HomeKota Bukittinggi

Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi Berbagi Ilmu PTSP Dengan Kankemenag Kota Pariaman

Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi Berbagi Ilmu PTSP Dengan Kankemenag Kota Pariaman
Rombongan Study banding Kementerian Agama Kota Pariaman yang berjumlah 22 0rang tersebut langsung dipimpin Kasubag.
IMPIANNEWS.COM (Bukittinggi). 

Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi menerima kunjungan jajaran Kankemenag Kota Pariaman dalam rangka berbagi ilmu tentang Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kamis, 19/04/2018. 
Atas nama Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi rombongan tersebut disambut langsung Kasubag Tata Usaha H. IDRIAL didampingi Kasi dan Penyelenggara di aula Kemenag setempat.

Rombongan Study banding Kementerian Agama Kota Pariaman yang berjumlah 22 0rang tersebut langsung dipimpin Kasubag. Tata Usahanya Dedi Wandra di dampingi, Kasi Pendis, Kasi PHU, Kasi Bimas, Penyelenggara, Kepala KUA, Kepala MA, Kepala MTs, Kepala MI, Operataor dan Penyuluh untuk sharing ilmu PTSP dari jajaran Kantor Kemeterian Agama Kota Bukittinggi.
Dalam sambutannya H. Idrial menyampaikan salam maaf Kepala Kemenag Kota Bukittinggi yang tidak bisa langsung menyambut kedatangan rombongan study banding Jajaran Kemenag Kota Pariaman. 

Selanjutnya beliau menyampaikan sekelumit tentang pembentukan PTSP Kemenag Kota Bukittinggi “Alhamdulilah Kankemenag Kota Bukittinggi sudah memulai layanan PTSP tersebut dari 26 Februari 2018 yang lalu. 
Cukup panjang proses yang dilakukan oleh Jajaran Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi dalam merealisasikan Program PTSP tersebut mulai dari pelaksanaan rapat  dalam menyamakan persepsi, pembangunan Infrastruktur, Sarana dan Prasarana serta melatih SDM dalam mengoptimalkan pelaksanaan PTSP”, katanya 

“Sebelumnya kami menimba ilmu PTSP tersebut dari Kabupaten Bantul, Gunung Kidul dan Kanwil Kementerian Agama Yogyakarta kemudian langsung di implementasikan dengan tambahan menu layanan sesuai dengan SOP dan Kebutuhan masyarakat yang dilayani di Kota Bukittinggi dalam upaya meningkatkan pelayanan Publik. 
Kantor Kemenag Kota Bukittinggi dalam membentuk PTSP selalu memegang Tagline tiga K. Kerjasama, Kolektifitas dan Komitmen untuk itu dalam membuat perubahan kearah yang lebih baik, Kami akan membagi ilmu PTSP tersebut tampa ada yang di sembunyikan serta ber do’a mudah-mudahan Kota Pariaman Lebih Baik dalam PTSPnya dari Kota Bukittinggi,” tutur Idrial.

Sementara itu Kasubaga Tata Usaha Kemenag Kota Pariaman Dedi Wandra menyampaikan terima kasih yang mendalam atas sambutan yang luar biasa dari jajaran kemenag kota Bukittinggi dengan PTSPnya. “Terima kasih atas sambutan jajaran kemenag Kota Bukittinggi diantara banyak kesibukan masih bisa menyambut kedatangan kami yang pengen belajar PTSP. Mudah-mudahan ilmu yang diberikan bisa secepatnya diterapkan di Kota Pariaman. 

Mudah-mudahan kedatangan rombongan kami ini bisa menerima transferan ilmu yang bermanfaat, bisa meningkatkan hubungan yang semakin harmonis diantara kita serta mendapat pahala dari Allah SWT”, tutur Dedi dengan penuh semangat (Sy)
Jama'ah Haji Kota Bukittinggi Sudah sampai Medinah Dalam Keadaan Sehat.
Wakil Walikota Irwandi Melepas 365 Calon Haji Bukittinggi
Bukittinggi satu – Satunya Daerah di Sumbar Dilalui Torch Relay Asian Games XVIII 2018
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,975,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi Berbagi Ilmu PTSP Dengan Kankemenag Kota Pariaman
Kantor Kementerian Agama Kota Bukittinggi Berbagi Ilmu PTSP Dengan Kankemenag Kota Pariaman
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgg3VMV1X2LP1rCKASVGG64bhBMn-kOXnsCKf-ZWWqACqTBKiInazallkWfqheA53pW3cgMSisiPPgaA5oSElBorsMSjqAPwDuVE3njCXgx1mUdzIp4DX7wmVLo6OKFihQUesGyQTZp2gQu/s640/IMG-20180420-WA0010.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgg3VMV1X2LP1rCKASVGG64bhBMn-kOXnsCKf-ZWWqACqTBKiInazallkWfqheA53pW3cgMSisiPPgaA5oSElBorsMSjqAPwDuVE3njCXgx1mUdzIp4DX7wmVLo6OKFihQUesGyQTZp2gQu/s72-c/IMG-20180420-WA0010.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/04/kantor-kementerian-agama-kota.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/04/kantor-kementerian-agama-kota.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content