HomeKota PayakumbuhKesehatan

Klinik Umum Latina Medika Siap Berikan Layanan "Door to Door"

Klinik Umum Latina Medika Siap Berikan Layanan "Door to Door"
Peresmian Klinik Latina Medika
IMPIANNEWS.COM
Payakumbuh - Latina Semakin Bergerak Maju, dibuktikan dengan berdirinya sebuah klinik representatif yang dinamai Klinik Latina Medika dibawah binaan Yos Sariadi yang siap mendukung Payakumbuh dalam menyehatkan masyarakat, disamping ketersediaan Puskesmas dan posyandu di kecamatan termuda di Kota payakumbuh ini. Klinik Umum Latina Medika merupakan satu-satunya klinik kesehatan yang siap melayani door to door (ke rumah-rumah) masyarakat di kelurahan Sungai Durian, kecamatan Lamposi Tigo Nagori. Pada Selasa (27/02/2018) klinik ini diresmikan pemakaiannya oleh Wakil Walikota Erwin Yunaz.

Dalam laporannya, Pembina Klinik Umum Latina Medika Yos Sariadi, sampaikan bahwa Klinik Umum Latina Medika memiliki konsep yang berbeda pada klinik lainnya. Terutama dari segi pelayanan yang menerapkan "Melayani Dengan Hati". Artinya, klinik benar-benar memberikan pelayanan maksimal kepada pasien.
"Pasien dirawat langsung oleh dokter. Dan dokterpun siap untuk mendatangi rumah pasien untuk pemeriksaan. Dokter mendatangi rumah pasien, ini yang beda dengan klinik lain," lapor Yos Sariadi.
Wakil Walikota Erwin Yunas dalam sambutannya saat meresmikan Klinik Umum Latina Medika, mengatakan, setidaknya klinik ini sudah mendukung Payakumbuh dalam menyehatkan masyarakat kota. 
“Ini patut kita apresiasi. Kedepan, kita harap klinik ini bisa jadi mitra pemerintah untuk bersama-sama menyehatkan masyarakat kota,”ucap Erwin Yunaz.
Hal senada juga disampaikan Pimpinan Klinik Umum Latina Medika dr. Tomi Pratama. 
“Klinik kita masih baru dan masih dalam pengembangan. Untuk saat ini, Klinik Umum Latina Medika sudah memiliki fasilitas berupa ruangan IGD, ruang rawat inap, apotik dan laboratorium.Untuk pelayanan tidak hanya dilakukan didalam ruangan klinik saja. Melainkan sampai door to door (ke rumah-rumah) masyarakat. Saat ini, Klinik Latina Medika didukung oleh 2 orang dokter umum, 2 orang perawat, 2 orang bidan dan 1 orang apoteker yang siap memberikan pelayanan 24 jam kepada masyarakat. Kita sedang menjajaki kerjasama dengan pihak BPJS serta berbagai instansi lainnya," ucap Tomi Pratama.

Selain Wakil walikota Erwin Yunaz dalam peresmian tersebut juga dihadiri Wakil Ketua DPRD,Suparman, Anggota DPRD Kabupaten Limapuluh Kota sekaligus Pembina Klinik Latina Medika Yos Sariadi, Camat Latina David Bachri, Ketua Yayasan ICBS Mustafa, Ketua MUI Kota Payakumbuh Syafrijon Azwar, Pihak BPJS kota Payakumbuh, Bank Nagari Syariah Cabang Payakumbuh, tokoh masyarakat serta undangan lainnya.ul
Peneliti Klaim Obat Kumur Bisa Bunuh Virus Corona, WHO Ikut Beberkan Temuannya
Covid-19 Virus Mematikan JMSI Mengimbau Seluruh Perusahan Pers Agar Mematuhi Ajakan Pemerintah Pusat
Cegah Penyebaran Virus Corono, Ini Langkah Pemko Padang
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Klinik Umum Latina Medika Siap Berikan Layanan "Door to Door"
Klinik Umum Latina Medika Siap Berikan Layanan "Door to Door"
Latina Semakin Bergerak Maju, dibuktikan dengan berdirinya sebuah klinik representatif yang dinamai Klinik Latina Medika dibawah binaan Yos Sariadi yang siap mendukung Payakumbuh dalam menyehatkan masyarakat, disamping ketersediaan Puskesmas dan posyandu di kecamatan termuda di Kota payakumbuh ini. Klinik Umum Latina Medika merupakan satu-satunya klinik kesehatan yang siap melayani door to door (ke rumah-rumah) masyarakat di kelurahan Sungai Durian, kecamatan Lamposi Tigo Nagori. Pada Selasa (27/2) klinik ini diresmikan pemakaiannya oleh Wakil Walikota Erwin Yunaz.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjzpFCtEbtCXKMPoIPMsQRqp4uyLtKWbyvyBtfi2Q1ugAgTtMAN0aRiZbcn2ULVdO-mqJ2MutyBi5wOIvAHtS1mEzNreDYFY04HXD-BBr0-kmnQAMnCy85WWWPrjXsnuRWU7jTi94_cIqBM/s320/latina+medika.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjzpFCtEbtCXKMPoIPMsQRqp4uyLtKWbyvyBtfi2Q1ugAgTtMAN0aRiZbcn2ULVdO-mqJ2MutyBi5wOIvAHtS1mEzNreDYFY04HXD-BBr0-kmnQAMnCy85WWWPrjXsnuRWU7jTi94_cIqBM/s72-c/latina+medika.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/03/klinik-umum-latina-medika-siap-berikan.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/03/klinik-umum-latina-medika-siap-berikan.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content