HomeKota Payakumbuh

Kepala Kankemenag Asra Faber : Banggalah Jadi Siswa Madrasah

Kepala Kankemenag Asra Faber : Banggalah Jadi Siswa Madrasah
Kepala kankemenag serahkan reward kepada 2 siswa
IMPIANNEWS.COM ( Payakumbuh). 

Sedang berlangsung pembinaan guru, pegawai dan siswa MAN 2 Payakumbuh oleh Kepala kankemenag Kota, Asra Faber yang dipusatkan di lapangan kampus Mekkah pada Jum'at (26/01/2018). Pembinaan diawali dengan pembacaan wahyu Ilahi oleh Wahyu Eko Putra XII Agama dan dilanjutkan penampilan khutbah, Ardiansyah, kalifah MTQ Sumbar cabang khutbah. Ardiansyah mengambil tema khutbah "LGBT".
Dalam pembinaan oleh Kepala kankemenag ini tampak hadir Kasi Pendmad Darius bersama Pengawas Madrasah Yursilis. Pembinaan ini dikoordinir langsung Kepala MAN 2 Payakumbuh, Alex Sandra dengan menghadirkan sekitar 1083 siswa.
Menggunakan Bahasa Arab, Kepala kankemenag, Asra Faber mengingatkan keluarga besar MAN 2 Payakumbuh untuk memaksimalkan 3 program madrasah yang sudah dilaounching tahun 2017 oleh Kakanwil bersama Walikota dan Ketua DPRD Payakumbuh.
Sambil menyerahkan reward kepada qori dan khatib, Kepala kankemenag terus menghimbau para siswa untuk menambatkan hatinya di mesjid. Allah sangat mencintai pemuda yang terpaut hatinya di mesjid.
Payakumbuh adalah kiblat pendidikan di Sumbar. Banggalah jadi anak madrasah sebagai calon Imam, khatib dan muadzin. Apalagi MAN 2 Payakumbuh yang kaya prestasi nasional. Kondisi ini tidak bisa dipungkuri. Untuk itu jagalah marwah dan khittah madrasahnya. Banggalah bisa jadi Imam dan khatib. Tercapainya hal positif ini perlu bakat secara pribadi dan dukungan semuanya. Nilai tinggi, perguruan tinggi akan mencari kita.
Imformasi dari kanwil, Ardiansyah akan mengikuti TC kembali untuk tampil di tingkat nasional. Kelemahan Ardiansyah saat tampil di MTQ ke 37 Sumbar adalah terlalu panjang (lewat waktu). Khutbah maksimal 20 menit, supaya jemaah tidak bosan. 
"Kami tegaskan, bagi siswa madrasah yang terlibat LGBT, akan dikeluarkan dari madrasah. Jangan mudah terpengaruhi rayuan, apalagi yang belum kita kenal. LGBT itu "Lebih Gila dari Binatang Ternak". Ini adalah cara musuh hancurkan Islam, " tegas Asra Faber.

Kepada siswa kelas XII, kami pesankan, "Giatlah belajar jangan santai lagi ". Sehingga bisa pilih Perguruan Tinggi yang berkualitas. Apalagi siswa dapat Fakultas yang pembiayaan ditanggung pemerintah dan tamat langsung jadi PNS, seperti STAN, STPDN dan PTN lainnya. Minimal bisa membahagiakan orangtua yang telah berkorban lahir bathin demi pendidikan anaknya, " pesan Asra Faber.
Usai pembinaan siswa melalui muhadarah di lapangan Mekkah MAN 2 Payakumbuh dilanjutkan dengan pembinaan guru dan pegawai di ruang majlis guru.ul
Lurah Tanjung Pauh, Zainir : Jaga Kebersamaan
Warga Kelurahan Payolansek Galang Dana Bantuan untuk Mesjid Baiturrahman
Pemko Payakumbuh Siap Sukseskan HPN 2018
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kepala Kankemenag Asra Faber : Banggalah Jadi Siswa Madrasah
Kepala Kankemenag Asra Faber : Banggalah Jadi Siswa Madrasah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhMOSwyHEEV-6syvUi-wzm0Rpunpl9oFeUCcN6AMMYUAKx0_e-n9C9QjJuz5mU9Vj_UG3QAgjN-9bTOzN9D_YvnkXbkUHt7n5Z3a7Ytij_1sGRvhLiJBBVCK-tJzhmiYeTwRxpU3UCyw9at/s640/Asra+Faber.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhMOSwyHEEV-6syvUi-wzm0Rpunpl9oFeUCcN6AMMYUAKx0_e-n9C9QjJuz5mU9Vj_UG3QAgjN-9bTOzN9D_YvnkXbkUHt7n5Z3a7Ytij_1sGRvhLiJBBVCK-tJzhmiYeTwRxpU3UCyw9at/s72-c/Asra+Faber.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/01/kepala-kankemenag-asra-faber-banggalah.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/01/kepala-kankemenag-asra-faber-banggalah.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content