HomePadang

Sejarah PDRI Harus Selalu Diingat

Sejarah PDRI Harus Selalu Diingat
IMPIANNEWS.COM (Padang). 

Bukittinggi pernah menjadi ibukota sementara Republik Indonesia. Ketika itu, Jakarta sempat dikuasai Belanda pada tahun 1948. Agar Republik Indonesia tetap ada, Presiden Soekarno menyerahkan mandat kedaulatan pemerintahan kepada Syafrudin Prawiranegara di Bukittinggi.

Syafrudin Prawiranegara membentuk Pemerintah Darurat Republik Indonesia (PDRI) yang dijalankannya selama 207 hari. Setelah Agresi Militer Belanda II usai, Syafrudin Prawiranegara menyerahkan kembali pemerintahan kepada Soekarno. 
Sejarah ini hampir hilang dalam ingatan warga. Walikota Padang H. Mahyeldi Ansharullah Dt Marajo mengimbau kepada warganya untuk selalu mengingat sejarah PDRI tersebut. Sejarah yang hanya terjadi di Sumatera Barat itu diperingati sebagai Hari Bela Negara (HBN). 

"HBN adalah satu-satunya hari nasional yang kejadiannya di Sumatera Barat. Kita harus terus merespon dan mengingatnya," ucap Mahyeldi. 

Jika tidak ada PDRI pada saat itu berkemungkinan Republik Indonesia sudah tidak ada lagi saat ini. Karena melalui medianya, Belanda mengkampanyekan kepada dunia internasional bahwa Indonesia sudah mereka kuasai. Pemimpinnya sudah ditangkap.  
'Namun dengan adanya PDRI, membatalkan ambisi Belanda untuk menguasai kembali Indonesia," cerita Mahyeldi. 

Melalui Radio yang ada di Sumatera Barat dan Aceh (Radio Rimba Raya), berita tentang PDRI disiarkan ke seluruh dunia. Akibatnya pada waktu itu dunia internasional memberikan dukungan kepada Indonesia dan mengecam Agresi Militer Belanda II.  

"Sampai akhirnya Belanda mengakui kedaulatan Indonesia," sebut Mahyeldi. 
"Sejarah ini harus terus kita ingat," tambahnya lagi. 

Dalam peringatan Hari Bela Negara tahun ini, Pemerintah Kota Padang mengundang Presiden RI dan didaulat menjadi inspektur upacara. GOR H. Agus Salim dijadikan tempat pelaksanaan peringatan HBN kali ini pada Selasa (19/12) pagi. 

"Sekitar 50 ribu siswa sekolah hadir untuk menyanyikan lagu Mars Bela Negara," ucap Mahyeldi dibenarkan Kepala Kantor Kesbangpol Kota Padang, Mursalim. 
Mursalim menambahkan cukup banyak rangkaian acara dalam memperingati HBN. Salah satunya yakni seminar bertemakan Syafrudin Prawiranegara yang digelar di Auditorium UNP pada 20 Desember ini. 

"Kita ingin mengingat kembali Syafrudin Prawiranegara, presiden yang pernah terlupakan," ujar Mursalim.(ch)

Foto : Walikota Padang H. Mahyeldi Ansharullah Dt Marajo saat bertemu Direktur Bela Negara Dirjen Potensi Pertahanan Kemenhan RI, Laksma TNI M. Faisal, SE, MM, di Jakarta.
Apresiasi Goro Warga Pasa Lalang, Irwan Basir: Mari Kita Bekerjasama
3 Tambahan Kasus Covid 19, Total 606, Sembuh 506, Meninggal 25
KKN Mahasiswa Unand dan UNP Gelar Aksi Bersih Pantai dan Pasar Pagi Pasia Nan Tiga
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Sejarah PDRI Harus Selalu Diingat
Sejarah PDRI Harus Selalu Diingat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiM0r_vIrCSrnNPDBVh6h9UoWIcBSy1Ba2iyWeamopF5fy1K96IoBaLe-oHH8QBj6AdFHdjiA_Wp4DhPzAtBX8PY0fCHgFZl0EMNtaeN2gRRLC8cLhGl9cMC_DXWtunCAYg_gWduMlC0IgQ/s640/FB_IMG_1513595118227.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiM0r_vIrCSrnNPDBVh6h9UoWIcBSy1Ba2iyWeamopF5fy1K96IoBaLe-oHH8QBj6AdFHdjiA_Wp4DhPzAtBX8PY0fCHgFZl0EMNtaeN2gRRLC8cLhGl9cMC_DXWtunCAYg_gWduMlC0IgQ/s72-c/FB_IMG_1513595118227.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2017/12/sejarah-pdri-harus-selalu-diingat.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2017/12/sejarah-pdri-harus-selalu-diingat.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content