmEiYVD11OdLtxdrCIJhsJg8N/s640/IMG-20180422-WA0019.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiWFRmM3Nv1y3Q5wIp1giboKY_Nq3ATzC8_vp2Cv8EsX-2mu2E00-0G6LQUAKtMYuoWHxvaB8Ij_mkXkaa12JGs065NNcmtlta1k51akD6cJ_MYSBR1qDaVmEiYVD11OdLtxdrCIJhsJg8N/s72-c/IMG-20180422-WA0019.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/04/kelok-sembilan-harus-bebas-dari.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/04/kelok-sembilan-harus-bebas-dari.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content