HomeKota Payakumbuh

Bahas LKPj Walikota 2017, DPRD Payakumbuh Bentuk Tiga Pansus

Bahas LKPj Walikota 2017, DPRD Payakumbuh Bentuk Tiga Pansus
Rapat Paripurna Internal dipimpin lansung oleh Wakil Ketua DPRD Kota Payakumbuh, H. Suparman. S.Pd 
IMPIANNEWS.COM (Payakumbuh). 

Guna menyikapi Nota Pengantar Walikota Payakumbuh terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Walikota Payakumbuh Tahun 2017 yang telah disampaikan oleh Wakil Walikota Payakumbuh, H. Erwin Yunaz pada Sidang Paripurna DPRD, Sabtu (31/03/2018) yang lalu, DPRD Kota Payakumbuh lansung mengadakan Rapat Paripurna Internal Pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Pembahasan LKPj Walikota Payakumbuh Tahun 2017.
Rapat Paripurna Internal dipimpin lansung oleh Wakil Ketua DPRD Kota Payakumbuh, H. Suparman. S.Pd dan Anggota DPRD lainnya, didampingi oleh Kabag Umum, Kasubag Persidangan, Humas dan Protokoler, serta staf Sekretariat DPRD Kota Payakumbuh.
Untuk pembahasan LKPj tersebut, DPRD Kota Payakumbuh membentuk 3 (tiga) buah Pansus yang terdiri dari Pansus I Bidang Hukum dan Pemerintahan yang di ketuai oleh H. Maharnis Zul. S.Pd, Heri Iswandi. SE. Dt. Muntiko Alam Sebagai Wakil Ketua Pansus dan Hj. Hurisna Jamhur. S.Pd Selaku Sekretaris Pansus ditambah dengan Unsur Pimpinan DPRD, H Suparman. S,Pd selaku Koordinator Pansus I.
Sementara itu, Pansus II yang membidangi Ekonomi dan Keuangan diketuai oleh Wulan Denura. S.ST, dengan wakilnya Edward. DF. S.Sos serta Chandra Setipon. A.Md selaku Sekretaris Pansus II ditambah dengan Unsur Pimpinan DPRD, H. Wilman Singkuan. Dt. Parpatiah. S.Sos. MM selaku Koordinator Pansus II. Sedangkan untuk Pansus III yang membidangi Pembangunan dipimpin oleh Basrie Latief selaku Ketua Pansus didampingi Ismet Harius. S.Sos selaku Wakil Ketua dan Nasrul sebagai sekretarisnya serta H. Yendri Bodra. Dt. Parmato Alam yang merupakan Ketua DPRD lansung menjadi Koordinator Pansus III.
Dengan terbentuknya Pansus ini, Wakil Ketua DPRD, H. Suparman. S,Pd berharap kepada semua Pansus agar benar-benar serius dalam pembahasan, “ini merupakan salah satu tugas dari DPRD dalam menjalankan fungsi kontrol dan pengawasan”, Ujarnya
Ia juga menyebut, tentunya, setelah terbentuk Pansus, kegiatan selanjutnya akan dibahas dalam Rapat kerja dengan Pemerintah Kota Payakumbuh untuk mendapatkan informasi lebih lanjut terkait dengan LKPj Walikota Payakumbuh tahun 2017.
”Minggu depan, Kita akan menggelar rapat kerja terkait dengan LKPj Walikota Payakumbuh Tahun 2017, mudah-mudahan semuanya berjalan lancar dan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan”, Pungkasnya mengakhiri.(rel/ul)
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Bahas LKPj Walikota 2017, DPRD Payakumbuh Bentuk Tiga Pansus
Bahas LKPj Walikota 2017, DPRD Payakumbuh Bentuk Tiga Pansus
Guna menyikapi Nota Pengantar Walikota Payakumbuh terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Walikota Payakumbuh Tahun 2017 yang telah disampaikan oleh Wakil Walikota Payakumbuh, H. Erwin Yunaz pada Sidang Paripurna DPRD, Sabtu (31/03/2018) yang lalu, DPRD Kota Payakumbuh lansung mengadakan Rapat Paripurna Internal Pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Pembahasan LKPj Walikota Payakumbuh Tahun 2017.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj2MUwHUexfX5FCaf7HrMxunf4mEEi1HlzG1lro9WJySZ1xHuD64QGZbJ41el4AVHCBcO7vNcIfkqW4jQaQCGYClgm913bg0F2Ua7DcbJsV6SCcvMCeK0XeLdfbgUsQdSHGkUObCSPMxc2v/s640/dprd+payakumbuh.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj2MUwHUexfX5FCaf7HrMxunf4mEEi1HlzG1lro9WJySZ1xHuD64QGZbJ41el4AVHCBcO7vNcIfkqW4jQaQCGYClgm913bg0F2Ua7DcbJsV6SCcvMCeK0XeLdfbgUsQdSHGkUObCSPMxc2v/s72-c/dprd+payakumbuh.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/04/bahas-lkpj-walikota-2017-dprd.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/04/bahas-lkpj-walikota-2017-dprd.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content