HomeKota Payakumbuh

Kabag Kesra, Ipendi : Masih Banyak PR Kita di Bidang Keagamaan

Kabag Kesra, Ipendi : Masih Banyak PR Kita di Bidang Keagamaan
IMPIANNEWS.COM (Payakumbuh).

Perayaan khatam al qur'an yang diikuti 103 santri MDTA Mesjid Ar Ruhamma' Kelurahan Sei Durian Kec. Lamposi Tigo Nagori yang diketuai oleh M. Israk mengangkatkan tema " Mulaikan hidup dengan al qura'n" digelar hari ini Senin (08/01/2018) yang dipusatkan di halaman Mesjid Ar Ruhamma'. Perayaan khatam al quran ini diawali dengan pawai ta'ruf diiringi drumband dari MTsN 2 Payakumbuh mengelilingi Nagari Sei Durian.

Tampak hadir dalam resepsi khatam al qur'an Walikota Payakumbuh diwakili Kabag Kesra, Ipendi, Kepala kankemenag diwakili Kasi PDPP, Safrizal, Kajari, Kasat Binmas, Erman bersama Bhabinkantibmas, Brigadir Romi, Bhabinsa, Camat Latina, David Bachri yang hadir bersama Camat Payakumbuh Selatan, Doni Prayuda, Pimpinan OPD, Muspika, Lurah Sei Durian, Samsul Bahri tokoh masyarakat dan walisantri serta para undangan.
Setelah mendengarkan laporan dari ketua panitia pelaksana dan sambutan dari kepala kankemenag, Walikota Payakumbuh diwakili Kabag Kesra sampaikan apresiasi dan harapan kepada masyarakat Nagari Sei Durian.

" Selamat untuk para santri yang ikut khatam tahun ini di MDTA Mesjid Ar Ruhamma', semoga mendatang anada semua akan menjadi pemimpin yang qur'ani. Selamat juga untuk para walisantri, terima kasih untuk para guru mengaji yang telah begitu sabar mendidik. Peminpin yang menjalankan syariat islam dimana saja mereka berada. Pemimpin yang menyeimbangkan kebutuhan dunia dengan ukhrawinya. Marilah kita jadikan al qur'an sebagai pedoman hidup," ucap Ipendi.
Mempelajari al quran sudah anada mulai dari TPQ dan MDTA, selanjutnya marilah kita lanjutkan pembelajaran al qur'an dengan memanfaatkan secara efektif pondok al qur'an kecamatan yang sudah difasilitasi pemko. Setiap tahunnya, dana keagamaan ini terus dupayakan meningkat nilainya. Hal ini bertujuan untuk memotivasi kita untuk lebih memaksimalkan akhlak mulia. 

Dengan banyaknya rongrongan dan tantangan dengan kemajuan zaman, keberadaan narkoba yang sudah merambah ke pelosok adalah beban kita bersama. Pengaruh lingkungan dengan pergaulan bebasnya, seringkali membawa pengaruh besar kepada keluarga. Harapan kami kepada 103 santri yang ikut khatam, jadikan al qur'an sebagai benteng untuk memuliakan akhlak. Selain itu peran orangtua juga sangat kita harapkan. Awasi anak kita dari pengaruh narkoba, yang tenar saat ini dikalangan pelajar adalah lem. 
Setelah tamat membaca al qur'an lanjutkanlah pembelajaran tadarus dengan tajwid yang benar, tahsin, tafsir dan pengamalan. PR kita yang besar diantaranya, bagaimana kita bisa meningkatkan jumlah jemaah disetiap mesjid dan mushalla, terkhusus pada shalat wajib 5 waktu. Meramaikan mesjid dengan kegiatan keagamaan, pengajian, tadarus dan lain sebagainya. Mesjid adalah basis kekuatan kita," papar panjang Kabag Kesra Ipendi.

Prosesi resepsi khatam al qur'am MDTA Mesjid Ar Rhamma' juga diselingi dengan hiburan qasidah. Pembagian hadiah yang telah disediakan panitia dan donatur akan diserahkan pada malam harinya. Pengunjung juga sempat dimanjakan dengan keindahan jembatan gantung yang ada di belakang mesjid.ul
Festival Ekraf 2020 Dibuka Secara Resmi
Jaga Fluktuasi Harga, Pemko Payakumbuh Dukung Aspartan
Pemimpin Mesti Berbesar Hati Menerima Masukan dan Kritik
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kabag Kesra, Ipendi : Masih Banyak PR Kita di Bidang Keagamaan
Kabag Kesra, Ipendi : Masih Banyak PR Kita di Bidang Keagamaan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgmFNjks05oZzxgoPugR6ShrDrOv65-OOtU5f_ZyuvscPeUIpY8GGojWDyG5QJYw3YewWxAMdg7qQlANLgzOwO-c4lwupX2Fj6x7UaRyh5L5qlNs3f1yRDrf5zMc9LpnJpgaDCQIVqKOwuQ/s640/Ar+Ruhamma%2527.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgmFNjks05oZzxgoPugR6ShrDrOv65-OOtU5f_ZyuvscPeUIpY8GGojWDyG5QJYw3YewWxAMdg7qQlANLgzOwO-c4lwupX2Fj6x7UaRyh5L5qlNs3f1yRDrf5zMc9LpnJpgaDCQIVqKOwuQ/s72-c/Ar+Ruhamma%2527.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2018/01/kabag-kesra-ipendi-masih-banyak-pr-kita.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2018/01/kabag-kesra-ipendi-masih-banyak-pr-kita.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content