HomeLimapuluh Kota

Halaban Elfi Zen, " Berkat Kerja Keras KSB, TNI, Polri, " Warga Lareh Sago Menikmati Air Bersih,"

Halaban Elfi Zen, " Berkat Kerja Keras KSB, TNI, Polri,  " Warga Lareh Sago Menikmati Air Bersih,"
IMPIANNEWS.COM (Sarilamak). 

Saluran air bersih ke rumah warga yang terdampak bencana banjir galodo pada dua nagari (desa adat) di Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat (Sumbar), kembali lancar memasuki hari keenam sejak musibah tersebut terjadi.

Camat Lareh Sago Halaban Elfi Zen saat dihubungi di Lareh Sago, Rabu, mengatakan berkat kerja keras pemerintah daerah, TNI, Polri, Tagana, Kelompok Siaga Bencana (KSB), serta seluruh lapisan masyarakat empat saluran air yang rusak sudah selesai diperbaiki.
"Sejak sore kemarin air bersih sudah dapat mengalir ke rumah-rumah masyarakat di empat jorong itu," tambahnya.

Ia mengemukakan bencana yang terjadi pada Kamis (24/8) itu menghantam bak sumber air di Bukik Bangkisau Indah, akibatnya air bersih untuk empat jorong yakni jorong Tampuang Kodok, Tareh, Lurah Bukik Kenagarian Balai Panjang dan Jorong Subarang Air Kenagarian Batu Payung putus.

Sebanyak 756 jiwa pada 172 Kepala Keluarga di Jorong Tampuang Kodok kembali menikmakti air bersih.
Kemudian, untuk Jorong Tareh juga sudah mengalir, namun karena saat ini sumber airnya kecil maka alirannya ke rumah masyarakat masih kecil.

"Mudah-mudahan pada hari ini saluran air keseluruh rumah penduduk di dua nagari rampung. Adapun masalah di jorong Tareh, tidak dapat dipasang pipa paralon dan harus diganti dengan pipa besi," jelas dia.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Limapuluh Kota, Hendri Yoni mengatakan kesulitan air bersih bagi masyarakat pascabencana dapat teratasi tepat waktu dan baik.
Ia mengemukakan pemasangan pipa besi 25 batang atau sepanjang lebih kurang 500 meter untuk Jorong Tareh, pihaknya bersama Dinas PU menargetkan selesai pada hari ini.

"Sistemnya gotong royong bersama masyarakat, KSB, Tagana, TNI, dan Polri. Keberhasilan menormalkan saluran air ke rumah penduduk ini berkat kerja sama semua pihak," lanjutnya. 


Sumber : Antara

Tanamkan Terus Nilai-nilai Agama Bagi Pelajar
Wabup Ferizal Menyatakan Siap Berdiskusi Bersama Masyarakat Membangun Galugua.
Kunjungan TSR ke Masjid Muslimin, Irfendi Bantu Lahan Parkir
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,975,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Halaban Elfi Zen, " Berkat Kerja Keras KSB, TNI, Polri, " Warga Lareh Sago Menikmati Air Bersih,"
Halaban Elfi Zen, " Berkat Kerja Keras KSB, TNI, Polri, " Warga Lareh Sago Menikmati Air Bersih,"
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiuzJaDL5T3DNC7CxKvMuYJNG9KALNv-8unJazyBJ0oJ7K9N8Czcjif44n3Wpl8YO2HHzLtbtmM2Bnjs48AAg-3qjpQBLwEv7RIGLwABNbNNdtyG5dxlTxJvOgZnHZWmeDUsGlI2ZT3fUmH/s640/air.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiuzJaDL5T3DNC7CxKvMuYJNG9KALNv-8unJazyBJ0oJ7K9N8Czcjif44n3Wpl8YO2HHzLtbtmM2Bnjs48AAg-3qjpQBLwEv7RIGLwABNbNNdtyG5dxlTxJvOgZnHZWmeDUsGlI2ZT3fUmH/s72-c/air.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2017/09/halaban-elfi-zen-berkat-kerja-keras-ksb.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2017/09/halaban-elfi-zen-berkat-kerja-keras-ksb.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content